logo

7 Game Memancing Ikan Terbaik, Cocok Buat yang Hobi ke Galatama

Ucy Sugiarti
Senin 12 Agustus 2024, 11:30 WIB
Fishing Hook (FOTO: Fishing Hook)

Fishing Hook (FOTO: Fishing Hook)

Indogamers.com - Memancing ikan adalah salah satu hobi bagi sebagian orang, menawarkan ketenangan dan sensasi tersendiri saat menunggu umpan disambar ikan.

Namun, nggak semua orang punya waktu atau akses untuk pergi ke tempat memancing yang sesungguhnya.

Nah, di era digital ini, kamu bisa tetap menikmati sensasi memancing langsung dari genggamanmu lewat berbagai game simulasi memancing yang tersedia di Android.

Baca Juga: 4 Game Simulasi Pemadam Kebakaran Terbaik, Mirip Seperti Dunia Nyata!

Dari pemandangan bawah laut yang memukau hingga tantangan menangkap ikan legendaris, game-game ini menawarkan pengalaman yang nggak kalah seru.

Yuk, simak 7 rekomendasi game memancing Android yang asyik dan cocok buat mengisi waktu luangmu!

1. Ice Lakes

Ice Lakes adalah game Android yang menawarkan pengalaman memancing di musim dingin, dengan lebih dari 20 spesies ikan yang bisa diburu di berbagai map open world.

Game ini dilengkapi dengan AI untuk mengontrol perilaku ikan dan memungkinkan pemain mengganti musim sesuai keinginan.

Baca Juga: 6 Game Bus Simulator, Rasakan Sensasi Menyetir Lintas Provinsi!

2. Let's Fish

Game simulasi memancing ini menawarkan lebih dari 50 lokasi dengan pemandangan menakjubkan dan lebih dari 650 spesies ikan unik.

Di Let’s Fish, kamu akan dibekali alat pancing yang bisa ditingkatkan seiring waktu untuk meningkatkan kualitas memancingmu.

3. Fishing Clash

Game ini mengajak pemain berperan sebagai nelayan yang bertujuan menangkap ikan terbesar.

Dalam mode multiplayer, game simulasi memancing ini memungkinkan pemain dari seluruh dunia bersaing dan menguji keterampilan mereka.

Baca Juga: 7 Game Asah Otak Paling Seru, Asli Bikin Ketagihan!

4. Ace Fishing: Wild Catch

Game ini membiarkan pemain berperan sebagai pemancing profesional yang mengejar hadiah besar.

Dengan intuitif, kamu hanya perlu memantau pergerakan ikan dan menggunakan tombol untuk menarik tali pancing.

Selain itu, pemain dapat memperoleh uang untuk meningkatkan alat pancing.

5. Fishing Hook

Game simulasi memancing ini menampilkan visual 3D yang menarik dan memiliki kontrol gameplay yang intuitif dan sederhana.

Alat pancing, tali, dan kail ditampilkan di bawah layar, dan kamu hanya perlu meluncurkan kail ke target jarak tertentu.

Baca Juga: Punch Club 2: Fast Forward Segera Rilis di iOS pada 22 Agustus 2024

6. Fishing Championship

Fishing Championship menawarkan pengalaman memancing ikan langka, termasuk yang ada di laut dalam.

Setelah memancing, kamu bisa menyimpan ikan-ikan unik di akuarium dan setiap permainan mencatat prestasi memancingmu, dengan grafis 3D yang menarik.

7. Fishing Life

Game ini menawarkan pengalaman memancing yang unik, memungkinkan kamu menangkap berbagai jenis ikan sambil menikmati suara deburan ombak yang menenangkan.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game Horor yang Bisa Bikin Kamu Senam Jantung

Selain itu, kamu akan disuguhkan pemandangan indah di sekitar lokasi memancing.

Nah, itulah beberapa jenis rekomendasi game yang bisa dimainkan secara santai dan mengisi waktu luang.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

5 Fakta Menarik tentang Game Haikyuu!! Touch The Dream yang Akan Rilis di Indonesia

Sabtu 10 Agustus 2024, 12:15 WIB
undefined
Mobile

Main Game Android Tanpa Internet? Coba 5 Game Terpopuler di 2024 ini, Simple Tapi Seru Banget

Jumat 09 Agustus 2024, 17:13 WIB
undefined
Mobile

6 Game Mobile Terbaik untuk Pasangan LDR, Nikmati Koneksi Virtual Menyenangkan

Jumat 09 Agustus 2024, 17:44 WIB
undefined
Mobile

Patut Dicoba, 5 Game ASMR Android yang Paling Efektif Menenangkan dan Menyenangkan

Jumat 09 Agustus 2024, 17:51 WIB
undefined
Mobile

4 Game Simulasi Pemadam Kebakaran Terbaik, Mirip Seperti Dunia Nyata!

Sabtu 10 Agustus 2024, 23:10 WIB
undefined
News Update
E-Sport25 Januari 2026, 13:35 WIB

Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship

Keajaiban M7! Simak kisah Cinderella Story Alter Ego: Menumbangkan raksasa Liquid PH & SRG dalam sehari hingga pecahkan kutukan 7 tahun menuju Grand Final.
Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 12:11 WIB

Alter Ego Kembali Bersinar di Panggung M7 Usai Taklukan Team Spirit: Yasuke Ungkap Rahasia Nya!

Alter Ego (AE) kembali menunjukkan kelasnya di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends, dengan kemanjuan yang signifikas Coach Xepher mejadi kunci kemenagan Alter Ego dipanggung Internasional tersebut.
Alter Ego (AE) di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends (FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 11:44 WIB

Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH

Alter Ego menjadi satu-satunya harapan Indonesia di M7 setelah melibas Team Spirit 3-1. Simak rekap pertandingan dan pandangan jujur Kidbomba soal peluang juara El Familia!
Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH(FOTO: Indogamers/Rozi)
News24 Januari 2026, 11:44 WIB

Indogamers Mobile Legends Championship 2026 Resmi Dimulai, 256 Tim Bertarung hingga 25 Januari

Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) 2026 resmi dibuka hari ini, menandai dimulainya rangkaian pertandingan yang mempertemukan 256 tim Mobile Legends dari berbagai daerah di Indonesia.
Indogamers Mobile Legends Championship 2026
Mobile24 Januari 2026, 08:28 WIB

Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!

Lagi irit kuota atau terjebak tanpa sinyal? Cek daftar 6 game offline Android terbaru 2026 yang baru saja rilis. Dari aksi Maneater hingga horor mencekam The Exit!
Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile24 Januari 2026, 08:22 WIB

Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!

Sedang cari tantangan bertahan hidup di ponsel? Intip daftar game survival Android & iOS terbaik 2026 mulai dari kedalaman laut Subnautica hingga keganasan Rust Mobile!
Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!(FOTO: Tekkan)
Mobile23 Januari 2026, 21:24 WIB

Wajib Coba! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Bakal Booming, Jadilah yang Pertama Main!

Ingin curi start sebelum game lain viral? Cek 6 rekomendasi game mobile terbaru 2026 pilihan kami, mulai dari aksi gelap Ghoul Siege hingga petualangan estetik Lost Twins 2!
Wajib Coba! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Bakal Booming, Jadilah yang Pertama Main!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile23 Januari 2026, 21:16 WIB

Tembak Terus! 6 Game FPS Offline Android Terbaik 2026 Paling Gacor Tanpa Kuota!

Bosan kena lag karena sinyal jelek? Cek daftar 6 game FPS offline Android terbaik 2026 dengan grafis dewa. Dari aksi sniper hingga kualitas game AAA di ponsel!
Tembak Terus! 6 Game FPS Offline Android Terbaik 2026 Paling Gacor Tanpa Kuota! (FOTO: Daftar Game ID)
Mobile23 Januari 2026, 21:12 WIB

Dunia Luas Tanpa Kuota! Ini 6 Game Open World Offline Android Terbaik 2026 yang Wajib Kamu Instal!

Ingin menjelajah dunia luas tanpa khawatir koneksi internet? Cek 6 rekomendasi game open world offline Android 2026 terbaik, mulai dari koboi RDR hingga simulasi hiu Maneater!
Dunia Luas Tanpa Kuota! Ini 6 Game Open World Offline Android Terbaik 2026 yang Wajib Kamu Instal!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile23 Januari 2026, 19:20 WIB

Hemat Kuota! Ini 6 Game Offline Mobile Terbaik 2026 yang Wajib Anda Mainkan!

Sedang mencari hiburan berkualitas tanpa perlu koneksi internet? Cek daftar 6 game offline mobile terbaik 2026 pilihan kami, dari aksi roguelike hingga simulasi perang konyol!
Hemat Kuota! Ini 6 Game Offline Mobile Terbaik 2026 yang Wajib Anda Mainkan!(FOTO: GamePulse Network)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.