logo

5 Game Populer di Indonesia yang Hadirkan Pro Player Sukses

Joko Susanto
Jumat 25 Oktober 2024, 11:30 WIB
Hero Vale Mobile Legends (Foto: MLBB)

Hero Vale Mobile Legends (Foto: MLBB)

Indogamers.com - Industri game di Indonesia terus berkembang pesat, dengan banyak game baru yang menjadi favorit para penggemar game di tanah air.

Tidak mengherankan jika banyak pro player berhasil meraih penghasilan ratusan juta rupiah melalui turnamen e-sport.

Berikut adalah 5 game populer di Indonesia yang banyak dimainkan dan menjadi favorit:

Baca Juga: Kamu Harus Coba! Ini Rekomendasi 5 Game Mobile Adaptasi Anime Terkenal

1. Mobile Legends: Bang Bang

Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) menjadi daya tarik besar di Indonesia. Game ini menawarkan pertarungan 5v5 secara real-time.

Dengan gameplay yang menarik, seperti pertempuran di tengah hutan dan beragam skin serta hero, game ini tetap memikat para pemain. Ditambah dengan fitur-fitur canggih dan hero lokal versi Indonesia, MLBB terus bertahan meski banyak game baru bermunculan.

Baca Juga: Rise of Eros: Desire, RPG dengan Visual Memukau, Kini Buka Pre-Registrasi di Android

2. PUBG Mobile

PUBG Mobile adalah salah satu game battle terbaik, di mana pemain harus bertarung dengan menggunakan berbagai senjata canggih.

PUBG menjadi favorit banyak anak muda karena grafisnya yang memukau dan fitur canggih dalam arena pertempuran.

Pertarungan online melawan teman menambah sensasi adrenalinnya, apalagi dengan banyaknya event yang diadakan di dalam game.

Baca Juga: 5 Fakta Penting Poinpy, Game Ekslusif di Netflix yang Dapat Banyak Pujian

3. Free Fire

Free Fire juga menjadi favorit di Indonesia, dengan pertarungan antar pemain yang dilengkapi skin dan karakter menarik.

Game ini populer karena cocok untuk berbagai perangkat, memiliki banyak event, desain dan model yang menarik, serta spesifikasi yang ringan.

4. Call of Duty Mobile

Call of Duty Mobile sangat digemari di Indonesia, terutama karena kontrolnya yang presisi dan desain berkualitas tinggi.

Game ini menawarkan mode battle royale dengan visual yang nyata, serta banyak fitur menarik seperti mode zombie dan event spesial yang membuatnya tetap eksis di Indonesia.

Baca Juga: ChillyRoom Luncurkan Open Beta Shadow of the Depth untuk Android di Beberapa Wilayah, Pre-Registrasi Juga Dibuka

5. Genshin Impact

Genshin Impact adalah game aksi RPG yang mengadopsi sistem open world dengan grafis memukau.

Game ini memungkinkan pemain untuk menjelajahi dunia dengan berbagai quest. Keindahan visual dan fitur-fitur menarik menjadikan Genshin Impact sangat populer di kalangan gamers.

Nah itulah 5 game favorit di Indonesia yang memiliki basis penggemar terbanyak. Semoga bermanfaat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Kuro Games Perketat Tindakan untuk Mencegah Kebocoran Konten pada Wuthering Waves

Rabu 23 Oktober 2024, 19:17 WIB
undefined
Mobile

Hit-Point Rilis Neko Atsume 2: Kitty Collector, Sekuel Lucu yang Penuh Kucing

Rabu 23 Oktober 2024, 19:32 WIB
undefined
Mobile

Pocket Tales: Survival Game – Simulasi Bertahan Hidup dari Azur Interactive Games, Kini Tersedia di Android

Rabu 23 Oktober 2024, 19:52 WIB
undefined
Mobile

HK TenTree Games Resmi Luncurkan Metal Storm di Android dan iOS di Jepang

Kamis 24 Oktober 2024, 10:20 WIB
undefined
Mobile

NCSOFT Hentikan Pengembangan Project M dan BATTLE CRUSH, Lakukan Restrukturisasi Besar-Besaran

Kamis 24 Oktober 2024, 10:47 WIB
undefined
News Update
News21 Januari 2025, 17:27 WIB

Mengenal party-an di Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) Tren yang Tengah Ramai di perbincangkan

Tim party-an di Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) telah menjadi fenomena yang menarik perhatian banyak penggemar.
Mobile Legends: Bang Bang (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
PC21 Januari 2025, 16:27 WIB

5 Rekomendasi Game Aksi Terbaik di Steam yang Siap Memacu Adrenalin

Steam punya berbagai game aksi seru yang wajib dimainkan, dari pertempuran epik di Halo Infinite hingga petualangan menegangkan di Elden Ring.
Halo Infinite. (Sumber: Xbox)
News21 Januari 2025, 16:25 WIB

Mengenal Sue Storm, Karakter Marvel Rivals yang Lagi Ramai Dibahas Gamer

Data Google Trends awal tahun ini menunjukkan pencarian untuk "Sue Storm" dan "Invisible Woman" melonjak drastis.
Sue Storm di game Marvel Rivals. (Sumber: Net Ease)
Gadget21 Januari 2025, 16:14 WIB

MediaTek Akan Hadirkan Kembali SoC yang Lebih Gacor di Maret 2025, Dimensity 9400+

MediaTek dikabarkan akan segera hadirkan SoC versi plus (+) dari Dimensity 9400 dalam kuartal 3 2025.
MediaTek Dimensity 9400 (FOTO: MediaTek)
Accessories21 Januari 2025, 16:05 WIB

HUAWEI Hadirkan TWS Terbarunya di Indonesia, HUAWEI FreeBuds SE 3 dengan Harga Terjangkau

Huawei secara resmi menghadirkan TWS terbarunya untuk pasar Indonesia, HUAWEI FreeBuds SE 3 yang memiliki desain elegan dan harga terjangkau.
Ilustrasi penggunaan TWS baru HUAWEI FreeBuds SE 3 (FOTO: Huawei)
News21 Januari 2025, 15:44 WIB

Developer Asal Bandung Agate Bakal Tampil di Taipei Game Show 2025

Acara ini diselenggarakan oleh Taipei Computer Association dan menjadi wadah bagi lebih dari 10.000 pertemuan bisnis setiap tahunnya.
Taipei Game Show 2025. (Sumber: EGW)
PC21 Januari 2025, 15:35 WIB

5 Rekomendasi Game Sci-Fi Terbaik di Steam yang Bikin Kamu Betah Main Seharian

Portal 2, Portal, FTL: Faster Than Light, Half-Life, dan Halo Infinite adalah lima game Sci-Fi terbaik di Steam yang menawarkan pengalaman seru dengan cerita menarik dan gameplay yang bikin ketagihan.
Game Portal 2. (Foto: Steam)
Mobile21 Januari 2025, 15:11 WIB

5 Game Mobile Motorcross yang Wajib Kamu Coba, Dijamin Bikin Ketagihan!

Kalau kamu pencinta kecepatan, debu yang beterbangan, dan tantangan lintasan ekstrem, game motorcross pasti cocok buat kamu.
Motorcross. (Sumber: Google PlayStore)
PC21 Januari 2025, 14:32 WIB

5 Rekomendasi Game Puzzle Terbaik di Steam

Game puzzle di Steam menawarkan pengalaman seru dengan teka-teki menantang dan atmosfer yang memikat
Game Indie, Inside (Foto: Steam)
Console21 Januari 2025, 14:10 WIB

RPG Warhammer Rahasia Dibatalkan dengan Keputusan Pahit, Begini Detailnya

RPG Warhammer yang tak pernah diumumkan secara resmi ternyata telah dibatalkan
Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: DSO Gaming)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.