logo

Rekomendasi 5 Game Horor Android untuk Rayakan Halloween

RA_Majid
Selasa 29 Oktober 2024, 19:02 WIB
Five Nights at Freddy’s. (Sumber: Google Play)

Five Nights at Freddy’s. (Sumber: Google Play)

Indogamers.com - Malam Halloween biasanya diisi pesta kostum, nonton film seram, atau cerita menakutkan. Sekarang kamu bisa mencicipi teror langsung lewat game Android.

Dari bertahan di restoran penuh boneka hidup sampai kabur dari kejaran alien, tiap game berikut punya kehororan tersendiri.

Inilah rekomendasi game horor Android untuk menemani kamu menelusuri ngerinya Halloween tahun ini.

1. Five Nights at Freddy’s

Five Nights at Freddy’s. (Sumber: Google Play)
  • Teror Boneka Animatronik

Di Five Nights at Freddy’s, kamu berperan sebagai penjaga malam, mengawasi resto dengan boneka animatronik hidup.

Tugasmu sederhana: bertahan hidup selama beberapa malam hanya dengan memantau kamera keamanan.

Hanya saja, boneka-boneka ini bakal terus mengejarmu, membuat setiap malam terasa seperti mimpi buruk.

Ketegangan tidak pernah berhenti karena setiap detik kamu harus tetap waspada.

Baca Juga: Mengenal FEAR FA 98: Game Horor Unik yang Gabungkan Silent Hill dan FIFA

2. The Room: Old Sins

The Room: Old Sins. (Sumber: Google Play)
  • Misteri di Rumah Berhantu

The Room: Old Sins merupakan game horor-puzzle dari PC yang kini hadir di Android.

Setiap ruangan dalam rumah hantu di game ini memiliki puzzle untuk kamu pecahkan.

The Room dianggap sukses menghadirkan horor tanpa jumpscare berlebihan.

3. Bendy and the Ink Machine

Bendy and the Ink Machine. (Sumber: Google Play)
  • Petualangan Gelap di Studio Animasi

Kamu memasuki studio animasi, tampak lucu, tapi ternyata sangat mengerikan. Bendy and the Ink Machine memadu estetika kartun dengan unsur horor gelap.

Grafiknya terinspirasi dari kartun klasik, tetiba berubah jadi gelap dan mengancam saat kamu menemukan makhluk-makhluk dari tinta.

Baca Juga: 7 Game Horor Paling Menakutkan dan Mencekam, Bikin Susah Tidur

4. Alien: Isolation

Alien: Isolation. (Sumber: Google Play)
  • Lari dari Kejaran Alien

Alien: Isolation menempatkanmu sebagai Amanda Ripley untuk melawan Xenomorph di stasiun luar angkasa.

Atmosfer sempit dan gelap bikin tiap detik penuh ketegangan. Xenomorph selaku musuh utama dibekali AI cerdas yang bisa memburumu tanpa henti, sehingga kamu harus bertindak cepat dan hati-hati.

5. Dead by Daylight

Dead by Daylight. (Sumber: Google Play)
  • Game Multiplayer Seram

Game Dead by Daylight menempatkan pemain dalam peran survivor yang berusaha melarikan diri dari pemburu.

Kamu dapat bermain bersama teman, satu pemain jadi pembunuh dan lainnya jadi korban.

Dead by Daylight menggabungkan strategi dan ketakutan, megubahnya jadi sensasi horor unik, cocok buat rayakan Halloween.

Baca Juga: 3 Game Horor Indie Terbaik Buatan Indonesia yang Wajib Kamu Coba

Siap menghadapi kengerian Halloween? Coba mainkan salah satu dari daftar game di atas.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Sudah Masuk Steam! Ini Gameplay Silent Hill 2, Lebih Horor dan Mencekam

Kamis 10 Oktober 2024, 15:52 WIB
undefined
News

7 Game Horor Paling Menakutkan dan Mencekam, Bikin Susah Tidur

Jumat 11 Oktober 2024, 20:09 WIB
undefined
News

5 Game Horor Remake Terbaik Lintas Platform dengan Kisah Mencekam

Selasa 22 Oktober 2024, 17:05 WIB
undefined
PC

Mengenal FEAR FA 98: Game Horor Unik yang Gabungkan Silent Hill dan FIFA

Sabtu 26 Oktober 2024, 16:04 WIB
undefined
News

Catat Tanggalnya! Film Horor Live-Action Until Dawn Segera Tayang di Bioskop

Rabu 16 Oktober 2024, 10:33 WIB
undefined
News Update
Community09 Januari 2026, 15:08 WIB

Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?

Laga penentuan puncak klasemen Odong League pekan ini! APAAN SIH FC vs Old Song FC. Old Song dipastikan pincang tanpa kapten, akankah APAAN SIH FC kudeta posisi? Cek jadwalnya di sini.
Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 11:52 WIB

ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!

M7 Jakarta jadi saksi perjuangan dua wakil Indonesia dengan narasi kontras. ONIC dengan konsistensi menakutkan, Alter Ego dengan kejutan "Kuda Hitam". Mampukah mereka akhiri dominasi PH?
ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 10:57 WIB

Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta

M7 Jakarta jadi panggung pembuktian! Simak kisah emosional SANZ (ONIC) yang berjuang demi keluarga dan Nino (Alter Ego) yang ingin membayar kepercayaan CEO. #Menu7uJuara!
Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta(FOTO: Indogamers/Rozi)
Mobile08 Januari 2026, 16:39 WIB

Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap 'Berikan Sayap' di Jakarta!

Sejarah baru! Red Bull resmi jadi partner M7 World Championship. Siap guncang Jakarta dengan pesta musik dan gaming seru di M7 Carnival. Cek detailnya di sini!
Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap Berikan Sayap di Jakarta!(FOTO: MOONTON)
Mobile08 Januari 2026, 15:16 WIB

8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru!

Desember 2025 banjir game AAA! Mulai dari port Red Dead Redemption hingga aksi hiu Maneater. Cek 8 game mobile terbaik Android & iOS di sini!
8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru! (FOTO: Tekkan)
Mobile08 Januari 2026, 15:05 WIB

8 Game Mobile Terbaik Rilis Desember 2025, Bukti HP Kamu Setara Konsol!

Desember 2025 bawa badai game AAA ke mobile! Dari open world Red Dead Redemption hingga aksi hiu Maneater, simak 8 game Android & iOS terbaik yang wajib di-download sekarang!
8 Game Mobile Terbaik Rilis Desember 2025, Bukti HP Kamu Setara Konsol! (FOTO: Down to Top)
Console08 Januari 2026, 14:41 WIB

8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?

Game horor PS5 paling menakutkan! Dari kengerian psikologis Silent Hill 2 hingga sci-fi mencekam Dead Space, simak 8 judul terbaik yang akan menguji keberanian mentalmu di sini.
8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?(FOTO: NextGenGamers)
Mobile08 Januari 2026, 14:30 WIB

Wajib Coba! 8 JRPG Terbaik dengan Cerita Paling Emosional dan Tak Terlupakan, Mainkan Sekali Seumur Hidup!

Ada JRPG yang menghibur, ada yang mengubah hidup! Kami merangkum 8 JRPG terbaik dengan cerita paling emosional, dari NieR Automata yang memutar otak hingga Chrono Trigger yang visioner.
Wajib Coba! 8 JRPG Terbaik dengan Cerita Paling Emosional dan Tak Terlupakan, Mainkan Sekali Seumur Hidup!(FOTO: Android Tools)
Gadget08 Januari 2026, 14:23 WIB

REDMAGIC 11 Pro Mendarat di Indonesia! Usung Sistem Pendingin AquaCore dan Skor AnTuTu 4 Juta

REDMAGIC 11 Pro resmi rilis di Indonesia! HP gaming pertama dengan AquaCore Cooling & Snapdragon 8 Elite Gen 5. Cek harga promo dan spesifikasi lengkapnya di sini.
REDMAGIC 11 Pro Mendarat di Indonesia! Usung Sistem Pendingin AquaCore dan Skor AnTuTu 4 Juta (FOTO: Nubia)
News08 Januari 2026, 11:40 WIB

PUBG Mobile Update 4.2 Primewood Genesis: Boost Senjata 7.62mm & Hadiah Menarik Download Sekarang!

PUBG Mobile hadirkan update versi 4.2 yang siap dimainkan hingga 10 Maret mendatang denngan mode permaiana primewood Genesis: Boost Senjata 7.62mm & Hadiah Menarik Download Sekarang!
PUBG Mobile hadirkan Update Versi 4.2 primewood genesis: boost Senjata 7.62mm & hadiah menarik download sekarang! (FOTO: Dok.PUBG Mobile)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.