logo

Kenapa Roblox Layar Hitam? Ini Penyebab dan 5 Cara Mengatasinya

RA_Majid
Jumat 24 Januari 2025, 09:15 WIB
Roblox. (Sumber: Roblox)

Roblox. (Sumber: Roblox)

Indogamers.com - Masalah layar hitam pada Roblox sering menjadi keluhan para pemain.

Roblox, platform game populer yang dirilis oleh Roblox Corporation sejak 1 September 2006, menawarkan berbagai game interaktif yang dibuat oleh komunitas developer.

Namun, bug atau gangguan teknis seperti layar hitam biasa terjadi di aplikasi ini.

Agar tidak menghambat keseruan bermain, berikut penjelasan penyebab utama layar Roblox jadi hitam dan cara mengatasinya.

Penyebab Roblox Layar Hitam

Ilustrasi masalah layar hitam di game Roblox. (Sumber: MK Tech)

Roblox yang mengalami masalah layar hitam disebabkan oleh beberapa faktor.

Salah satunya yakni bug pada aplikasi yang muncul akibat kesalahan teknis di versi tertentu.

Selain itu, cache korup atau bermasalah juga mempengaruhi performa aplikasi.

Adapun masalah ini juga bisa terjadi karena perangkat tak sesuai spesifikasi minimum Roblox.

Terakhir, menggunakan versi aplikasi usang dapat memicu bug atau ketidakcocokan dengan sistem operasi terbaru.

Lantas, bagaimana cara mengatasi layar hitam di game Roblox?

Baca Juga: 22 Game Roblox Terbaik yang Wajib Dicoba

Cara Mengatasi Roblox Layar Hitam

1. Restart Perangkat

Langkah ini membantu memperbaiki masalah konfigurasi antara aplikasi dan perangkat.

  • Android:
    Tekan dan tahan tombol daya, lalu pilih Restart.

  • iPhone:
    Tekan tombol Volume Up + Side atau Volume Down + Side, geser slider untuk mematikan, kemudian nyalakan kembali perangkat.

2. Hapus Cache Aplikasi Roblox

Membersihkan cache membantu mengatasi file sementara yang bermasalah.

  • Buka Pengaturan di perangkat Android.

  • Pilih Aplikasi, lalu cari Roblox.

  • Klik Penyimpanan & Cache, kemudian pilih Hapus Cache.

3. Offload Aplikasi Roblox (Untuk iOS)

Fitur ini bisa menghapus data aplikasi tanpa menghilangkan informasi pengguna.

  • Buka Pengaturan, pilih Penyimpanan iPhone.

  • Temukan Roblox, lalu klik Offload App.

  • Setelah itu, instal ulang aplikasi Roblox.

4. Perbarui Aplikasi Roblox

Pastikan aplikasi Roblox menggunakan versi terbaru. Versi lama mungkin mengandung bug atau masalah kompatibilitas.

  • Android:
    Lakukan pembaruan melalui Google Play Store.

  • iOS:
    Perbarui aplikasi melalui App Store.

5. Uninstall dan Reinstall Roblox

Jika masalah tetap ada, hapus aplikasi Roblox dari perangkat, lalu instal ulang.

Langkah ini memastikan semua file lama yang bermasalah diganti dengan file baru.

Baca Juga: Daftar Lengkap Game dan Developer Pemenang Roblox Innovation Awards 2024

Dengan mengikuti panduan di atas, kamu bisa kembali menikmati game di Roblox tanpa gangguan layar hitam.

Selamat mencoba.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

10 Game Balap Open World Terbaik di PS5 untuk Gamer Sejati

Kamis 23 Januari 2025, 17:37 WIB
undefined
Console

15 Game PS5 Terbaik yang Dijamin Bikin Kamu Betah di depan Layar!

Kamis 23 Januari 2025, 17:48 WIB
undefined
PC

Mainkan Sampai Lupa Waktu! Ini 5 Game Microsoft Ini Wajib Kamu Coba!

Kamis 23 Januari 2025, 19:12 WIB
undefined
PC

Microsoft Edge Game Assist: Penantang Baru Overlay Steam di Windows 11

Kamis 23 Januari 2025, 19:00 WIB
undefined
News

Ninja Gaiden 4 Resmi Diumumkan! Siapkan Diri untuk Aksi Epik di 2025

Jumat 24 Januari 2025, 08:56 WIB
undefined
News Update
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Segera Diselenggarakan! Berikut Daftar Tim yang Fix Tampil di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Berikut adalah daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 dari berbagai region, termasuk wakil-wakil Asia Tenggara.
daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: PMWC 2024)
E-Sport12 Juli 2025, 09:38 WIB

Satu Satunya Wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025. , Berikut Daftar Roster Alter Ego Ares

Alter Ego Ares berhasil mejadi runner-up di PUBG Mobile Super League (PMSL) SEA Summer 2025 dan satu satunya yang mewakili Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025.
Roster Alter Ego Ares di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.