logo

Build Heino Tersakit di Honor of Kings, Anti Kena Kill Lawan

Molsky
Kamis 24 April 2025, 18:00 WIB
Heino Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)

Heino Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)

Indogamers.com - Di jagat Honor of Kings, Heino bukan cuma sekadar mage biasa guys karena punya banyak keunggulan.

Dengan kemampuan uniknya mengulang waktu, dia jadi pilihan favorit buat para pemain yang suka strategi cerdas dan gameplay penuh kejutan.

Tapi, biar Heino bisa tampil maksimal, kamu butuh build yang tepat. Dirangkum dari berbagai sumber pada Kamis, 24 April 2025, simak sampai habis ya!

Baca Juga: Enggak Perlu Jadi Teknisi, MSI Bikin Boosting Memori Tinggal Klik!

Build Item Heino

1. Boots of Tranquility – Nambahin 15% cooldown reduction dan 60 movement speed. Cocok buat Heino yang butuh rotasi cepat dan spam skill.

2. Insatiable Tome – Beri 180 magical attack, 1.000 HP, dan 10% cooldown reduction. Pasifnya juga kasih 25% magical lifesteal, bikin Heino lebih tahan banting.

3. Breakthrough Robe – Tambahin 120 magical attack dan 1.000 HP, plus pasif yang ningkatin magical attack dan magical pierce.

4. Augur’s Word – Nambahin 140 magical attack, 500 mana, dan 1.000 HP. Pasifnya bisa pulihin 20% HP dan mana dalam 3 detik saat naik level.

5. Staves of Sorcery – Beri 180 physical attack, 500 mana, 8% movement speed, dan 500 HP. Serangan dasar setelah pakai skill bakal kasih tambahan magical damage.

6. Void Staff – Tambahin 240 magical attack dan 500 HP. Pasifnya ningkatin magical pierce sebesar 45%.

Baca Juga: 3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Arcana Terbaik

- Nightmare x10 – Ningkatin magical attack dan magical pierce.

- Harmony x5 – Kasih regenerasi HP setiap 5 detik, ningkatin max HP dan movement speed.

- Avarice x5 – Ningkatin magical lifesteal.

- Mind’s Eye x10 – Tambahin magical pierce dan attack speed.

Baca Juga: 5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Battle Spell

- Flash – Wajib buat Heino yang rentan, bantu kabur dari situasi berbahaya.

- Frenzy – Buat gaya main agresif, ningkatin damage, resistance, dan lifesteal.

Dengan build ini, Heino siap jadi ancaman serius di medan perang. Pastikan kamu manfaatin skill-nya dengan timing yang pas buat hasil maksimal.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Rabu 23 April 2025, 20:00 WIB
undefined
Mobile

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

Rabu 23 April 2025, 19:00 WIB
undefined
Mobile

Build Mulan Tersakit Honor of Kings yang Jadikanmu Ancaman Serius bagi Lawan

Kamis 24 April 2025, 11:18 WIB
undefined
News Update
PC24 April 2025, 22:01 WIB

Rekomendasi 4 Laptop untuk Main Valorant dengan Harga Terjangkau

Untuk memainkan game Valorant di laptop ini, kamu membutuhkan laptop dengan spesifikasi mumpuni.
Ilustrasi main Valorant di laptop dengan harga terjangkau, Redmi Book 15. (FOTO: Pulsa.id)
PC24 April 2025, 21:02 WIB

Kenalin Cypher Valorant, Ini Skill Terbaik Si Penjual Informasi Berharga

Sebagai seorang Sentinel, Cypher berfokus untuk mendukung rekan satu timnya dengan melakukan pengintaian lokasi bom dan memotong sisi pertahanan dengan jebakannya.
Cypher, karakter di Valorant yang berperan sebagai Sentinel. (FOTO: Valorant)
Gadget24 April 2025, 20:28 WIB

Perbandingan Gorilla Glass dan Ceramic Shield, Mana Lebih Mumpuni Lindungi Layar?

Gorilla Glass dan Ceramic Shield memiliki perbedaan mendasar dalam bahan, proses pembuatan, dan performanya untuk melindungi layar smartphone.
Gorilla Glass vs Ceramic Shield (FOTO: digitalcitizen)
News24 April 2025, 20:07 WIB

Bermitra dengan League of Legends Championship Pacific, MSI Buktikan Dukungan Nyata kepada Esports Global

Melalui kolaborasi ini, MSI menyediakan desktop gaming berkinerja tinggi dan monitor profesional untuk mendukung LCP Arena.
Kolaborasi MSI dengan League of Legends Championship Pacific. (FOTO: MSI)
Gadget24 April 2025, 20:05 WIB

Vivo X200 Ultra Resmi Dirilis, Kameranya Bukan Kaleng-kaleng!

Vivo X200 Ultra hadir sebagai versi teringgi dari Vivo X200 Series yang memiliki kamera dengan spesifikasi bukang kaleng-kaleng.
Vivo X200 Ultra. (FOTO: Vivo)
Gadget24 April 2025, 19:57 WIB

5 Fakta Menarik Infinix XBOOK B15, Laptop Harga Rp5 Jutaan dengan Standar Militer

XBOOK B15 hadir dengan bodi berbahan aluminium alloy dan telah lolos uji ketahanan berstandar militer MIL-STD 810H.
Infinix XBOOK B15. (FOTO: Infinix.)
Accessories24 April 2025, 19:47 WIB

Samsung Monitor Gaming Odyssey Generasi Terbaru Hadir Dengan Layar 3D OLED

Samsung membenamkan teknologi 3D pada layar OLED Monitor Odyssey G9 agar pengguna dapat menikmati gaming 3D tanpa kacamata.
Samsung menghadirkan monitor gaming terbarunya. (FOTO: Dok. Samsung)
Guides24 April 2025, 19:29 WIB

Daftar Hero Mage Tier S Mobile Legends Meta Terbaru

Hero Mage dalam Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) memiliki peran penting di land of dawn berikut rekomendasi hero mage tier s yang ada di Mobile Legends.
Hero Valentina MLBB (FOTO: Moonton)
Gadget24 April 2025, 19:24 WIB

Intip Spesifikasi Moto Book 60, Laptop Pertama Besutan Motorola

Selain memiliki desain yang apik, spesifikasi yang Motorola hadirkan untuk laptop pertamanya ini juga cukup menarik
Laptop pertama dari Motorola, Moto Book 60 yang hadir dengan desain menarik dan spesifikasi tinggi. (FOTO: gizmochina.com)
PC24 April 2025, 18:58 WIB

Mengenal Brimstone Valorant, Ketahui Semua Skill Terbaiknya

Brimstone di Valorant diceritakan sebagai seorang agent senior dan merupakan komandan seluruh agent yang selalu memberikan semangat kepada agent lainnya.
Brimstone Valorant (FOTO: TheGamer)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.