logo

Natus Vincere Resmi Terjun ke Panggung eSports Mobile Legends!

Stefanus Wahyu
Sabtu 06 November 2021, 12:37 WIB

Salah satu organisasi eSports kenamaan dunia, Natus Vincere (Na'Vi) memutuskan terjun ke eSports Mobile Legends: Bang Bang (MLBB). 

IDGS, Sabtu, 6 November 2021 - Terjunnya Na'Vi ke panggung eSports Mobile Legends itu terjadi setelah organisasi eSports asal Ukraina tersebut mengakuisisi peserta kualifikasi M3 World Championship CIS, Deus Vult.

Lewat situs resminya, Na'Vi memuji sepak terjang Deus Vult di eSports Mobile Legends wilayah CIS, menjadikan hal tersebut sebagai salah satu alasan mereka melakukan akuisisi.

"Deus Vult merupakan tim (MLBB) terkuat di wilayah kami (CIS). Mereka pemenang liga regional beberapa kali dan satu-satunya tim dari CIS yang bermain di seluruh turnamen major dengan disiplin," tulis Na'Vi.

Sedangkan kapten Deus Vult, Stanislav "SAWO" Reshniak mengaku tak sabar menerima dukungan dari organisasi eSports sebesar Na'Vi.

""Kami memiliki motivasi besar untuk menunjukkan penampilan terbaik kami di World Championship yang akan datang, dan kami tak sabar untuk menerima dukungan kalian (Na'Vi)!"

Dengan akuisisi tersebut, maka roster MLBB Deus Vult akan mewakili wilayah CIS di bawah naungan Na'Vi di kompetisi M3 World Championship untuk memperebutkan total prize pool mencapai USD 800 ribu atau setara Rp 11,455 miliar. Selain ini M3 World Championship yang akan datang ini akan jadi penampilan ketiga SAWO dkk sebagai satu tim di ajang turnamen dunia bagi gim MLBB itu.

Berikut ini roster MLBB Na'Vi untuk M3 World Championship:

  • Stanislav¬†SAWO¬†Reshniak (captain)
  • Kemiran¬†Sunset Lover¬†Kochkarov
  • Ruslan¬†Lil¬†Degtev
  • Andriy¬†Defender¬†Martynenko
  • Maxim¬†Nagib¬†Dudich

 

(Stefanus/IDGS)


Gambar Fitur: Na'Vi/Moonton

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Gadget05 November 2024, 18:02 WIB

Wallpaper di PC Windows 11 Makin Menarik dengan Wallpaper Engine, Begini Caranya

Wallpaper engine menjadi salah satu aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk membuat wallpaper di PC Windows jadi makin menarik.
Ilustrasi penggunaan Wallpaper Engine di PC Windows (FOTO: steamcommunity.com)
Console05 November 2024, 17:15 WIB

8 Keunggulan Game Basket NBA 2K24 yang Membuatnya Jadi Game Favorit Pecinta Basket

Banyak game basket terbaik yang bisa kamu mainkan, salah satunya adalah NBA 2K24
Game Basket NBA 2K24 (Foto: YouTube/90sUzi)
Mobile05 November 2024, 16:31 WIB

4 Game Milik HYBE Perusahaan BTS, Ada Astra Knights of Veda. Army Wajib Main

HYBE adalah perusahaan asal Korea Selatan yang menaungi BTS. HYBE ternyata memiliki 4 game yang bisa kamu mainkan
Game BTS Island: In The SEOM Puzzle (Foto: YouTube/Vianz Ajaa)
Guides05 November 2024, 16:07 WIB

Kelebihan Senapan Serbu M416 di PUBG Mobile, Cocok Banget Buat Pemula

Senjata senapan serbu M416 memiliki beberapa kelebihan yang tidak dimiliki senjata lain
Senapan Serbu M416 di Game PUBG Mobile (Foto: YouTube/Zendex)
Mobile05 November 2024, 16:01 WIB

7 Rekomendasi Game Musik yang Seru untuk Semua Penggemar Rhythm

Game bertema musik menawarkan cara unik untuk menikmati melodi dan ritme
Beat Saber. (Sumber: PlayStore)
E-Sport05 November 2024, 15:02 WIB

Resmi! Coach Yeb Farewell dari Fnatic Onic

pelatih kebanggaan mereka yakni Coach Yeb resmi mengumumkan farewell dari tim
Coach Yeb (FOTO: TikTok/coachyeb)
Gadget05 November 2024, 15:01 WIB

Screenshot Panjang di iPhone? Bisa Kok dengan 3 Cara Mudah Ini

Screenshot panjang di iPhone kini bisa kamu lakukan langsung.
Cara screenshot panjang di iPhone (FOTO: youtube.com/@kontengakpenting)
Mobile05 November 2024, 14:03 WIB

5 Game HoYoverse Paling Diminati 2024, Sudah Main yang Mana Saja Nih?

HoYoverse kondang sebagai developer yang memproduksi game berkualitas dengan gameplay dan cerita menarik.
Ilustrasi game-game HoYoverse. (Sumber: Gamebrot)
Mobile05 November 2024, 13:32 WIB

5 Rekomendasi Game Mobile Bertema Pesawat yang Seru untuk Dimainkan

Game bertema pesawat menawarkan pengalaman yang mendebarkan
Airlane Commander. (Sumber: PlayStore)
Console05 November 2024, 13:25 WIB

5 Game yang Dianggap Plagiat: Kontroversi dan Kemiripan

Berikut ini adalah 5 game yang pernah dianggap plagiat karena kemiripannya dengan game lain
Istilah dalam Game PUBG (Foto: MEmu)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.