logo

Digelar KOVEE di Jakarta Desember Ini, Pembelajaran Masa Depan dengan Teknologi VR

Stefanus Wahyu
Kamis 25 November 2021, 13:14 WIB

ASEAN-Korea XR Project for Edutech akan diadakan di Indonesia dengan dukungan dari Korea BIPA (Busan IT Industry Promotion Agency).

IDGS, Kamis, 25 November 2021 - Acara tersebut telah dipersiapkan selama 6 bulan terakhir dengan kolaborasi bersama SHINTA VR, perusahaan virtual tiga dimensi terkemuka di Indonesia, KOVEE, perusahaan yang membangun Taman bertema VR pertama di Indonesia, serta Stoic Entertainment, perusahaan Korea yang memproduksi pengalaman belajar yang aman dari merek dagang terkenal.

Bagaimana cara belajar untuk generasi masa depan?

Menurut data Bank Dunia yang dirilis pada tahun 2021, banyak sekolah-sekolah di Indonesia yang menghentikan kegiatan belajar mengajar secara tatap muka selama 55 minggu.

Dewasa ini, diketahui bahwa beberapa sekolah di wilayah PPKM level 1-3 telah mendapatkan izin dari pemerintah untuk melakukan kegiatan belajar mengajar secara tatap muka dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

 

 

Dalam kondisi yang seperti ini, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan membangun sebuah kurikulum darurat untuk sekolah daring yang bertujuan mendukung pembelajaran siswa dari rumah. Namun, masih terdapat beberapa kendala dalam meningkatkan efektifitas pembelajaran tersebut kepada para siswa.

Untuk menemukan solusi atas masalah tersebut, perusahaan perwakilan konten virtual tiga dimensi (3D) dari Indonesia dan Korea, berkolaborasi untuk mengadakan acara spesial di KOVEE VR PARK yang bertempat di Jakarta pada bulan Desember 2021.

Adaptasi metode pembelajaran dengan VR

Secara khusus, perusahaan KOVEE Korea dan SHINTA VR memutuskan untuk menggunakan KOVEE VR Theme Park, yang sempat ditutup akibat pandemic COVID-19. Perusahaan KOVEE menandatangani kerjasama strategis bersama 1000 Guru Pionir VR, sebuah program para guru di Indonesia untuk mempelajari metode Pendidikan berbasis teknologi virtual reality.

 

 

Sebagai hasilnya pada webinar daring pendidikan realistis yang akan diadakan pada 18 Desember 2021, sebuah seminar bermanfaat akan disiapkan untuk pertukaran informasi dan efek dari pengalaman pembelajaran realistis oleh guru-guru dari Indonesia dan Korea dalam ruang lingkup Pendidikan.

Sebagai tambahan, sebuah konten kelas dan pengalaman memasak yang aman diproduksi menggunakan gim 'My Little Chef'.yang diklaim telah diunduh sebanyak 22 juta di seluruh dunia, dan animasi 'Strong Warrior Mini Ranger,' animasi Korea yang telah tayang di Indonesia. Konten tersebut telah disiapkan untuk para anggota 1000 Guru Pionir VR dan akan digunakan dalam ruang lingkup pendidikan.

 

 

Secara khusus KOVEE VR Theme Park Jakarta, yang sempat ditutup akibat COVID-19 telah dibuka kembali dan akan mengadakan acara gratis di mana kalian dapat merasakan dua konten pendidikan realistis (My Little Chef & Mini Ranger) selama sebulan mulai dari Desember. Di halaman acara resmi Facebook (aseanxrproject), acara kuis pada metaverse, pendidikan realistis, dan Hallyu akan diadakan dengan menyediakan banyak produk.

Di masa pandemic COVID-19, para guru, murid dan orang tua yang ingin menemukan solusi pendidikan realistis serta masa depan, jangan lewatkan acara ini!

Untuk informasi terbaru bisa mengunjungi Facebook ASEAN XR Project dan Instagram @koveevr .

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Mobile14 Mei 2025, 20:30 WIB

10 Game Anime Mobile Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari game anime terbaik untuk dimainkan di HP tahun 2025? Simak rekomendasi kami, dari RPG, action, hingga gacha! Dijamin seru dan bikin ketagihan!
10 Game Anime Mobile Terbaik 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Guides14 Mei 2025, 20:00 WIB

10 Tips Jitu Main Mo.co, Game RPG Seru Tanpa Pay-to-Win!

Baru main Moco? Simak 10 tips ampuh ini biar jago lebih cepat! Dari cara farming chaos core, pilih senjata terbaik, sampai dapat skin gratis. Game RPG ini fair buat F2P!
10 Tips Jitu Main Mo.co, Game RPG Seru Tanpa Pay-to-Win!(FOTO: Lex - Brawl Stars)
Lifestyle14 Mei 2025, 19:30 WIB

10 Rekomendasi Anime Olahraga Terbaik yang Bikin Semangat!

Cari anime olahraga seru yang bikin jantung berdebar? Simak daftar 10 anime terbaik tentang sepak bola, basket, voli, dan olahraga ekstrem! Dari Haikyuu!! sampai Blue Lock, ini rekomendasi buat para gamers dan pecinta aksi.
10 Rekomendasi Anime Olahraga Terbaik yang Bikin Semangat!(FOTO: Tsuki Otaku)
PC14 Mei 2025, 19:19 WIB

The Slormancer: Game RPG Dungeon Crawler 2D dengan Loot Melimpah dan Kombinasi Skill Keren!

The Slormancer adalah game RPG aksi 2D dengan dungeon crawling seru! Main sebagai Knight, Huntress, atau Mage, kumpulkan ratusan skill, dan lawan pasukan Slormancer. Dapatkan diskon 25% di Steam!
The Slormancer: Game RPG Dungeon Crawler 2D dengan Loot Melimpah dan Kombinasi Skill Keren!(FOTO: The Slormancer)
News14 Mei 2025, 19:03 WIB

Elden Ring: NightReign Siap Meluncur 30 Mei 2025, Dengan Tantangan Lebih Menantang

Elden Ring: NightReign, game aksi RPG terbaru karya From Software dan Bandai Namco Entertainment, yang akan resmi dirilis pada 30 Mei 2025.
game Elden Ring: NightReign (FOTO: Dok.Steam/Elden Ring: NightReign)
News14 Mei 2025, 19:02 WIB

Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered Siap Rilis 23 Mei 2025 Game Aksi Klasik yang Perlu Kamu Coba

Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered akan segera meluncur, tepatnya  pada 23 Mei 2025.
nimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered (FOTO: Dok.Steam/Onimusha 2: Samurai’s Destiny Remastered)
PC14 Mei 2025, 19:01 WIB

Doom: The Dark Ages Rilis 15 Mei 2025, Simak Cara Main dan Download Nya

Doom: The Dark Ages, game terbaru dari seri legendaris Doom, siap rilis pada 15 Mei 2025 untuk platform PlayStation 5, Xbox Series X/S, dan PC.
DOOM: The Dark Ages (Sumber: mxdwn Games)
Lifestyle14 Mei 2025, 19:00 WIB

10 Film dan Series Anti-Hero Keren untuk Sambut 'Thunderbolts*' di MCU

Nggak sabar nunggu Thunderbolts? Film MCU ini ngumpulin para anti-hero keren kayak Yelena Belova, Bucky Barnes, dan Red Guardian. Buat ngobatin rasa penasaran, tonton dulu 10 rekomendasi film & series tentang pahlawan bermasalah ini!
10 Film & Series Anti-Hero Keren untuk Sambut Thunderbolts* di MCU (FOTO: MCU)
Lifestyle14 Mei 2025, 18:30 WIB

10 Anime Olahraga Terbaik 2023 yang Wajib Ditonton Para Gamers!

Cari rekomendasi anime olahraga seru di 2023? Dari sepakbola, balap, hingga judo, simak daftar 10 anime terbaik yang bakal bikin kamu semangat! Cocok buat gamers yang suka aksi keren!
10 Anime Olahraga Terbaik 2023 yang Wajib Ditonton Para Gamers!(FOTO: AnimeRegent)
Lifestyle14 Mei 2025, 18:00 WIB

10 Anime Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa untuk Para Gamer Pecinta Olahraga

Cari rekomendasi anime sepak bola seru? Dari Blue Lock yang penuh strategi hingga Captain Tsubasa yang legendaris, daftar ini punya segalanya! Cocok buat gamer yang suka cerita kompetitif dan karakter kuat. Simak ulasannya sekarang!
10 Anime Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa untuk Para Gamer Pecinta Olahraga(FOTO: Tsuki Otaku)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.