logo

Esports Pokemon UNITE akan Jadi Bagian dari Pokemon World Championship 2022!

Stefanus Wahyu
Jumat 14 Januari 2022, 14:34 WIB

Gim MOBA pertama dari franchise Pokemon, Pokemon UNITE, akan segera mendapatkan panggung eSports-nya!

IDGS, Jumat, 14 Januari 2022 - Panggung eSports bagi Pokemon UNITE tersebut rencananya akan menjadi bagian dari turnamen eSports bergengsi yakni Pokemon World Championship (PWC) 2022.

Season reguler di setiap wilayah nantinya akan berfungsi sebagai babak kualifikasi untuk menentukan tim Pokemon UNITE terbaik yang berhak tampil di PWC 2022.

 

Pokemon Unite telah rilis pada hari Rabu (22/9/2021) hari ini untuk platform mobile. (Nintendo)

Maka dari itu, pihak pengembang Pokemon UNITE pun menyiapkan mode gim baru untuk memfasilitasi pertandingan eSports profesional yang kini tengah digarap dan dicanangkan rilis pada akhir tahun ini. Selain itu akan ada juga dukungan terhadap bahasa dari beberapa negara ke dalam gim.

PWC selama ini mempertandingkan gim-gim populer dari franchise Pokemon, seperti Pokemon GO dan Pokken Tournament DX. Dan kehadiran Pokemon UNITE ke PWC edisi tahun ini dikonfirmasi oleh produser dari gim tersebut, Masaaki Hoshino di situs Pokemon UNITE.

"Dimulai pada tahun ini, tim-tim Pokemon UNITE dari penjuru Bumi akan berkesempatan untuk bertanding di season kompetitif di mana tim-tim yang lolos akan berhadapan satu sama lain di PWC 2022 pada bulan Agustus," bunyi cuplikan dari pernyataan Masaaki.

 

(Kredit: Nintendo, fajaryusuf.com)

Sehingga kurang lebih, Pokemon UNITE akan mengikuti model dari turnamen-turnamen eSports yang sudah ada, yakni turnamen regional disusul oleh turnamen puncak di mana tim-tim terbaik dari setiap wilayah akan memperebutkan gelar tim Pokemon UNITE terbaik dunia setiap tahunnya.

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
PC18 Maret 2025, 14:15 WIB

Motherboard MSI Z890: Manjakan Gamers dengan Teknologi Generasi Terkini

MSI telah meluncurkan jajaran motherboard Z890 terbaru yang dirancang untuk mendukung prosesor Intel Core Ultra generasi terbaru.
MSI Motherboard Z890 Series. (Sumber: MSI)
Mobile18 Maret 2025, 13:18 WIB

GeForce RTX 5070 VENTUS: Kartu Grafis MSI Siap Menggebrak Dunia Gaming

NVIDIA dan MSI kembali menghadirkan inovasi terbarunya dengan meluncurkan GeForce RTX 5070 VENTUS.
GeForce RTX 5070 VENTUS. (Sumber: MSI)
News18 Maret 2025, 09:29 WIB

Lagu Tony Hawk Pro Skater 3+4 Remaster Diumumkan, Ada Motorhead sampai Gang Starr

Activision telah mengungkap sebagian daftar lagu yang akan hadir dalam game Tony Hawk's Pro Skater 3 + 4 melalui playlist di Spotify.
Game Tony Hawks Pro Skater 3 + 4. (Sumber: Steam)
News18 Maret 2025, 08:53 WIB

7 Game Paling Menghasilkan Cuan dan Legal 2025, Saldo Langsung Cair ke DANA

Yang menarik, game-game ini tidak mengandung unsur judi online atau aktivitas ilegal, sehingga aman untuk dimainkan.
Cashzine, salah satu game penghasil uang yang perlu kamu coba. (FOTO: Dok.Playstore)
News18 Maret 2025, 08:10 WIB

5 Game Penghasil Uang 2025, Saldo Langsung Cair ke DANA Tanpa Unsur Judi

Ada banyak game yang bisa menghasilkan uang dan langsung dicairkan ke dompet digital seperti DANA.
Popstar, salah satu game penghasil uang legal. (FOTO: Dok.Playstore)
Gadget18 Maret 2025, 08:01 WIB

Kapan iPhone 16 Series Mulai Dijual Resmi di Indonesia?

Apple telah memenuhi semua persyaratan soal Investasi dengan pemerintah Indonesia, iPhone 16 Series siap dirilis dalam waktu dekat.
iPhone 16e (FOTO: Apple)
Gadget17 Maret 2025, 21:01 WIB

Penyebab dan Cara Mengatasi WhatsApp Kena Spam

Para pengguna WhatsApp harus tahu apa saja penyebab dan cara mengatasi WhatsApp yang kena spam untuk mengurangi risiko kehilangan data.
Iustrasi WhatsApp yang kena spam. (FOTO: pinterest.com/itechhacks)
Gadget17 Maret 2025, 20:01 WIB

Cara Menurunkan CPU Usage di Windows 10 dan 11, Bikin Nggak Lemot

CPU usage yang terlalu tinggi bahkan mencapai 100 persen di laptop atau PC Windows 10 dan 11 akan membuat performa menjadi lemot.
Ilustrasi CPU Usage di Windows 10. (FOTO: Indogamers.com)
Gadget17 Maret 2025, 19:06 WIB

Rekomendasi 4 HP Xiaomi yang Lebih Kencang dan Murah dari Samsung Galaxy A56 5G

Selain lebih murah, beberapa HP Xiaomi yang Indogamers.com rekomendasikan ini lebih kencang dari Samsung Galaxy A56 5G.
Samsung Galaxy A56 5G (FOTO: youtube.com/@cnlsmartphone)
Gadget17 Maret 2025, 19:01 WIB

Rekomendasi 4 Laptop Dual Screen Terbaik untuk Multitasking Lebih Lancar

Laptop dual screen hadir sebagai jawaban para pengguna yang membutuhkan perangkat dengan performa tinggi, seperti untuk editing video, foto, dan masih banyak lagi.
Asus Zenbook Duo (UX8406), salah satu laptop dual screen terbaik. (FOTO: Asus)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.