logo

FIFA Mobile Sambut Tahun 2022 Dengan Update Baru yang Hadirkan Pengalaman Bermain Sepakbola Imersif

Stefanus Wahyu
Kamis 20 Januari 2022, 17:35 WIB

Musim baru di tahun 2022 dari EA SPORTS FIFA Mobile sudah dimulai pada 18 Januari 2022. Ada beragam update dan fitur baru yang ikut hadir dalam musim baru dari game mobile yang  mengangkat olahraga sepak bola ini!

IDGS, Kamis 20 Januari 2022 - Dirilis pertama kali pada 2016 silam, FIFA Mobile akan mendapat update baru pada 18 Januari 2022 yang signifikan terutama dari sisi grafis, visual, gameplay, audio hingga meningkatkan otentisitas serta pengalaman bermain terbaik bagi para pemain dan pecinta sepakbola dari penjuru dunia.

Hari ini menandai awal dari masa depan FIFA Mobile, memberikan puluhan juta pemain di seluruh dunia pengalaman sepak bola yang benar-benar revolusioner dan fleksibilitas untuk menikmati permainan dari berbagai perangkat, kata Lawrence Koh, Head of EA SPORTS FIFA Mobile.

Gim mobile yang mendapat lisensi langsung dari berbagai klub dan pemain papan atas dunia ini menawarkan pengalaman bermain sepakbola dalam perangkat mobile yang otentik dan bisa diakses di mana saja, kapan saja, tanpa mengurangi intensitas dan keimersifan permainan sepakbola.

 

 

Susun Ultimate Team milikmu, ajak teman-teman untuk bermain dan jadilah pemain favoritmu atau gunakan tim terkenal dunia. Main dalam liga papan atas dunia, seperti Premier League, LaLiga, Major League Soccer (MLS), Serie A, Bundesliga hingga Ligue 1.

 

 

Pilih tim terbaik dengan lebih dari 15.000 pemain. Tantang teman-temanmu dalam pertandingan real-time 11 lawan 11. Latih pemain bintangmu sendiri dan raih kemenangan!

Rasakan juga keseruan bertanding dalam kompetisi sepak bola bergengsi dalam melawan tim-tim terbaik dunia, yaitu UEFA Champions League dan UEFA Europa League. 

 

 

Peningkatan yang dilakukan pada FIFA Mobile, antara lain stadion baru dan pencahayaan di siang hari, audio komentator dengan banyak pilihan bahasa, dan suara efek stadion seperti keramaian hingga yel-yel atau keseruan penonton.

Didukung oleh engine game yang telah ditingkatkan, visual dari FIFA Mobile juga telah ditingkatkan sehingga memberikan lebih banyak detail kepada pemain melalui layar ponsel selama pertandingan.

 

 

Pemain yang menggunakan perangkat mobile high-end terbaru akan dapat menyesuaikan pengaturannya untuk merasakan pengalaman bermain dalam kualitas 60 FPS sehingga permainan akan tampil lebih halus dan responsif. Lihat spesifikasi perangkat yang dibutuhkan untuk kualitas grafis terbaik DISINI ( https://go.ea.com/r8RSc ).

 

 

Adapun fitur baru yang dihadirkan pada game mobile yang bisa dimainkan secara gratis di Google Play untuk perangkat Android dan App Store untuk iOS ini, yaitu mekanisme stamina dan pergantian pemain kunci, pengaturan tim serta perencanaan pemain kunci, dan lainnya.

Tinggalkan bukti tim terbaikmu pada buku sejarah sepak bola! Bangun tim yang penuh dengan legenda, dengan 100 pemain ikon terbesar sepak bola, mulai dari Pele dan Zidane hingga Maradona dan Paolo Maldini.Ayo main FIFA Mobile sekarang! Untuk download silakan KLIK DISINI ( https://fifamb.sng.link/Dqoul/b5zs ).

 

(stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
News13 Mei 2025, 11:43 WIB

Fortnite Telat Kembali ke iOS: Ada Apa Sebenarnya?

Sudah empat hari sejak Fortnite seharusnya kembali ke iOS, tapi belum ada kabar resmi tentang penundaan ini. Apa penyebabnya? Simak artikel ini untuk info terbaru!
Fortnite Telat Kembali ke iOS: Ada Apa Sebenarnya?(FOTO: TheGamer)
News13 Mei 2025, 11:35 WIB

Fans GTA 6 Yakin Temukan NPC Anak-Anak, Bakal Jadi Pertama Kalinya di Seri GTA?

Fans GTA 6 heboh setelah menduga ada NPC anak-anak dalam screenshot terbaru. Jika benar, ini akan jadi pertama kalinya dalam sejarah seri Grand Theft Auto. Simak faktanya!
GFans GTA 6 Yakin Temukan NPC Anak-Anak, Bakal Jadi Pertama Kalinya di Seri GTA?(FOTO: Rockstar)
Console13 Mei 2025, 11:01 WIB

Nintendo Switch 2 Akan Hadir dengan Fitur Kunci PIN, Tingkatkan Keamanan Konsol!

Nintendo Switch 2 akan segera rilis dengan fitur keamanan baru: kunci PIN! Simak detailnya, termasuk game eksklusif dan target penjualan Nintendo. Baca selengkapnya di sini!
Nintendo Switch 2 Akan Hadir dengan Fitur Kunci PIN, Tingkatkan Keamanan Konsol!(FOTO: Nintendo)
Guides13 Mei 2025, 10:41 WIB

5 Kesalahan yang Sering Dilakukan Pemain eFootball 2025

Meski cukup mudah dimainkan, tapi tak sedikit pemain eFootball yang melakukan kesalahan hingga mereka mengalami kekalahan.
Ilustrasi bermain eFootball 2025. (FOTO: youtube.com/PES LEGEND)
Lifestyle13 Mei 2025, 10:20 WIB

James Gunn Pastikan Matt Reeves Masuk Sutradarai Sekuel The Batman

James Gunn memberikan klarifikasi tentang kabar beredar soal Matt Reeves tidak lagi menjadi sutradara sekuel The Batman. Simak fakta terbarunya di sini!
James Gunn Pastikan Matt Reeves Masuk Sutradarai Sekuel The Batman(FOTO: Heroic Hollywood)
News13 Mei 2025, 10:09 WIB

Virtua Fighter 5 REVO Rilis di Konsol, Bukan Port Biasa!

Virtua Fighter 5 REVO resmi hadir di konsol PS5, Xbox Series X/S, dan Switch 2! Lebih dari sekadar port biasa, game ini menawarkan upgrade grafis 4K, rollback netcode, dan konten baru. Simak detail lengkapnya di sini!
Virtua Fighter 5 REVO Rilis di Konsol, Bukan Port Biasa!(FOTO: Sega)
News13 Mei 2025, 09:53 WIB

GTA 4 Remastered untuk PS5 dan Xbox Series X/S Sedang Dikembangkan, Rilis Tahun Ini?

Beredar kabar bahwa Rockstar Games sedang mengembangkan GTA 4 Remastered untuk PS5 dan Xbox Series X/S! Rilisnya dikabarkan tahun ini, diikuti Max Payne 3 Remastered. Simak detailnya di sini!
GTA 4 Remastered untuk PS5 dan Xbox Series X/S Sedang Dikembangkan, Rilis Tahun Ini?(FOTO: Rockstar)
News13 Mei 2025, 09:46 WIB

Warner Bros Gagal Rilis Game Terbaru, Pendapatan Gaming Anjlok 48%!

Warner Bros mengalami penurunan pendapatan gaming sebesar 48% karena gagal merilis game baru. Baca selengkapnya tentang penyebabnya dan rencana mereka ke depan!
Warner Bros Gagal Rilis Game Terbaru, Pendapatan Gaming Anjlok 48%!(FOTO: Rocksteady)
Mobile12 Mei 2025, 23:50 WIB

10 Game RPG Side Scrolling Terbaik untuk Android & iOS 2025, Aksi Hack & Slash yang Seru!

Cari game RPG side scrolling terbaik di 2025? Simak rekomendasi 10 game action hack & slash dengan grafis memukau, gameplay seru, dan mekanik unik. Cocok untuk pecinta aksi tanpa drama!
10 Game RPG Side Scrolling Terbaik untuk Android & iOS 2025, Aksi Hack & Slash yang Seru!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile12 Mei 2025, 18:46 WIB

10 Game MMORPG Cross Platform Terbaik 2025 untuk PC, Android & iOS!

Cari MMORPG cross platform seru di 2025? Simak rekomendasi terbaik mulai dari RF Online Next, Mabinogi Mobile, hingga Ragnarok M Eternal Love 2. Grafis keren, gameplay seru, dan bisa dimainkan di PC & mobile!
10 Game MMORPG Cross Platform Terbaik 2025 untuk PC, Android & iOS!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.