logo

Kapten Divisi CS:GO Na'Vi Bercerai Hanya 4 Bulan Usai Menikah

Stefanus Wahyu
Sabtu 23 April 2022, 18:06 WIB

Kisah cinta romantis dari ranah eSports CS:GO kini telah usai hanya dalam waktu 4 bulan saja. 

IDGS, Sabtu, 23 April 2022 - Kapten divisi CS:GO Natus Vincere (Na'Vi), Kirill "Boombl4" Mikhailov menikah dengan Angelika "LiQueen" Mikhailova pada Desember 2021 setelah Boombl4 melamarnya usai menjuarai PGL Stockholm Major 2021 langsung di atas panggung di venue turnamen, disaksikan oleh penonton di sana dan jutaan penonton yang menyaksikan grand final turnamen tersebut secara online.

Klip video dari lamaran Bloombl4 itu langsung jadi viral di komunitas CS:GO, yang kemudian mengucapkan selamat setelah LiQueen menerima lamaran berani Blooombl4 lewat Instagram Story-nya @liqueen.offi.

 

LiQueen dan Boombla. (LiQueen)

Namun bahtera rumah tangga pasangan ini sudah kandas hanya dalam tempo 4 bulan saja. Pada 22 April 2022, LiQueen mengumumkan bahwa ia telah bercerai dengan Boombl4 lewat kanal Telegramnya sebelum kemudian mengumumkan berita tersebut di akun Instagramnya.

"Bercerai dari Boombl4. Semua detail ada di kanal [Telegram] saya. Sepertinya sudah tradisi untuk putus sebelum turnamen. Boombl4, jika kamu menang satu juta, telpon aku," tulis LiQueen dalam bahasa Rusia.

https://www.instagram.com/p/CcnqTlEKkUq/?utm_source=ig_embed&ig_rid=2a408029-77b4-449e-a724-66c34a2f78cd

Detail mengenai perceraian yang diungkap LiQueen tidak menjelaskan banyak hal, dan pada intinya hanya mengungkap bahwa alasan keduanya bercerai adalah karena "tidak kompatibel".

Selain itu LiQueen juga menjelaskan bahwa perceraiannya dengan Boombl4 juga bukan karena masalah finansial.

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
E-Sport05 Oktober 2024, 23:44 WIB

Hasil Pertandingan Liga 1 Esports Nasional 2024: Siapa Unggul Hari Ini?

Liga 1 Esports Nasional 2024 resmi dimulai, masing-masing tim yang akan bertanding siap meriahkan panggung Liga1 Esports Nasional 2024 di hari pertama ini.
Hasil Pertandingan Liga 1 Esports Nasional 2024: Siapa Unggul Hari Ini? (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport05 Oktober 2024, 23:37 WIB

Liga 1 Esports Nasional 2024 Resmi Diselenggarakan, Dukung Tim Kesayangan Kamu dan Ikuti Ragam Keseruan di Lokasi Gratis!

Liga Esports Nasional 2024 resmi dimulai, masing-masing tim yang akan bertanding siap meriahkan panggung Liga1 Esports Nasional 2024 di hari pertama ini.
Liga 1 Esports Nasional 2024 Resmi Diselenggarakan (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport05 Oktober 2024, 23:27 WIB

Liga 1 Esports Nasional 2024 Resmi Dibuka! Simak Berbagai Keseruan di Lokasi

Liga 1 Esports Nasional 2024 resmi dibuka hari ini, diselenggarakan secara Offline di Mall Taman Anggrek Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.
Liga 1 Esports Nasional 2024 Resmi Dibuka! (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Gadget05 Oktober 2024, 19:00 WIB

Bocoran Soal Kelebihan dan Kekurangan Apple MacBook Air M2

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple MacBook Air M2:
MacBook Air M2 13-Inch. (Apple Insider)
Gadget05 Oktober 2024, 17:30 WIB

Daftar Keunggulan dan Kelemahan Apple iPad Pro 12.9

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple iPad Pro 12.9:
Apple iPad Pro 12.9 (Foto: Digital Trends)
Gadget05 Oktober 2024, 17:04 WIB

Membedah Apple iPad Air 13: Kelebihan dan Kekurangan yang Perlu Diketahui

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple iPad Air 13:
iPad Air 13 (FOTO: iPad Air 13)
News05 Oktober 2024, 16:07 WIB

Palworld Resmi Tersedia untuk PS5 di Jepang, Kapan Ready di Indonesia?

Setelah sempat tertunda, game Palworld dari Pocketpair, yang menghadirkan pengalaman bertahan hidup ala Pokémon, kini akhirnya tersedia di PS5 untuk wilayah Jepang.
Palworld. (Sumber: Gamerant)
News05 Oktober 2024, 15:44 WIB

Diablo 4 Dikonfirmasi Akan Menuju PS5 Pro dengan Berbagai Peningkatan

Activision Blizzard mengonfirmasi bahwa game Diablo 4 serta ekspansinya, Vessel of Hatred, akan mendapatkan peningkatan khusus untuk PS5 Pro.
Diablo 4 (FOTO: Blizzard)
Gadget05 Oktober 2024, 15:01 WIB

Kelebihan dan Kekurangan Apple MacBook Air M3: Panduan untuk Pembeli Cerdas

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple MacBook Air M3:
MacBook Air M2 13-Inch. (Apple Insider)
Gadget05 Oktober 2024, 14:20 WIB

Sepsifikasi Apple iPad Air 13. Kelebihan dan Kekurangan yang Perlu Kamu Tahu

Berikut adalah sepsifikasi, kelebihan dan kekurangan Apple iPad Air 13 yang bisa kamu jadikan pertimbangan sebelum membelinya
iPad Air 13 (Foto: YouTube/Karl Conrad)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.