logo

Tim Free Fire Awali Perjuangan Indonesia di Cabor Esports SEA Games 2021 Hanoi

Stefanus Wahyu
Sabtu 14 Mei 2022, 16:13 WIB

Tim Free Fire Indonesia melakoni pertandingan pertama bagi Tim Esports Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi. 

IDGS, Sabtu, 14 Mei 2022 - Bertempat di National Convention Center, Hanoi, Vietnam, tim Free Fire Indonesia di bawah arahan pelatih Muslik Wahyudi Rachman dan analis Ahmad Fadly Matsuroh akan bertanding melawan tim-tim dari negara-negara lainnya di Asia Tenggara.

Nomor pertandingan Free Fire akan dilaksanakan dengan sistem klasemen, di mana selama dua hari pertandingan 13 dan 15 Mei 2022 akan berlangsung sebanyak 14 pertandingan. Pemenang emas, perak dan perunggu akan ditentukan oleh akumulasi poin yang dikumpulkan selama dua hari pertandingan tersebut.

Atlet Indonesia yang berlaga di nomor Free Fire adalah: Agus Suparman, Ibnu Nasir Ramdani, Muhammad Fikri Alief Pratama, Nur Ivaldi Fajar, Fafli Aidil Fitrah, Raihan Maghfur, Rhama Satria, Richard William Manurung, Shahin Taskhir, dan Victor Innosensius.

 

Indonesia Siap Tampilkan Performa Terbaik

Menyambut dimulainya laga cabang olahraga esports di perhelatan multicabang olahraga terbesar di Asia Tenggara yang tahun ini berlangsung di Hanoi, Vietnam, Manajer Tim Nasional Esports, Tjahjono Prasetyanto menegaskan kesiapan tim esports Indonesia, baik secara teknis maupun nonteknis.

Kami telah melakukan persiapan yang baik, tidak saja mematangkan kemampuan teknis dan strategi para atlet, namun juga menyiapkan mental para atlet terbaik kita. Kami berharap, tidak ada kendala-kendala teknis di luar kendali kita yang terjadi di lapangan. Semoga semua berjalan dengan baik, sehingga Tim Nasional Esports Indonesia dapat menampilkan performa terbaik guna mampu meraih prestasi yang akan dipersembahkan untuk seluruh Bangsa Indonesia. Kami mohon doanya, ujar Tjahjono.

 

 

Di cabang olahraga esports, Indonesia mengikuti nomor pertanding Free Fire, FIFA Online 4, PUBG Mobile, Mobile Legends: Bang Bang (MLBB), dan Crossfire.

 

(stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Gadget05 Oktober 2024, 15:01 WIB

Kelebihan dan Kekurangan Apple MacBook Air M3: Panduan untuk Pembeli Cerdas

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple MacBook Air M3:
MacBook Air M2 13-Inch. (Apple Insider)
Gadget05 Oktober 2024, 14:20 WIB

Sepsifikasi Apple iPad Air 13. Kelebihan dan Kekurangan yang Perlu Kamu Tahu

Berikut adalah sepsifikasi, kelebihan dan kekurangan Apple iPad Air 13 yang bisa kamu jadikan pertimbangan sebelum membelinya
iPad Air 13 (Foto: YouTube/Karl Conrad)
Gadget05 Oktober 2024, 13:30 WIB

4 Ultrabook Tipis Terbaik: Murah, Berkualitas, dan Stylish

Berikut adalah 4 rekomendasi ultrabook tipis terbaik:
ADVAN Laptop AI Gen Ultra (FOTO: ADVAN Laptop AI Gen Ultra)
Gadget05 Oktober 2024, 13:00 WIB

4 Laptop Terbaik untuk Programmer: Pilihan Cerdas untuk Koding

Berikut adalah 4 rekomendasi laptop terbaik untuk programmer:
MacBook Pro 16 Inci M3 Max (FOTO: MacBook Pro 16 Inci M3 Max)
News05 Oktober 2024, 12:57 WIB

Dragon Age: The Veilguard Telah Mencapai Tahap Emas, Begini Penjelasannya

BioWare dan Electronic Arts (EA) mengumumkan bahwa Dragon Age: The Veilguard telah mencapai tahap emas.
Dragon Age: The Veil Guard. (Sumber: Twitter.com/@dragonage)
Gadget05 Oktober 2024, 11:51 WIB

6 Laptop Buatan Indonesia dengan Kualitas Unggul, Layak Diperhitungkan

Berikut adalah 6 pilihan laptop buatan Indonesia dengan kualitas unggul yang tak kalah dengan brand luar yang sudah beredar di Indonesia
Laptop Advan 360 Stylus (Foto:  YouTube/Mike Kanvas)
Gadget05 Oktober 2024, 11:30 WIB

Membedah Apple MacBook Pro M3: Kelebihan dan Kekurangan yang Perlu Diketahui

Berikut adalah kelebihan dan kekurangan Apple MacBook Pro M3:
MacBook Pro M3 (FOTO: MacBook Pro M3)
Gadget05 Oktober 2024, 11:00 WIB

4 Rekomendasi Netbook Murah Berkualitas untuk Produktivitas Sehari-Hari

Berikut adalah 4 rekomendasi netbook murah berkualitas:
Acer TravelMate Spin B3 (FOTO: Acer TravelMate Spin B3)
News05 Oktober 2024, 09:12 WIB

5 Rekomendasi Game Simulasi Kendaraan untuk Penggemar Truk dan Bus

Game simulasi kendaraan memberikan pengalaman mengemudi yang realistis dan menantang.
Game simulasi kendaraan.
News05 Oktober 2024, 08:49 WIB

Waspada dan Jangan Salah Pilih! 5 Game Ini Berbahaya bagi Anak-anak

Dengan semakin banyaknya pilihan video game, tidak semua permainan yang tersedia di pasaran aman untuk anak-anak.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.