logo

Tim Free Fire Awali Perjuangan Indonesia di Cabor Esports SEA Games 2021 Hanoi

Stefanus Wahyu
Sabtu 14 Mei 2022, 16:13 WIB

Tim Free Fire Indonesia melakoni pertandingan pertama bagi Tim Esports Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi. 

IDGS, Sabtu, 14 Mei 2022 - Bertempat di National Convention Center, Hanoi, Vietnam, tim Free Fire Indonesia di bawah arahan pelatih Muslik Wahyudi Rachman dan analis Ahmad Fadly Matsuroh akan bertanding melawan tim-tim dari negara-negara lainnya di Asia Tenggara.

Nomor pertandingan Free Fire akan dilaksanakan dengan sistem klasemen, di mana selama dua hari pertandingan 13 dan 15 Mei 2022 akan berlangsung sebanyak 14 pertandingan. Pemenang emas, perak dan perunggu akan ditentukan oleh akumulasi poin yang dikumpulkan selama dua hari pertandingan tersebut.

Atlet Indonesia yang berlaga di nomor Free Fire adalah: Agus Suparman, Ibnu Nasir Ramdani, Muhammad Fikri Alief Pratama, Nur Ivaldi Fajar, Fafli Aidil Fitrah, Raihan Maghfur, Rhama Satria, Richard William Manurung, Shahin Taskhir, dan Victor Innosensius.

 

Indonesia Siap Tampilkan Performa Terbaik

Menyambut dimulainya laga cabang olahraga esports di perhelatan multicabang olahraga terbesar di Asia Tenggara yang tahun ini berlangsung di Hanoi, Vietnam, Manajer Tim Nasional Esports, Tjahjono Prasetyanto menegaskan kesiapan tim esports Indonesia, baik secara teknis maupun nonteknis.

Kami telah melakukan persiapan yang baik, tidak saja mematangkan kemampuan teknis dan strategi para atlet, namun juga menyiapkan mental para atlet terbaik kita. Kami berharap, tidak ada kendala-kendala teknis di luar kendali kita yang terjadi di lapangan. Semoga semua berjalan dengan baik, sehingga Tim Nasional Esports Indonesia dapat menampilkan performa terbaik guna mampu meraih prestasi yang akan dipersembahkan untuk seluruh Bangsa Indonesia. Kami mohon doanya, ujar Tjahjono.

 

 

Di cabang olahraga esports, Indonesia mengikuti nomor pertanding Free Fire, FIFA Online 4, PUBG Mobile, Mobile Legends: Bang Bang (MLBB), dan Crossfire.

 

(stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Mobile21 Januari 2026, 10:38 WIB

Ganti Game Lama Kamu! Ini 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar game mobile terbaru 2026 paling seru untuk Android. Mulai dari simulasi merpati yang kocak, strategi karantina yang menegangkan, hingga kembalinya legenda FPS Crossfire!
Ganti Game Lama Kamu! Ini 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang! (FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 Januari 2026, 10:34 WIB

Wajib Coba! 6 Game Android Terbaru 2026 yang Bisa Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar 6 game Android terbaru 2026 yang paling dinanti. Mulai dari petualangan dunia terbuka mirip GTA hingga aksi anime Bleach yang memukau. Rasakan kualitas grafis konsol hanya di HP kamu!
Wajib Coba! 6 Game Android Terbaru 2026 yang Bisa Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Console21 Januari 2026, 10:08 WIB

Mahakarya di Saku Kamu! 6 Game Pixel-Art Terbaru 2026 untuk Android dan iOS yang Wajib Dicoba!

Cek daftar game pixel-art terbaru 2026 yang memadukan estetika retro dengan gameplay modern. Dari petualangan dunia terbuka hingga aksi bertahan hidup melawan zombie yang adiktif!
Mahakarya di Saku Kamu! 6 Game Pixel-Art Terbaru 2026 untuk Android dan iOS yang Wajib Dicoba!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Console21 Januari 2026, 10:04 WIB

Wajib Main! 6 Game Metroidvania Terbaru 2026 yang Bakal Bikin Kamu Ketagihan!

Cek daftar game Metroidvania terbaru 2026 paling dinanti untuk PC dan konsol. Mulai dari petualangan detektif di Mariachi Legends hingga aksi presisi tinggi di Crowsworn. Temukan tantangan eksplorasi epik di sini!
Wajib Main! 6 Game Metroidvania Terbaru 2026 yang Bakal Bikin Kamu Ketagihan!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 10:00 WIB

Waktunya Nostalgia! 6 Game RPG Super Nintendo (SNES) Terbaik yang Wajib Kamu Tahu!

Jelajahi daftar 6 game RPG SNES terbaik dari judul legendaris seperti Chrono Trigger hingga permata tersembunyi. Temukan alasan mengapa era 16-bit masih menjadi kiblat genre RPG hingga saat ini!
Waktunya Nostalgia! 6 Game RPG Super Nintendo (SNES) Terbaik yang Wajib Kamu Tahu!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:57 WIB

Waktunya Main! 6 Game RPG Terbaru yang Wajib Kamu Coba di Januari 2026!

Cek daftar game RPG terbaru Januari 2026 yang paling dinanti. Mulai dari petualangan dimensi di Cassette Boy, aksi epik Arknights: Endfield, hingga sekuel yang sangat ditunggu, Code Vein 2!
Waktunya Main! 6 Game RPG Terbaru yang Wajib Kamu Coba di Januari 2026!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:40 WIB

7 Game PlayStation 2 dengan Grafis Paling Memukau yang Masih Terlihat Luar Biasa Indah Setelah 20 Tahun Berlalu

PlayStation 2 bukan hanya sekadar kenangan manis, tetapi juga bukti kehebatan teknis para pengembang. Inilah 7 game PS2 dengan kualitas visual abadi yang membuktikan pengarahan seni jenius menolak tua!
7 Game PlayStation 2 dengan Grafis Paling Memukau yang Masih Terlihat Luar Biasa Indah Setelah 20 Tahun Berlalu(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:36 WIB

7 Game Turn-Based JRPG PSP Terbaik Sepanjang Masa yang Masih Terasa Sempurna untuk Dimainkan Kembali di Tahun Ini

Apakah Anda merindukan masa kejayaan konsol handheld Sony? Temukan 7 rekomendasi game turn-based JRPG di PSP yang memiliki cerita mendalam dan mekanisme pertempuran abadi.
7 Game Turn-Based JRPG PSP Terbaik Sepanjang Masa yang Masih Terasa Sempurna untuk Dimainkan Kembali di Tahun Ini (FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:31 WIB

Layak atau Cuma Hoki? 10 Pemenang Game of the Year (GOTY) Terakhir yang Kontroversial

Dari Overwatch hingga Clair Obscure, mari kita bedah 10 pemenang Game of the Year terakhir. Apakah mereka benar-benar revolusioner atau hanya menang momentum? Temukan jawabannya di sini!
null (FOTO: MainQuestID)
Mobile21 Januari 2026, 08:32 WIB

Auto-Gahar! 10 Game MMORPG dan Open World Paling Dinantikan Tahun 2026 untuk Android, iOS, dan PC

Siap-siap dibuat terpukau! Inilah 10 game MMORPG dan Open World lintas platform paling ambisius yang akan rilis tahun 2026. Dari visual tingkat dewa hingga fitur cross-platform yang mulus!
Auto-Gahar! 10 Game MMORPG dan Open World Paling Dinantikan Tahun 2026 untuk Android, iOS, dan PC(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.