logo

RRQ Hoshi Dilibas 0-4 di Grand Final MSC 2022 Oleh RSG PH

Stefanus Wahyu
Senin 20 Juni 2022, 14:20 WIB

Wakil Indonesia RRQ Hoshi kalah di Grand final Mobile Legends: Bang Bang Southeast Asia Cup (MSC) 2022 oleh RSG PH. 

IDGS, Senin, 20 Juni 2022 - Dalam laga best-of-seven yang digelar pada Minggu (19/6/2022) itu, RSG PH sukses membalaskan dendam atas kekalahan mereka sebelumnyas atas RRQ Hoshi di final upper bracket, yang mengakibatkan tim asal Filipina itu turun ke lower bracket.

Di gim pertama, meski sempat bermain buruk di awal RSG PH menunjukkan pertahanan sempurna melawan serangan beruntun Alberttt dkk hingga menahan 3 gempuran Lord. RSG PH justru epic comeback dan menang di menit 28. 1-0 untuk RSG PH.

 

RSG PH merayakan keberhasilannya menjuarai MSC 2022. (YouTube Mobile Legends: Bang Bang OFficial)

Berlanjut ke gim kedua, duet Arvie C "Aqua" Antonio (Xavier) dengan Eman "Emann" Sangco (Beatrix) dari RSG PH sukses memporak-porandakan strategi RRQ Hoshi dan berujung kemenangan kedua mereka di grand final. 2-0 untuk keunggulan RSG PH.

Di gim ketiga, RSG PH panen wiped out dan dengan mudah mengklaim kemenangan.

Di pertandingan penentuan, RRQ Hoshi bermain habis-habisan. Namun sayangnya RSG PH mencetak first blood dan semakin menekan mental mereka dan membuat RSG PH meraih momentum untuk mendominasi obyektif. Sejumlah serangan menggunakan Lord ke base RRQ Hoshi pun dilancarkan meski gagal. Namun jelas serangan bertubi-tubi itu memberi tekanan hebat bagi wakil Indonesia tersebut.

 

RRQ Hoshi berjalan meninggalkan panggung usai menelan kekalahan telak atas RSG PH di grand final MSC 2022. (YouTube Mobile Legends: Bang Bang OFficial)

Dan puncaknya dalam teamfight di menit 16, RRQ Hoshi terkena wiped out dan RSG PH pun langsung mengklaim gelar juara mereka dengan hasil gemilang 4-0.

https://youtu.be/Ovgn8ldxkBw

 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Accessories04 Oktober 2024, 23:03 WIB

Razer Kraken V4 Pro Wireless: Headset Gaming yang Beri Sensasi Getaran Saat Ada Ledakan Hebat

Razer Kraken V4 Pro Wireless hadir sebagai headset gaming pertama yang bisa menggetarkan kepala penggunanya berkat teknologi haptik.
Razer Kraken V4 Pro Wireless (FOTO: Razer)
News04 Oktober 2024, 22:02 WIB

RPG Avatar: The Last Airbender Disebut Akan Jadi Video Game Terbesar dalam Sejarah

Saber Interactive dan Avatar Studios yang didirikan pada 2021 oleh Michael DiMartino dan Bryan Konietzko, bekerja sama untuk memastikan game ini setia dengan semesta Avatar.
Ilustrasi game RPG Avatar: The Last Airbender. (Sumber: Game Rant)
News04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Mengenal Karakter Xilonen di Genshin Impact yang Gerakan Koreografinya Dituding Plagiat

Pemain bisa mulai menggunakan Xilonen, pengguna Pedang Geo bintang lima di game Genshin Impact, mulai 9 Oktober 2024.
Xilonen Genshin Impact. (Sumber: Opencrtic )
Guides04 Oktober 2024, 20:16 WIB

Penasaran Berapa Battery Health HP Android Milikmu? Begini Cara Mudah Melihatnya

Battery health HP Android bisa menjadi acuan penggunanya untuk melakukan penggantian baterai HP meraka.
Ilustrasi battery health HP Android (FOTO: blackxperience.com)
News04 Oktober 2024, 20:00 WIB

Trailer Peluncuran Remake Silent Hill 2 Menggoda Misteri dan Ketegangan

Konami baru saja merilis trailer peluncuran untuk remake Silent Hill 2, yang semakin meningkatkan antusiasme penggemar horor.
Silent Hill 2 Remake. (Sumber: Konami)
Guides04 Oktober 2024, 19:50 WIB

Pengguna HP Samsung Harus Tahu, Begini Cara Mudah Kunci Aplikasi Agar Lebih Aman

Para pengguna HP kebanyakan memiliki aplikasi yang bersifat penting dan tidak ingin dilihat oleh orang lain.
Ilustrasi kunci aplikasi di HP Samsung (FOTO: Samsung)
Accessories04 Oktober 2024, 19:14 WIB

3 Headset Gaming Razer Termurah dengan Fitur Audio Komplet

Bagi kamu yang berminat dengan headset gaming murah dengan fitur audio komplit, beberapa headset gaming Razer berikut ini bisa jadi pilihannya.
Razer Kraken V3 HyperSense (FOTO: Razer)
Console04 Oktober 2024, 19:11 WIB

Pengumuman Nintendo Switch 2 Dirumorkan Tetap Muncul Tahun Ini

Semakin dekat dengan akhir tahun 2024, salah satu rumor terbesar yang terus mencuat adalah soal konsol terbaru dari Nintendo, yaitu Nintendo Switch 2.
Nintendo Switch 2 (Sumber: Begeek)
News04 Oktober 2024, 18:55 WIB

Twitch Tambahkan Dua Kategori Baru: Lego dan Lukisan Miniatur

Merujuk laporan Game Rant pada Jumat (4/10/2024), kedua kategori ini menarik perhatian ratusan pengikut dan streamer aktif.
Twitch. (Sumber: twitch.tv)
News04 Oktober 2024, 18:29 WIB

Dari Masa ke Masa, Ini 5 Rekomendasi Game Terbaik yang Diadaptasi dari Film

Industri video game dan film sering kali berjalan beriringan, dengan banyak film blockbuster yang diadaptasi menjadi game.
Marvel’s Spider-Man (FOTO: Marvel’s Spider-Man)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.