logo

Gim-gim yang Sudah Terdaftar di PSE Lingkup Privat per Rabu 20 Juli 2022

Stefanus Wahyu
Rabu 20 Juli 2022, 15:36 WIB

Sejumlah gim mobile populer sudah terdaftar di PSE Lingkup Privat Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo). Gim apa saja itu? 

IDGS, Rabu, 20 Juli 2022 - Dari pantauan Indogamers di laman pse.kominfo.go.id, nama-nama gim populer seperti Mobile Legends: Bang Bang hingga PUBG Mobile sudah terdaftar di PSE Lingkup Privat.

PUBG Mobile telah didaftarkan sebagai PSE Asing oleh Proxima Beta Pte. Limited, penerbit PUBG Mobile di App Store (iOS). Belum diketahui apakah PUBG Mobile versi Play Store (Android) juga termasuk atau tidak. Sedangkan gim terbaru yang didaftarkan Proxima Beta adalah Alchemy Stars.

 

Alchemy Stars. (Tourdog/Proxima Beta)

Kemudian Discord sebagai aplikasi chatting yang populer di kalangan gamer juga telah terdaftar di PSE Lingkup Privat.

Seperti yang diberitakan IDWS, PSE yang belum mendaftar sampai batas terakhir yang diberikan Kominfo akan dikenai sanksi bertahap mulai dari teguran hingga terparah adalah diblokir di Indonesia.

Berikut ini adalah gim-gim mobile yang sudah terdaftar di PSE Lingkup Privat hingga artikel ini ditulis:

  • Chimeraland
  • Alchemy Stars
  • PUBG Mobile
  • Mini World
  • Super Sus
  • Be The King
  • Mobile Legends: Adventure
  • Mobile Legends: Bang Bang
  • Watcher of Reals
  • Genshin Impact
  • Honkai Impact 3Rd
  • Tears of Themis
  • Honkai Star Rail
  • Zenless Zone Zero
  • Free Fire
  • Arena of Valor
  • Call of Duty: Mobile
  • Blockman Go
  • Contra Returns
  • Speed Drifters
  • Fairy Tail
  • Ragnarok X: Next Generation
  • Warhammer 40.000: Lost Crusade
  • The Heroic Legend of Eagarinia
  • My Time at Portia
  • Hundrer Days
  • Inked
  • Super Heroes Mobile

Nantinya bagi PSE yang belum terdaftar di PSE Lingkup Privat paling lambat pada hari Rabu ini, maka akan dikenai tiga sanksi bertahap yakni teguran, tertulis, denda, atau pemblokiran sementara. Jadi tidak akan langsung diblokir begitu tanggal 20 Juli 2022 berakhir.

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Guides13 Mei 2024, 22:05 WIB

Gameplay dan Panduan Bermain Hades II yang Curi Perhatian

Hades II baru saja diluncurkan untuk akses awal di Steam pada 6 Mei 2024.
Hades II. (Sumber: Steam)
Gadget13 Mei 2024, 21:03 WIB

Performa Dapur Pacu, Kualitas Layar, dan Daya Tahan Baterai Ulefone Armor Pad Pro

Ulefone Armor Pad Pro hadir dengan prosesor MediaTek MT8788, layar 8,0 inci dengan kecerahan maksimal 500 nits, dan baterai 7650 mAh.
Ulefone Armor Pad Pro yang hadir dengan prosesor MediaTek MT8788 (FOTO: Ulefone)
Infografis13 Mei 2024, 20:29 WIB

Top 5 Hero dengan Win Rate Tertinggi di MPL Season 13 Minggu ke-8

Dalam perhelatan MPL ID Season 13 hingga Minggu ke-8, terdapat sejumlah hero yang memiliki win rate tertinggi ketika dimainkan. Hero-hero ini mampu meningkatkan peluang kemenangan dalam tim yang menggunakannya.
Top 5 Hero dengan Win Rate Tertinggi di MPL Season 13 Minggu ke-8 (FOTO: Schnix)
Gadget13 Mei 2024, 20:00 WIB

Daftar Kelebihan Ulefone Armor Pad Pro, Baterainya Bisa Tahan 14 Jam On Screen

Ulefone Armor Pad Pro sendiri akan dibanderol dengan harga murah.
Ulefone Armor Pad Pro yang dibanderol dengan harga kurang dari Rp4 jutaan (FOTO: Ulefone)
Gadget13 Mei 2024, 19:03 WIB

Spesifikasi Lengkap Ulefone Armor Pad Pro, Harganya Murah Meriah

Tablet terbaru, Ulefone Armor Pad Pro hadir kini resmi dirilis secara global.
Ulefone Armor Pad Pro (FOTO: Ulefone)
News13 Mei 2024, 18:09 WIB

Among Us Ungkap Sejumlah Rencana Update dalam Roadmap 2024, Janjikan Games semakin Seru!

Tim pengembang Among Us telah merilis peta jalan mereka untuk tahun 2024, dengan janji adanya fitur baru sepanjang tahun.
Among Us (FOTO: Nintendo)
Guides13 Mei 2024, 18:01 WIB

Cara Menghasilkan Uang dari Spotify dengan Mudah dan Aman

Menghasilkan uang dari Spotify bisa dilakukan dengan cara memanfaatkan layanan Podcast.
Ilustrasi Spotify podcast (FOTO: pinterest)
Infografis13 Mei 2024, 17:55 WIB

Top 5 Hero Mobile Legends Paling Sering di Pick di MPL Season 13 Minggu ke-8

Ada sejumlah Hero Mobile Legends yang paling sering dipick selama perhelatan MPL ID Season 13.
Top 5 Hero Mobile Legends Paling Sering di Pick di MPL Season 13 Minggu ke-8 (FOTO: Schnix)
Guides13 Mei 2024, 17:25 WIB

DPS dan Burst Damage dalam Mobile Legends, Mengenal Perbedaannya dan Cara Menghadapinya

Mobile Legends, game mobile yang populer, menawarkan beragam karakter dengan kemampuan bertarung yang unik. Dua konsep penting dalam permainan ini adalah DPS (Damage Per Second) dan Burst Damage.
DPS dan Burst Damage dalam Mobile Legends, Mengenal Perbedaannya dan Cara Menghadapinya (FOTO: Tangkap Layar Youtube WANDAY)
PC13 Mei 2024, 17:01 WIB

Daftar Kelebihan Razer Blade 18 2024 yang Mumpuni untuk Gaming Berat

Razer Blade 18 2024 yang dibanderol dengan harga mulai dari Rp49,8 jutaan.
Razer Blade 18 2024 yang dibanderol dengan harga mulai dari Rp49,8 jutaan (FOTO: Razer)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.