logo

Pacaran Dengan Idol JKT 48 Bukan Mimpi Lagi!

root
Selasa 08 Januari 2013, 00:00 WIB
Indogamers (FOTO: Indogamers)

Indogamers (FOTO: Indogamers)

Hei Gamers,

Kalian tentunya sudah mengenal idol grup JKT 48 bukan? Yap Idol grup yang terdiri dari 48 wanita cantik ini memang sudah menggelegar di Indonesia! Mengikuti jejaknya dari sang pendahulunya di negeri sakura AKB 48, JKT 48 sukses menerbarkan pesona mereka dan mengumpulkan para fansnya yang semakin bejiubun khusunya kaum laki-laki. Nabila, Melody, Aki Takajo merupakan member yang paling banyak mempunyai fans. Pernah kalian membayangkan bisa pacaran dengan salah satu anggota JKT 48 khususnya Nabila?

 

 

Tenang semua itu bukan mimpi belaka lagi loh! Kalian bisa pacaran dengan salah satu anggota JKT 48 yang kalian mau! Menurut informasi yang dilansir dari Liputan6, para fans JKT 48 bisa pacaran dengan idola mereka melaui game bernama JKT48: Date Your Oshimen. Game ini merupakan game buatan sekelompok fans JKT48 yang membentuk perusahaan VN48Pro dan sekarang mengembangkan sebuah game indie berbasis desktop PC.

Diberi judul JKT48: Date Your Oshimen, game ini dikemas sebagai sebuah simulasi kencan bergaya novel visual yang sangat menarik. Di dalamnya, gamer memperoleh kesempatan untuk berkencan dengan salah satu member dari grup idol, yang terbentuk di Jakarta sebagai sister group AKB48 pertama di luar Jepang itu. Gamer dapat mengajak avatar member JKT48 untuk memilih tempat makan malam, mengobrol, mencurahkan isi hati, bahkan membicarakan masa depan.

Eits biarpn keliatan nyata, jangan terlalu senang dulu. Yang kalian ajak bicara di game ini bukanlah anggota dari JKT48 sebenarnya, melainkan sebuah program bot yang telah dibekali teknologi Artificial Intelligence (AI). Tapi biarpun hanya didalam game, kalian akan tetap bisa merasakan yang namanya mengajak keluar makan Nabila, Melody atau member JKT 48 yang lain.

 

 

Penjelasan lebih yang dikutip dari forum Fans group Jkt48.org, game ini bakal memberikan kalian kesempatan setidaknya mencoba dan merasakan jika kalian bisa nanti secara nyata pacaran dengan anggota JKT 48 yang sebenarnya. Saat ini game JKT 48 versi 1.0 yang sudah dapat diunduh secara gratis, gamer memang hanya baru bisa berkencan dengan salah seorang member dari JKT48, yaitu Thalia (Tata). Nantinya, VN48Pro akan memberikan versi update dalam bentuk patch yang juga dapat diunduh via laman Jkt48.org. Akan tetapi saat ini pihak VN48Pro mengaku masih membutuhkan sejumlah bantuan untuk mengembangkan dan menyempurnakan game ini.

Mereka berharap untuk ke depannya para pengembang dan publisher game profesional di Indonesia dapat membantu mengembangkan game JKT48: Date Your Oshimen. So, download gamenya dan tunjukan dukungan kalian agar game ini bisa berkembang menjadi lebih baik atau mungkin bisa dibuat kedalam versi konsol _. Mau coba mainkan juga gamenya? Langsung aja download disini JKT 48 Date your Oshimen.(Afg)

Untuk pertanyaan atau keterangan lebih lengkap bisa kunjungi forum Jkt48.org

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
Mobile19 Januari 2026, 21:11 WIB

Melepas Stres! 8 Game Ragdoll Offline Terbaik 2026, Komedi Fisika Paling Kocak di Android

Cari game Android ragdoll yang bikin tertawa ngakak? Kami rangkum 8 game komedi fisika terbaik (Human Fall Flat, Happy Wheels, Melon Sandbox, dll.) yang offline dan ampuh usir stres!
Melepas Stres! 8 Game Ragdoll Offline Terbaik 2026, Komedi Fisika Paling Kocak di Android(FOTO: Systaseis Games)
Mobile19 Januari 2026, 21:08 WIB

Tanpa Kuota! 7 Game Android Offline Terbaru 2025, Aksi Parkour Project Jazz hingga Horor Melankolis

Januari 2026 banjir game mobile offline keren! Kami rangkum 7 game Android terbaik 2025, dari Waterpark Simulator yang adiktif hingga action platformer Shadow of the Orient. Cocok buat grinding tanpa kuota!
Tanpa Kuota! 7 Game Android Offline Terbaru 2025: Aksi Parkour Project Jazz hingga Horor Melankolis(FOTO: Systaseis Games)
Mobile19 Januari 2026, 21:05 WIB

Wajib Coba! 8 Game Simulasi Kehidupan Terbaik 2025, Jalani Hidup Kedua Paling Santai di Mobile!

Pernah ingin memulai hidup baru yang lebih bebas? Kami rangkum 8 Game Life Simulator Android & iOS (Offline/Online) terbaik 2025. Dari bangun kota impian hingga jadi YouTuber terkenal, temukan dunia virtual Anda di sini!
Wajib Coba! 8 Game Simulasi Kehidupan Terbaik 2025, Jalani Hidup Kedua Paling Santai di Mobile!(FOTO: Systaseis Games)
Console19 Januari 2026, 21:01 WIB

Jaminan Anti Kecewa! 8 Masterpiece PS5 dengan Skor 90+ Metacritic yang Wajib Kamu Koleksi

Lagi cari game PS5 terbaik yang pasti seru? Kami rangkum 8 game dengan skor 90+ Metacritic: dari RPG 100 jam hingga aksi epik Spider-Man. Cek daftar lengkapnya di sini!
Jaminan Anti Kecewa! 8 Masterpiece PS5 dengan Skor 90+ Metacritic yang Wajib Kamu Koleksi(FOTO: NextGenGamers)
Console19 Januari 2026, 20:57 WIB

Uji Nyali! 8 Game Horror PS5 Terbaik 2025, Dari Remake Legendaris hingga Teror Psikologis

Lampu mati, headset on! Inilah 8 game horror PS5 paling menakutkan tahun 2025. Dari Silent Hill 2 Remake hingga SOMA yang memutar otak, siapkan mentalmu untuk kengerian ini!
Uji Nyali! 8 Game Horror PS5 Terbaik 2025: Dari Remake Legendaris hingga Teror Psikologis(FOTO: NextGenGamers)
Console19 Januari 2026, 20:53 WIB

Masa Depan Gaming di Genggaman! 8 Game PS5 Next-Gen Paling Dinanti 2026-2027

Siap-siap! GTA 6, Wolverine, hingga The Witcher 4 siap menggebrak PS5 pada 2026-2027. Simak bocoran visual Unreal Engine 5 dan tanggal rilis resminya di sini!
Masa Depan Gaming di Genggaman! 8 Game PS5 Next-Gen Paling Dinanti 2026-2027(FOTO: NextGenGamers)
Console19 Januari 2026, 20:50 WIB

Tahun Gaming Terbaik! 8 Masterpiece PS5 2025 dengan Skor 90+ Metacritic, Wajib Main Sebelum Menyesal!

Tahun 2025 adalah surganya para gamers! Kami rangkum 8 game PS5 terbaik dengan skor 90+ Metacritic, dari indie GOTY Claire Obscure hingga kembalinya Hollow Knight: Silk Song.
Tahun Gaming Terbaik! 8 Masterpiece PS5 2025 dengan Skor 90+ Metacritic, Wajib Main Sebelum Menyesal!(FOTO: NextGenGamers)
Console19 Januari 2026, 20:46 WIB

8 Game PS5 Paling Adiktif 2025, Siap-Siap Kehilangan Ratusan Jam

Awas, 8 game PS5 ini punya gameplay loop yang bikin kecanduan! Dari narasi Baldur's Gate 3 hingga perang galaksi Helldivers 2, inilah daftar game yang bakal bikin kamu lupa waktu.
8 Game PS5 Paling Adiktif 2025, Siap-Siap Kehilangan Ratusan Jam(FOTO: NextGenGamers)
Mobile19 Januari 2026, 20:42 WIB

8 MMORPG Android Terbaik 2025, Dari Blue Protocol SEA hingga Legend of Yumir

Cari MMORPG mobile dengan action combat brutal dan grafis konsol? Simak 8 MMORPG Android terbaru 2025, mulai dari Blue Protocol SEA hingga Legend of Yumir yang bisa menghasilkan kripto!
8 MMORPG Android Terbaik 2025, Dari Blue Protocol SEA hingga Legend of Yumir(FOTO: Daftar Game ID)
Console19 Januari 2026, 20:39 WIB

8 JRPG Terbaik 2025 (GOTY Edition), Dari Suikoden HD hingga Inazuma Eleven Terbaru

Tahun 2025 banjir JRPG masterpiece! Simak 8 JRPG terbaik mulai dari remaster legendaris Suikoden 1&2 HD, remake Dragon Quest, hingga inovasi tactical football Inazuma Eleven.
8 JRPG Terbaik 2025 (GOTY Edition), Dari Suikoden HD hingga Inazuma Eleven Terbaru(FOTO: Joel RPG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.