logo

Mau Tukar Tambah iPhone Lama Dengan Yang Baru? Bisa!

afgan
Sabtu 09 Februari 2013, 07:00 WIB
Mau Tukar Tambah iPhone Lama Dengan Yang Baru? Bisa!

Mau Tukar Tambah iPhone Lama Dengan Yang Baru? Bisa!

Hei Guys,

Apakah kalian mempunyai gadget iPhone? Kalian mau membeli iPhone baru tapi tidak mempunyai cukup uang? Well, bagi kalian yang ingin membeli produk iPhone tapi tidak mempunyai cukup uang, beruntunglah karena Apple telah berbaik hati mengadakan program bernama trade-in. Program trade-in ini memungkinkan para pelanggannya mengadakan tukar tambah dengan iPhone yang kalian suka tanpa harus membayar biaya full.

 

 

Program Trade-in atau tukar tambah yang resmi digelar Apple ini baru diberlakukan di wilayah Amerika Serikat. Program yang diumumkan pada 30 Agustus itu bisa dimanfaatkan pengguna gadget Apple untuk mendampatkan iPhone terbaru dengan menukarkan iPhone lama kalian dan menambah sedikit biaya untuk mendapatkan iPhone yang kalian suka.

Seperti yang dilansir dari gsm arena, para pengguna Apple bisa menukarkan iPhone miliknya dengan yang baru sesuai dengan skema dan syarat yang diberlakukan oleh Apple. Iphone milik kalian akan dihargai oleh Apple sesuai dengan merek dan juga keadaan ponsel kalian. Kalau keadaan ponsel kalian berada di standar 50-90%, maka harga iPhone kalian akan dihargai tidak jauh berbeda dengan harga aslinya. Nah, jika kalian yang menukarkan iPhone lama dalam keadaaan berfungsi normal maka Apple akan memberikan penawaran harga sebagai berikut:

  • Untuk iPhone 4 USD125, 
  • iPhone 4S USD200, dan 
  • iPhone 5 USD250. 
  • Untuk keadaan kondisi iPhone yang baik (mulus) baik kondisi luar ataupun dalam, USD280.

 

 

Tujuan Apple mengadakan program tukar tambah adalah Apple tidak mau produknya tersebut masuk ke dalam limbah pencemaran lingkungan. Mereka tidak mau produk lamanya menjadi limbah yang menyebabkan kerusakan lingkungan dan ingin memaksimalkan fungsi produk mereka. Selain membantu meyelamatkan lingkungan, lewat program ini pelanggan juga bisa menggunakan takaran harga dari Apple untuk membeli iPhone baru. Menariknya iPhone dalam kondisi rusak juga bisa mengikuti program ini.

 

Nah, berniat untuk menukarkan ponsel iPhone lama kalian dengan yang baru? Sayangnya program ini baru diberlakukan di wilayah AS. Untuk perluasan program ini, Apple belum memberikan keterangan lebih lanjut. Kita tunggu saja kelanjutannya.(Afg) 

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console22 April 2025, 18:00 WIB

Kabar Trailer Kedua GTA 6 Masih Misterius, Ini Penjelasan Rockstar dan Take-Two

Kalau kamu ngerasa udah kelamaan nunggu trailer kedua GTA 6, kamu enggak sendiri guys.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Mobile22 April 2025, 15:04 WIB

25 Juta Pemain Daftar Pra-Registrasi, Delta Force Kini Tersedia di Mobile

Game FPS Tactical Shooter berskala besar ini siap menghadirkan gameplay memukau dengan pertempuran intensitas tinggi untuk pemain, kapan pun dan di mana pun.
Delta Force diluncurkan untuk versi mobile. (FOTO: Garena)
Mobile22 April 2025, 15:00 WIB

Buat yang Suka Close Combat, Ini 4 Tips Latihan Tarung Jarak Dekat di PUBG Mobile

Sering kalah di pertarungan jarak dekat di PUBG Mobile? Wah, sudah jelas nih saatnya kamu ubah cara latihan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
E-Sport22 April 2025, 14:02 WIB

Predator Gaming Indonesia jadi Mitra Resmi VCT Pacific 2025

Sebagai salah satu rangkaian kompetisi esports paling bergengsi di dunia, VCT Pacific mempertemukan tim-tim terbaik dari berbagai negara di kawasan Asia Pasifik.
Predator Gaming mitra resmi VCT Pacific 2025. (FOTO: Dok. Predator Gaming)
E-Sport22 April 2025, 13:03 WIB

Bermitra dengan Level Infinite Filipina, GosuGamers Adakan Turnamen Komunitas Honor of Kings

Inisiatif ini bertujuan untuk menyoroti bakat komunitas terbaik, memberikan para pemain HoK di Filipina sebuah panggung kompetitif untuk menampilkan bakat dan keterampilan mereka.
GosuGamers adakan turnamen komunitas Honor of Kings. (FOTO: GosuGamers.)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.