logo

Menyeramkan, Google Luncurkan Nexus 5 Bertepatan Dengan Halloween!

root
Jumat 11 Januari 2013, 00:00 WIB
Indogamers (FOTO: Indogamers)

Indogamers (FOTO: Indogamers)

Hei Guys,

Moment Halloween sejatinya dirayakan oleh para muda-mudi dengan menggunakan costum yang menyeramkan. Dengan mendatangi pintu-pintu rumah, memakai costum seram dan meneriakan kata 'Trick of Treat', para muda-mudi bersenang-senang mengumpulkan permen dan makanan ringan lainnya dikeranjang mereka. Tapi moment ini tidak dirayakan begitu oleh Google. Google merayakan malam Halloween dengan meluncurkan produk terbaru mereka Nexus 5.

Bekerja sama dengan LG, Google kembali meluncurkan produk terbaru mereka yang memang mempunyai kualitas yang sangat baik dan tentu saja menggunakan OS Android terbaru yang belum diaplikasi diponsel lain 4.4 KitKat.

Nexus 5 merupakan ponsel pertama yang ditanamkan OS Android 4.4 KitKat. Untuk layar sendiri Nexus 5 dibekali layar full HD 1920x1080p dan berikut untuk spesifikasi lengkap Nexus 5:

Dibekali dengan layar corning Gorrila Glass 3. 

Kamera Depan 1.3 MP

Kamera belakang 8MP dan dibekali fitur Optical Image Stabilization seperti LG G2

Untuk prosesor Nexus 5 memakai Prosesor Snapdragon 800

2GB RAM,  Internal Storage 16 atau 32 GB

Konektivitas 4G LTE

Dengan konektivitas 4G LTE, Nexus 5 dapat memberikan pengalaman berselancar didunia internet terhubung di kecepatan super cepat dan ultrafast Wifi. Nexus 5 juga dilengkapi lensa yang amat canggih. Nexus 5 dapat menangkap foto dan langsung secara otomatis mengatur cahaya dan ketajamannya sehingga dapat memberikan kualitas foto yang seimbang dan cerah. Dengan fitur yang sama Image stabilization seperti LG G2, tidak perlu takut lagi untuk tangan bergetar atau cuaca dingin karena dalam keadaan tidak stabil dan goyah pun, fokus foto akan tetap stabil.

"Nexus 5 merupakan ponsel pertama yang ditanamkan OS Android 4.4 KitKat."

Mode baru HDR+ secara otomatis dapat memberikan fitur burst shot yang amat cepat tanpa mengurangi kualitas foto sedikitpun. Nexus 5 sendiri saat ini sudah tersedia di Amerika, Kanada, Australia, Perancis, Jerman, Spanyol, Jepang dan Korea. Nexus 5 dibanderol dengan harga 349 USD (setara dengan Rp. 3,850 juta).

Selain Nexus 5, rencananya Android 4.4 KitKat juga akan tersedia di Nexus 4, 7, 10, the Samsung Galaxy S4 dan HTC One minggu depan di Google Play.(Afg)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Infografis

Build Brody ala CW yang Sukses Bantu ONIC Balas Dendam ke DEWA United

Rabu 01 Mei 2024, 18:56 WIB
undefined
Gadget

5 Rekomendasi HP Gaming 2024 untuk Game Berat Lengkap dengan Spesifikasi dan Harganya

Kamis 02 Mei 2024, 09:05 WIB
undefined
Infografis

Top 5 Gold Laner dengan AVG KDA Tertinggi di MPL ID Season 13

Rabu 01 Mei 2024, 20:31 WIB
undefined
Infografis

5 Karakter Wanita Paling Keren di Resident Evil

Kamis 02 Mei 2024, 09:17 WIB
undefined
Guides

Cara Mudah Telepon dan Video Call di Media Sosial X

Kamis 02 Mei 2024, 10:09 WIB
undefined
News Update
Gadget01 Maret 2025, 20:04 WIB

Rekomendasi 3 TWS Bluetooth 5.4 Terbaik, Jaminan Audio Jernih dan Koneksi Stabil dengan Harga Murah

TWS Bluetooth 5.4 terbaik, memiliki jaminan audio jernih dan koneksi stabil yang membuat kamu lebih menikmati dalam mendengarkan konten.
Ilustrasi TWS Bluetooth 5.4 terbaik. (FOTO: JETE)
Mobile01 Maret 2025, 19:03 WIB

Ini Rekomendasi 4 Commander Magic Chess: Go Go 2025 Terbaik untuk Push Rank

Beberapa Commander punya keunggulan dalam strategi agresif, sementara yang lain lebih cocok untuk membangun ekonomi atau memberi kejutan tak terduga.
Magic Chess Go Go. (Sumber: Magic Chess)
News01 Maret 2025, 18:55 WIB

Jadwal Rilis Game Maret 2025 Lengkap, Ada Kejutan Apa Bulan Ini?

Ternyata, ada banyak rilisan game besar, dari game remaster nostalgia sampai game baru yang siap bikin hype.
Ilustrasi game terbaru 2025. (Sumber: Xbox)
Gadget01 Maret 2025, 18:01 WIB

Acer Swift Lite 14 Air Edition: Harga, Spesifikasi dan Keunggulan Laptop Super Ringan dengan AI Canggih

Acer Swift Lite 14 secara resmi dirilis oleh Acer Indonesia sebagai laptop ultra tipis dengan spesifikasi tinggi dan memiliki banyak keunggulan.
Acer Swift Lite 14 Air Edition (FOTO: Acer)
News01 Maret 2025, 17:45 WIB

5 Fakta Menarik HOK Camp di Honor of Kings yang Gamer Perlu Tahu

Nggak cuma buat ngobrol, ada banyak fitur seru yang bikin kamu makin jago main game Honor of Kings.
HOK Camp Honor of Kings. (Sumber: HOK)
PC01 Maret 2025, 17:15 WIB

Rekomendasi 7 Game Simulasi Paling Aneh di Steam, Nyeleneh Banget!

Ada beberapa game simulasi di Steam yang aneh, bikin mikir, “Ini game apa ya?”
Logo Steam (FOTO: Steam)
Gadget01 Maret 2025, 17:01 WIB

Rekomendasi 3 HP Flagship Termurah 2025, Bukan untuk Kaum Mendang-mendung

HP flagship termurah di tahun 2025 bisa menjadi pilihan bagi kamu yang ingin memiliki HP flagship keluaran terbaru.
Ilustrasi salah satu HP flagship termurah di tahun 2025, Xioami 14. (FOTO: Xiaomi)
Mobile01 Maret 2025, 16:05 WIB

Mengenal Lebih Dekat Magic Chess Go Go: Gameplay, Cara Login hingga Panduan Main untuk Pemula

Game ini merupakan versi standalone dari Magic Chess di Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) dengan berbagai fitur tambahan.
Magic Chess Go Go. (Sumber: Magic Chess)
Mobile01 Maret 2025, 15:01 WIB

Cara Download Magic Chess: Go Go di HP Android dan iOS Beserta Spesifikasi Minimalnya

Game Magic Chess dirilis di Indonesia pada 25 Januari 2025, sementara rilis kawasan Asia-Pasifik (APAC Grand Launch) sudah dilakukan pada 21 Februari 2025.
Magic Chess Go Go. (Sumber: Magic Chess)
Lifestyle01 Maret 2025, 14:00 WIB

Gabut saat Puasa? Mainkan Game Muslim Simulator Ramadan Ini yang Tersedia di Android

Muslim Simulator Ramadan Game adalah RPG simulasi 3D yang memungkinkan pemain merasakan perayaan Ramadan dan Idul Fitri melalui gameplay interaktif.
Muslim Simulator Ramadan Game kini tersedia di Android. (FOTO: i7 Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.