logo

Unboxing Cooler Master Nepton 280 L Liquid CPU Cooler

root
Jumat 03 Januari 2014, 07:00 WIB
Unboxing Cooler Master Nepton 280 L Liquid CPU Cooler

Unboxing Cooler Master Nepton 280 L Liquid CPU Cooler

Cooler Master memang saat ini sudah menjadi rajai bagi berbagai produk pendingin serta pembuatan komponen PC. Berbagai produk pendingin dari Cooler Master pun memang saat ini menjadi best seller dan terbukti mempunyai kekuatan yang sangat dipercaya para konsumen. Kali ini tim Indogamers akan mereview salah satu pendingin milik Cooler master yaitu Cooler Master Nepton 280 L.

Cooler Master Nepton 280 L merupakan pendingin dimana setiap unitnya  memiliki fitur pompa dengan desain ekslusif Cooler Master yang dapat memaksimalkan kinerja dan aliran.

Serial Nepton 280L dilengkapi dengan kipas JetFlo 140 ganda dan sebuah radiator ekstra besar berukuran 280mm, secara bersama-sama menghasilkan tenaga pendingin substansial yang dapat mendisipasi panas hingga 300W. Hal tersebut, ditambah dengan dasar tembaga murni, berarti Nepton dapat menangani overclocking CPU yang tinggi. Tabung FEP lebih panjang dan lebih tebal membantu dalam mempertahankan kinerja yang luar biasa melalui aliran air lebih longgar dan ketahanan penguapan yang luar biasa.

Perangkat yang sudah terlebih dahulu diluncurkan di belahan dunia lain ini merupakan CPU water cooling kit siap pakai. Kamu tidak perlu lagi mengisi cairan maupun merakitnya. Mereka bisa langsung dipasangkan pada prosesor dan casing sehingga lebih praktis. Cooler Master Nepton 280L telah menggunakan thumb screw untuk untuk kipas dan pompanya.


Untuk kapasitas pendinginan, keduanya diklaim oleh Cooler Master mampu mendisipasikan panas lebih dari 300W. Perbedaan Cooler Master Nepton 140XL dengan Cooler Master Nepton 280L terletak pada ukuran radiatornya. Cooler Master Nepton 280L punya radiator sebesar 31,1 x 13,9 x 3 cm. Setiap radiator itu dilengkapi pula dengan dual JetFlo 140 fan yang dirancang khusus, namun dengan posisi yang berbeda.

Terbukti Cooler Master 280L telah mendapat pengakuan dari berbagai media internasional. Banyak dari mereka yang mengatakan bahwa pendingin Nepton 280L mempunyai kinerja dan kemampuan pendingin yang amat baik.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Console24 November 2024, 16:00 WIB

Raja Para Monster, Ini 4 Game tentang Godzilla Terbaik yang Pernah Dirilis

Godzilla, sang "Raja Para Monster," telah menjadi ikon budaya pop selama beberapa dekade.
Godzilla. (Sumber: PlayStation)
Console24 November 2024, 15:00 WIB

5 Kolaborasi Fortnite yang Paling Mengejutkan, Pernah Nyobain?

Fortnite telah menjadi lebih dari sekadar game Battle Royale
Fortnite Battle Royale (Foto: Fortnite)
Console24 November 2024, 13:00 WIB

Godzilla akan Hadir di Fortnite! Ini Kejutan yang Bisa Kita Harapkan

Fortnite kembali mengejutkan komunitas pemainnya dengan kebocoran besar: Godzilla, sang "Raja Para Monster,"
Godzilla x Fortnite. (Sumber: Twitter.com/@ShiinaBR)
Console24 November 2024, 10:45 WIB

Rockstar Games Janjikan Kejutan Grand Theft Auto VI yang Memukau untuk Penggemar

Grand Theft Auto VI (GTA VI) terus menjadi salah satu game paling dinantikan dalam sejarah industri game.
GTA 6. (Sumber: Rockstar Games)
Console24 November 2024, 09:23 WIB

Gamers Senior Wajib Merapat! Fortnite Balikin Konten Lama yang Sangat Menggoda

Epic Games secara resmi mengumumkan bahwa mekanik ikonik Double Pump akan kembali ke Fortnite
Fortnite OG hadirkan peta asli. (FOTO: Epic Games)
Console24 November 2024, 09:02 WIB

Gaskeun Guys! Game Klasik Donkey Kong Land Tersedia di Nintendo Switch Online

Donkey Kong Land, salah satu game klasik Game Boy, kini resmi bergabung dalam katalog retro di Nintendo Switch Online
Donkey Kong Land. (Sumber: Nintendo)
PC24 November 2024, 08:50 WIB

4 Fitur Utama Edge Game Assist Microsoft, Panduan Praktis saat Bermain Game PC

Microsoft memperkenalkan fitur baru bernama Edge Game Assist, sebuah inovasi
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
Gadget24 November 2024, 06:56 WIB

3 Laptop Advan Terbaik di 2024, Spesifikasi Mewah Harga Murah

Advan menjadi salah satu pilihan terbaik saat kamu membutuhkan laptop terbaik di tahun 2024.
Advan AI Gen Ultra (FOTO: tokopedia.com)
Gadget23 November 2024, 22:01 WIB

Windows 365 Link: Spesifikasi, Harga dan Kelebihan PC Mini Berbasis Cloud Terbaru dari Microsoft

Microsoft menghadirkan perangkat terbarunya, PC mini berbasis cloud yang bernama Windows 365 Link.
Windows 365 Link (FOTO: microsoft)
Gadget23 November 2024, 21:04 WIB

Rekomendasi 5 VGA Card Termurah dan Berkualitas, Cocok untuk Bermain Game

Penggunaan VGA Card pada laptop dan PC membuat gambar yang dihasilkan akan jauh jadi lebih jernih dan jelas.
VVGA termurah berkualitas, Asrock Radeon RX 6600 Challenger (Sumber: asrock.com) (FOTO: asrock.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.