logo

Dinanti Para Gamers, Indogamers Berikan Bocoran Tera Online IDGS

fajar
Jumat 07 Agustus 2015, 00:00 WIB
Dinanti Para Gamers, Indogamers Berikan Bocoran Tera Online IDGS

Dinanti Para Gamers, Indogamers Berikan Bocoran Tera Online IDGS

Seperti informasi yang kita ketahui sebelumnya, Indogamers akan menghadirkan game Tera Online untuk para gamers di Indonesia. Dengan adanya kabar ini, para gamers tanah air pun sudah tidak sabar lagi menunggu jadwal perilisannya. Untuk mengobati rasa penasaran dari para gamers tersebut, untuk kali ini Indogamers akan memberikan beberapa bocoran terkait perkembangan game MMORPG terbaik yang satu ini.

Melihat tingginya antusiasme para gamers di Indonesia akan game Tera Online ini, tim Indogamers pun akhirnya berusaha sekeras mungkin agar game ini segera dirilis dan bisa langsung dimainkan. Usaha keras yang dilakukan kali ini akhirnya membuahkan hasil yang sangat memuaskan. 

Saat ini saja, game Tera Online sendiri sudah berhasil di develop dan langsung memasuki tahap building server untuk download client. Dengan begitu, untuk tahap Close Beta Test (CBT) kemungkinan besar akan dimulai sesudah masa libur lebaran ini.

Selain kabar tersebut, saat ini tim Indogamers juga sedang melakukan tahap pengembangan website agar para user yang bisa melakukan registrasi dan mendapatkan informasi lengkap tentang Tera Online Indogamers.

Di forum Indogamers sendiri, saat ini sudah tersedia sub forum yang khusus untuk membahas game Tera Online. Jadi bagi kalian yang ingin saling berinteraksi dan juga bertukar informasi mengenai game Tera Online, kalian bisa langsung mengunjungi sub forum Tera Online Indogamers. CHECK THIS OUT!!!

Well, terimakasih atas suport yang telah kalian berikan kepada tim Indogamers! Semoga dengan adanya kabar terbaru kali ini dapat mengobati rasa penasaran kalian terhadap perkembangan Tera Online Indogamers. Untuk mengetahui kabar perkembangan berikutnya, jangan lupa untuk stay tune terus di portal Indogamers dan jangan lupa untuk like fanspage Tera Online Indogamers!

 <fjr>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Community20 Mei 2024, 08:36 WIB

Axis Esports Lab Hadir di Yogyakarta, Bikin Turnamen Mobile Legends dengan Hadiah Rp30 juta

Axis Esports Labs adalah festival offline interaktif untuk audiens muda pecinta gaming dengan sasaran enam kota di Indonesia.
Keseruan Axis Esports Lab di Kota Yogyakarta selama dua hari, 18-19 Mei 2024 (FOTO: Dok.Evos)
E-Sport20 Mei 2024, 07:50 WIB

5 Meme Kocak Aura Lolos Playoff MPL ID Season 13, Sirkelnya Udah Laen

Dua musim gagal lolos ke playoff MPL ID, Aura akhirnya menembus playoff juga di MPL ID Season 13.
Meme kocak Aura esports lolos playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Instagram/auraesports.)
E-Sport20 Mei 2024, 07:32 WIB

5 Fakta Menarik Babak Regular Season MPL ID Season 13, Plot Twist Yawi Pamit dari Aura?

Ya, tuntas sudah babak regular season MPL ID Season 13 setelah menyelesaikan week 9 Minggu (19/5/2024).
Yawi Aura bikin kisah plot twist di MPL ID Season 13 setelah antarkan Aura ke playoff. (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport20 Mei 2024, 07:08 WIB

Klasemen Akhir Regular Season MPL ID Season 13, Comeback Stronger yang Gak Lolos Playoff

Setelah melewati pergulatan panjang selama 9 minggu atau week 9, MPL ID Season 13 akhirnya menyelesaikan babak regular season.
Potret suka cita fans MPL ID Season 13 di MPL Arena. (FOTO: Moonton)
E-Sport20 Mei 2024, 06:48 WIB

RRQ Jadi Tim Terakhir Lolos Playoff MPL ID Season 13, Ini Ungkapan Haru Mereka

Dua kemenangan yang didapat RRQ di week 9 atau week penentu langkah playoff menjadi kunci keberhasilan RRQ lolos ke playoff.
RRQ Hoshi jadi tim terakhir yang lolos ke playoff MPL ID Season 13. (FOTO: Moonton)
News19 Mei 2024, 20:36 WIB

UGM Juara Esport Campus Leader 2024 Setelah Kalahkan UTY

Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil meraih gelar juara kompetisi Esport Campus Leader (ECL) 2024 setelah mengalahkan Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY) dengan skor 3-0.
UGM Esports juara ECL 2024. (Foto: Yoan/Indogamers)
Guides19 Mei 2024, 20:01 WIB

Cara Mengaktifkan Kembali Kartu Telkomsel yang Sudah Mati Secara Online

Mengaktifkan kembali atau reaktivasi kartu Telkomsel, bisa kamu lakukan secara online dengan cara seperti berikut.
Ilustrasi penggunaan kartu SIM Telkomsel (FOTO: Flip.id)
E-Sport19 Mei 2024, 19:38 WIB

Perjalanan Tim UTY & UGM Tembus Final Esport Campus Leader 2024

Final kompetisi Esport Campus Leader (ECL) 2024 mempertemukan Tim UTY Esports vs UGM Esports, Minggu (19/05/2024).
Final ECL 2024 mempertemukan UTY Esports vs UGM Esports, Minggu (19/05/2024).
Gadget19 Mei 2024, 19:02 WIB

3 Cara Mudah Membaca Pesan WhatsApp tanpa Perlu Membukanya

Untuk melihat pesan WhatsApp tanpa membuka pesannya sebenarnya cukup mudah dilakukan seperti langkah berikut.
Ilustrasi WhatsApp (FOTO: pinterest.com)
Guides19 Mei 2024, 18:01 WIB

Cara Aktifkan Quiet Mode Instagram Beserta Kegunaannya

Quiet Mode Instagram atau mode senyap Instagram merupakan fitur yang berguna untuk mematikan notifikasi Instagram selama periode tertentu.
Ilustrasi saat Quiet Mode Instagram diaktifkan (FOTO: Meta)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.