logo

Ant-Man: Aksi Superhero Berukuran Kecil!

Alam
Rabu 07 Januari 2015, 00:00 WIB
Ant-Man: Aksi Superhero Berukuran Kecil!

Ant-Man: Aksi Superhero Berukuran Kecil!

Pernah kah kalian membayangkan kalo tubuh kita bisa mengecil layaknya seperti semut? itulah yang terjadi dalam film ber-genre superhero, berjudul Ant-Man.  Marvel selaku pembuat film ini memang tidak kehabisan ide untuk urusan bikin film ber-genre superhero, tidak hanya itu Marvel juga piawai dalam mengaitkan satu film ke film seri Marvel lainya. Film Ant-Man yang disutradarai oleh Peyton Reed  ini bisa dibilang punya kekuatan yang cukup unik yaitu mengecilkan tubuhnya hingga seukuran semut. 

Pada cuplikan pertama dalam film ini menceritakan tentang seseorang ilmuwan bernama Dr. Hank Pym ( Michael Douglas )  yang mampu menciptakan sebuah serum ajaib pengecil tubuh. Namun setelah Dr. Hank Pym pensiun dari perusahaan yang ia pimpin, perusahaan tersebut pun akhirnya di ambil ahli oleh bekas asisten Dr. Hank Pym yaitu Darren Cross ( Corey Stoll ). Dengan kemampuan yang ia punya, ia pun berusaha membuat serum serupa yang tak kalah hebat dari serum buatan Dr. Hank Pym yaitu Yellowjacket. 

Scott Lang ( Paul Rudd ) adalah seseorang pencuri yang telah bebas dari penjara, Scott Lang mempunyai seorang putri yang bernama Cassie Lang  ( Abby Ryder Fortson ) namun Scott Lang selalu di halangi Paxton ( Boobby Cannavale ) untuk  bertemu dengan putrinya tersebut.  Scott Lang membutuhkan sejumlah uang untuk bertemu dengan putrinya, pada akhirnya Scott Lang pun memtuskan untuk mencuri sebuah berangkas yang berada di kediaman Dr. Hank Pym. Setelah Scott Lang berhasil membobol brangkas tersebut, bukannya mendapatkan uang ia justru mendapatkan seperangkat kostum aneh.

Setelah Scott Lang memakai baju tersebut dia merasakan keanehan dan kekuatan yang luar biasa. Namun Scott Lang merasa ketakutan dan memutuskan untuk mengembalikan baju tersebut ke berangkas kediaman Dr. Hank Pym. Dr. Hank Pym memberi kesempatan kepada Scott Lang untuk menjadi superhero semut dengan kesepakatan yang dimana dia bisa bertemu dengan putrinya Cassie Lang. Scott Lang menerima kesepakatan tersebut dan membantu Dr. Hank Pym dalam melindungi formulanya. Setelah Scott Lang menerima kesepakatan tersebut dia mempunyai misi sangat berat selain melindungi rahasia serum yang dan melindungi sang mentor Dr. Hank Pym. 

Setelah Darren Cross berhasil membuat serum Yellowjacket yang  dapat menghancurkan dunia, Dr. Hank Pym memberi misi kepada Scott lang untuk melakukan perampokan besar-besaran ke sebuah perusahaan yang dulu pernah Dr. Hank Pym pimpin. Selain itu Scott Lang yang dibantu oleh Hope van Dyne ( Evangeline Lilly ) yang merupakan putri dari Dr. Hank Pym. Scott Lang juga meminta bantuan kepada Luis ( Michael Peña ),  Kurt ( David Dastmalchian ) untuk membatu dalam misi tersebut.

Film genre superhero ini mungkin tidak jauh beda dengan film superhero mavel lainya, tapi di Ant-Man ini akan dipenuhi dengan adegan-adegan komedi yang mengundang tawa penontonnya.  Dengan alur cerita yang menarik, berbagai aksi kelucuan yang dilakukan oleh superhero ini dan efek yang cukup lumayan terbilang bagus, maka indogamers memberikan nilai 8,5 dari 10 untuk Ant-Man.

Well, Apakah Scott Lang berhasil bertemu dengan putrinya Abby Ryder Fortson? berhasilkan Scott Lang menyelamatkan dunia dari rencana jahat Daren Cross? Berhasilkah Scott Lang, Hope van Dyne, Kurt, Luis dalam misinya tersebut? Untuk mengetahui jawabannya, jangan lupa tonton film ini yang mulai tayang hari ini di bioskop-bioskop terdekat ya! Berikut trailer selengkapnya: 

 

<afi>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Gadget19 Februari 2025, 08:41 WIB

Tahun 2025, Berikut Rekomendasi 4 Laptop Gaming MSI Terbaik

Lagi dan lagi, MSI kembali menghadirkan deretan laptop gaming terbaru di tahun 2025 yang siap memanjakan kamu dengan performa dan fitur canggih.
Stealth 16 AI Studio A1V. (Sumber: MSI)
E-Sport19 Februari 2025, 08:04 WIB

5 Fakta Menarik Watt, Juara MPL ID Season 1 yang Putuskan Pensiun

Sang Gold Laner memilih meninggalkan Land of Dawn setelah sejak Season 1 terus menjadi bagian dari kompetisi MPL ID.
Watt, salah satu pro-player MLBB yang memiliki pengalaman segudang. (FOTO: Instagram/watt0707)
E-Sport19 Februari 2025, 07:01 WIB

Tips Menjadi Roamer Mobile Legends Andal ala Liquid Widy

Widy roamer dari Liquid ID yang namanya tengah naik daun karena permainannya yang amat mengesankan memberikan tips untuk menjadi roamer yang bisa diandalkan tim.
Christian Widy Wardhana Hartono Roamer TLID (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport19 Februari 2025, 05:40 WIB

Tinggalkan Liquid ID, Kabuki Dirumorkan Bergabung dengan Alter Ego

Kabuki mantan player Liquid ID yang di rumorkan bergabung dengan tim Alter Ego.
Kabuki mantan player Liquid ID (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport19 Februari 2025, 05:10 WIB

Dewa United Esports Umumkan Perekrutan Octa, Siapa Lagi Menyusul?

Muhamad Akmal Maulana, nama aslinya, sebelumnya adalah pro player yang memperkuat RRQ, mulai dari RRQ Sena hingga RRQ Hoshi.
Octa akan memperkuat Dewa United Esports di MPL ID Season 15. (FOTO: Instagram/dewa.octa)
PC19 Februari 2025, 04:44 WIB

Gameplay Dynasty Warriors Origins, Panduan Main, dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Game rilisan Koei Tecmo pada 17 Januari 2025 tersebut menghadirkan pertarungan epik melawan ratusan musuh dalam satu layar.
Game Dynasty Warriors Origins. (Sumber: Koei Tecmo)
Gadget18 Februari 2025, 23:01 WIB

SoC Terbaru MediaTek Dimensity 6400 Resmi Dirilis, Apa Saja Peningkatannya?

SoC terbaru MediaTek Dimensity 6400 resmi dirilis oleh MediaTek, ternyata SoC ini tidak hadir dengan banyak peningkatan dari pendahulunya.
MediaTek Dimensity 6400 (FOTO: hyperdroid.ru)
Gadget18 Februari 2025, 22:04 WIB

5 Laptop RAM 16 GB Termurah, Beri Kecepatan dan Responsivitas yang Luar Biasa

Laptop dengan kapasitas RAM besar 16GB dan harga termurah, menjadi pilihan terbaik bagi kamu yang mencari laptop kencang dengan budget pas-pasan.
Ilustrasi laptop dengan RAM 16GB termurah untuk menjalankan berbagai aktivitas. (FOTO: TECNO)
News18 Februari 2025, 21:01 WIB

Game Balap Populer Forza Horizon 5 Umumkan Pencapaian 44 Juta Pemain

Game ini akan diluncurkan untuk PlayStation 5 pada musim semi 2025.
Forza Horizon 5. (FOTO: forza.net)
Gadget18 Februari 2025, 19:51 WIB

Motorola Moto G45 5G, HP 5G Pertama Motorola di Indonesia Setelah Vakum 8 Tahun

Motorola hadirkan HP pertamanya di Indonesia setelah vakum delapan tahun. HP ini adalah Motorola Moto G45 5G yang mengisi segmen HP Rp2 jutaan.
Motorola Moto G45 5G, HP baru Motorola di Indonesia setelah vakum delapan tahun. (FOTO: shopee.co.id/Motorola Indonesia)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.