logo

Grand Launching High Grounds iCafe Indonesia & Update Terbaru Yamisok 1.0

Stefanus
Senin 10 Desember 2018, 00:00 WIB
Grand Launching High Grounds iCafe Indonesia & Update Terbaru Yamisok 1.0

Grand Launching High Grounds iCafe Indonesia & Update Terbaru Yamisok 1.0

IDGS, 12 Oktober 2018 - Sukses menggelar soft launching pada akhir Maret 2018, High Grounds Cafe Indonesia yang merupakan kolaborasi bisnis PT. Yamisok Tech Indonesia dengan High Grounds International, menggelar prosesi Grand Launching pada tanggal 11 Oktober 2018 kemarin di kawasan Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara. 

One Stop gaming Entertainment pertama di Indonesia dengan konsep premium perpaduan restoran, coffe shop, serta eSports bar yang berbaur dengan tournament arena serta terbagi menjadi beberapa lantai untuk memenuhi kebutuhan setiap pengunjungnya baik untuk gamer kasual maupun para hardcore gamer. 

Gaming lounge High Grounds Cafe memiliki Nvidia GeForce Gold Certificate iCafe dan dilengkapi dengan 52 PC berspesifikasi high end ACER PREDATOR ORION 9000 dengan Nvidia GeForce GTX1080Ti series serta gaming gears berkualitas dari Steel Series dan Razer. Selain itu HIgh Grounds juga menyediakan 10 konsol game dengan internet super cepat untuk memberikan kenyamanan saat berlatih bersama teman atau sparing dengan lawan. 


Update terbaru Yamisok 1.0

Yamisok Tech Indonesia mengambil kesempatan dalam konferensi pers High Grounds Cafe di atas untuk meluncurkan rangkaian update fitur terbarunya, YAMISOK 1.0, dimana tidak hanya tampilan antarmuka pengguna saja yang anyar, fresh dan eye-catching namun juga tambahan fitur-fitur seperti Daily Tournament, Yamibot, Mobile Apps, Image Recognation Binding, dan beragam pembaharuan lainnya. 

Yamibot

• Fitur Yamibot memudahkan gamer saat mengikuti turnamen. Kamu hanya perlu login di situs YAMISOK dan mendapatkan undangan (invitation) ketika tim kamu dijadwalkan bertanding. Saat ini, fitur Yamibot sudah tersedia untuk beberapa game di antaranya Dota 2, Mobile Legends, PUBG dan PUBG Mobile

 

Mobile Apps

• Fitur ini memudahkan gamer dalam mengakses serta mengetahui segala hal yang berkaitan dengan dunia eSports dan jadwal turnamen. Cukup sekali sentuh, kamu akan langsung terhubung dan mendapatkan segaia informasi mengenai eSports atau langsung mengikuti turnamen yang diadakan Yamisok. 

 

Image Recognation Binding

• Demi kenyamanan gamer dalam mengidentifikasikan ID-nya, Yamisok memperkenalkan fitur baru yang disebut Image Recognation Binding. Kamu hanya perlu mengirimkan screenshot ID untuk langsung teridentifikasi dalam database Yamisok. 

 

Raffle

• Raffle memberikan varian giveaway dalam bentuk digital untuk para usernya. Sistem ini terbagi menjadi dua jenis, yakni Normal Raffle dan Premium Raffle. Fitur ini dapat diakses oleh seluruh pengguna Yamisok, namun khusus untuk Premium Yamisok hanya tersedia bagi pelanggan Yamisok Premium User

 

Cookies

• Cukup dengan aktif menggunakan fitur-fitur dalam platform website Yamisok serta menyelesaikan mission dan meraih achievements, gamer akan mendapatkan Cookies yang dapat diturkarkan dengan berbagai macam digital items via Yamisok. 

 

Daily Tournament

• Yamisok menggandeng beberapa brand/sponsor untuk menggelar Sponsored Daily Tournament. Dengan fitur ini, para sponsor dan organizer dimudahkan untuk membuat dan menjalankan event maupun turnamen game. Yamisok juga membuka kesempatan untuk kerjasama dalam menjalankan turnamen dan menjaring talenta-talenta baru eSports Tanah Air. 


 

Gamer bisa langsung mencoba fitur-fitur terbaru dari platform Yamisok dan merasakan serunya berkompetisi dengan sesama anggota komunitas eSports. Kunjungi websitenya di www.YAMISOK.com untuk mendapatkan update terbaru mengenai kompetisi dan berinteraksi dengan pecinta eSports lainnya! (Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
Mobile03 Mei 2024, 22:26 WIB

Fallout Shelter, Melihat Kembali Salah Satu Game Nostalgia yang Masih Seru Dimainkan Saat ini!

Dengan gameplay yang menarik dan desain grafis yang unik, Fallout Shelter telah berhasil menarik perhatian pemain dari seluruh dunia.
Fallout Shelter, Melihat Kembali Salah Satu Game Nostalgia yang Fenomenal di Masanya (FOTO: Bethesda Studio)
News03 Mei 2024, 22:05 WIB

5 Zodiak yang Cocok Untuk Memainkan Hero Assassin di Mobile Legends, Cocok Untuk Meta Assassin!

Peran assassin dalam game seringkali memerlukan kombinasi kecepatan, ketepatan, dan kecerdikan untuk menyerang musuh dengan cepat dan efisien. Beberapa zodiak ini cocok untuk peran itu.
Ling dalam game Mobile Legends. (Sumber: Monton)
News03 Mei 2024, 22:00 WIB

Meluncur Kembali, Mobile Legends Ganti Nama di India Jadi Moba Legends: 5v5

Game Mobile Legends yang sempat dilarang di India.
Moba Legends: 5v5. (Sumber: Youtube Just New Games)
Mobile03 Mei 2024, 21:54 WIB

Fallout Shelter Alami Peningkatan Pendapatan Hariannya Sebanyak 10 kali lipat, Pasca Penayangan Perdana Serial TV

Salah satu game yang mengalami lonjakan besar dari minat yang baru ini adalah Fallout Shelter, game mobile, yang dilaporkan meningkatkan pendapatannya hingga 10 kali lipat, mendapat manfaat dari perilisan tersebut.
Fallout Shelter Alami Peningkatan Pendapatan Hariannya Sebanyak 10 kali lipat, Pasca Penayangan Perdana Serial TV(FOTO: Bethesda Studio)
Console03 Mei 2024, 21:24 WIB

Apakah Perlu Resident Evil 9 Menganut Konsep Open World? Seperti ini Pro Kontra di Penggemar Resident Evil

Pro kontra dari penggemar mengenai apakah perlu Resident Evil 9 berubah format menjadi open world
Apakah Perlu Resident Evil 9 Menganut Konsep Open World? Seperti ini Pro Kontra di Penggemar Resident Evil(FOTO:Gamerant.com) (FOTO: Gamerant.com)
Guides03 Mei 2024, 21:05 WIB

Cara Menggunakan Bing AI, Chatbot Canggih yang Multifungsi

Bing AI merupakan teknologi AI dari Microsoft yang bisa kamu gunakan dengan cara berikut.
Bing AI, teknologi AI dari Microsoft (FOTO: Make use of)
News03 Mei 2024, 20:49 WIB

Sutradara Live Action Legend of Zelda Jawab Pertanyaan Penggemar Soal Apakah Link akan Berbicara ?

Wes Ball, sutradara film live-action Legend of Zelda yang akan datang, telah menjawab apakah para penggemar dapat mendengar suara Link dalam film tersebut.
Sutradara Live Action Legend of Zelda Jawab Pertanyaan Penggemar Soal Apakah Link akan Berbicara ? (FOTO: wired.com)
Gadget03 Mei 2024, 20:07 WIB

Daftar Kelebihan Vivo V30e yang Miliki Desain Ultra Slim

Dengan banderol harga mulai dari Rp4.699.000.
Vivo V30e yang memiliki ultra slim design (FOTO: Vivo)
News03 Mei 2024, 19:14 WIB

Mengapa LikedIn Merilis Game di Platformnya?

Sebagai platform jejaring profesional, LinkedIn baru saja bikin kejutan dengan merilis tiga game di aplikasi mereka. Kira-kira apa alasannya? Simak ulasan berikut untuk tahu jawabannya.
Ilustrasi game Linkedin. (Sumber: Julia Zolotarenko)
Gadget03 Mei 2024, 19:04 WIB

Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera, dan Daya Tahan Baterai Vivo V30e

Vivo V30e hadir dengan prosesor yang mendukung konektivitas 5G.
Vivo V30e yang hadir untuk pasar Indonesia (FOTO: Vivo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.