logo

IShowSpeed Janji Berkunjung ke Indonesia Gegara Dipameri Lukisan Wajahnya

Nardi98
Senin 25 Desember 2023, 19:41 WIB
IShowSpeed saat dipameri lukisan oleh Dandy, salah satu fans dari Indonesia. (Sumber: Youtube IShowSpeed)

IShowSpeed saat dipameri lukisan oleh Dandy, salah satu fans dari Indonesia. (Sumber: Youtube IShowSpeed)

Indogamers.com - Streamer fenomenal di YouTube, IShowSpeed, disebut bakal mengunjungi Indonesia. Benarkah?

Sebagai informasi, IShowSpeed merupakan streamer asli Amerika Serikat yang namanya sudah melambung di jagat maya.

Dia dikenal karena bertingkah kocak, aneh, dan unik, tetapi hatinya dermawan.

Benarkan IShowSpeed akan ke Indonesia?

Kabar IShowSpeed bakal ke Indonesia bermula dari live streaming di kanal YouTube-nya pada 19 Desember 2023.

Buat yang nonton pasti sudah paham, waktu live, Speed nggak cuma main game dan kasih reaksi kocak saja.

Dia juga jalan-jalan virtual, ketemu orang via OmeTV, salah satunya cowok berkaus hitam dengan topi hitam pula.

Cowok tersebut sangat semangat. Dia memamerkan lukisan, spesial buat IShowSpeed.

Waktu Speed liat lukisan itu, muka dia beneran kaget dan kagum. Lalu, si cowok bilang, kalau mau kirim lukisan ke Speed susah, biayanya mahal, soalnya dia tinggal di Indonesia.

Baca Juga: Daftar Alat Gaming Khusus Pemula, Bisa untuk Streaming

Baca Juga: Escape the Ayuwoki, Game Horor yang Digilai Tretan Muslim

Tanpa pikir panjang, Speed langsung excited dan nylekop, "Okay you know what, when I go to Indonesia, I'm a pick it up for me."

Speed lantas meminta akun Instagram cowok tersebut, lalu mengejanya @dandydasilva_

Terkini, akun Instagram Dandy sudah di-follow oleh Speed.

Sayangnya, belum diketahui apakah ungkapan Speed cuma buat meng-adem-ayem-kan fans-nya atau ia bersungguh-sungguh akan ke Indonesia.

Kita nantikan saja.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Mengulik Kualitas Dual Kamera iQOO Neo9 Pro yang Mengesankan

Senin 25 Desember 2023, 18:17 WIB
undefined
Mobile

Tier List Terbaru Honkai: Star Rail, HouHou Masuk S Tier

Senin 25 Desember 2023, 16:58 WIB
undefined
E-Sport

Miracle Gabung Kembali Ke Nigma Galaxy, Penggemar Positif Bakal Capai Hasil Maksimal

Senin 25 Desember 2023, 17:43 WIB
undefined
E-Sport

5 Hero Jungle dengan Win Rate Tertinggi di Kejuaraan Dunia M5, Didominasi oleh Tank!

Senin 25 Desember 2023, 18:40 WIB
undefined
Mobile

Tampilan Valorant Mobile Bocor Di X, Ini Dia Tampilannya

Senin 25 Desember 2023, 16:59 WIB
undefined
News Update
E-Sport14 Juli 2025, 11:37 WIB

7 Fakta Seru Kemenangan Kagendra di FFNS 2025 Fall Makassar, Siap Gas ke FFWS Global Finals!

Kagendra resmi jadi juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Tim ini siap wakili Indonesia di FFWS Global Finals. Intip 7 fakta menarik soal kemenangan mereka yang penuh drama!
Kagendra (FOTO: Garena)
E-Sport14 Juli 2025, 11:29 WIB

Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!

Tim Kagendra keluar sebagai juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Mereka berhasil mengunci gelar lewat format Champion Rush dan siap tempur di FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. Simak keseruannya di sini!
Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.