logo

Empat Game Ini Bisa Picu Kekerasan Pada Anak

HimawariLee
Senin 01 Januari 2024, 15:10 WIB
Ilustrasi anak bermain game (FOTO: Freepik)

Ilustrasi anak bermain game (FOTO: Freepik)

Indogamers.com - Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) menyatakan bahwa beberapa game dapat menjadi pemicu tindakan kekerasan di antara anak-anak.

"Di lingkungan pendidikan, kami melihat banyak kasus intimidasi, baik sebagai pelaku maupun korban. Setelah kami teliti, kami mendapati adanya pengaruh dari jenis permainan yang dimainkan sejak kecil," kata Penjabat Sementara (Pjs) Ketua Komnas PA, Lia Latifah kepada media dikutip pada Minggu (31/12/2023).

Lia menuturkan bahwa ada setidaknya empat permainan yang diduga menjadi pemicu kekerasan dan intimidasi di antara anak-anak.

Baca Juga: Studio Lokal Jiva Animation Garap Anime Bernuansa Indonesia Banget

Keempat game tersebut adalah Mobile Legends, Free Fire, Roblox dan Sakura School Simulator.

"Mereka membawa gaya bermain dari dunia permainan ke kehidupan nyata, yang akhirnya berdampak pada tindakan kekerasan di lingkungan sekolah," kata Lia.

"Empat permainan tersebut, Mobile Legends, Free Fire, Roblox, Sakura School Simulator, kami identifikasi setelah melakukan penyuluhan dan survei terhadap ribuan anak dari Aceh hingga Nusa Tenggara Timur (NTT)," sambungnya.

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Discord, Aplikasi yang Viral karena Dugaan Selingkuh Pramugari dan Pilot

Dari keempat permainan tersebut, beberapa anak didapati mengaplikasikan perilaku dari permainan tersebut di kehidupan nyata tanpa mempertimbangkan risiko jangka panjangnya.

Terdapat setidaknya 16.720 kasus intimidasi yang menimpa anak-anak di sekolah, di mana salah satu faktornya adalah karena mereka terlibat dalam permainan tersebut.

Oleh karena itu, untuk mengurangi angka kasus intimidasi dan kekerasan di kalangan anak-anak, Komnas PA berusaha untuk melakukan tindakan pencegahan.

Baca Juga: Viral Action Figure Iron Man Rp33 Juta Hancur, Respon Bos Iconic Jogja Tuai Pujian

Salah satunya adalah dengan menyelenggarakan seminar pendidikan kepada 21.150 anak di seluruh Indonesia.

"Penyelesaian masalah yang melibatkan anak-anak adalah prioritas kami. Oleh karena itu, kami tidak hanya memberikan edukasi kepada anak-anak, tetapi juga kepada orang tua," pungkasnya.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Mengenal Apa Itu Discord, Aplikasi yang Viral karena Dugaan Selingkuh Pramugari dan Pilot

Minggu 31 Desember 2023, 11:31 WIB
undefined
News

Discord Viral Karena Perselingkuhan, Isi Chat Jadi Inspirasi Meme Biar Berhenti Main ML

Minggu 31 Desember 2023, 12:21 WIB
undefined
News

Viral Action Figure Iron Man Rp33 Juta Hancur, Respon Bos Iconic Jogja Tuai Pujian

Minggu 31 Desember 2023, 14:42 WIB
undefined
News

5 Action Figure dari Video Game Terbaik Tahun 2023

Minggu 31 Desember 2023, 15:13 WIB
undefined
News

Studio Lokal Jiva Animation Garap Anime Bernuansa Indonesia Banget

Minggu 31 Desember 2023, 15:35 WIB
undefined
News Update
Mobile21 Januari 2026, 22:40 WIB

Gak Perlu Konsol! Ini 6 Game Mobile AAA Terbaru 2026 dengan Grafis Gila yang Wajib Kamu Mainkan!

Masuki era baru mobile gaming dengan daftar 6 game mobile AAA terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari horor Resident Evil 2 hingga balapan realistis Grid Legends!
Gak Perlu Konsol! Ini 6 Game Mobile AAA Terbaru 2026 dengan Grafis Gila yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:33 WIB

Level Konsol! Ini 6 Game Mobile Terbaik 2025 yang Masuk Nominasi Game of the Year!

Cek daftar game mobile terbaik 2025 dengan kualitas grafis AAA setara konsol. Mulai dari petualangan epik Game of Thrones: Kingsroad hingga kejutan Red Dead Redemption Mobile!
Level Konsol! Ini 6 Game Mobile Terbaik 2025 yang Masuk Nominasi Game of the Year! (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:25 WIB

Jangan Ngaku Gamer Kalau Belum Coba! 10 Game RPG Mobile Terbaik Sepanjang Masa di Android dan iOS!

Temukan 10 game RPG mobile terbaik dengan grafis setara konsol. Mulai dari aksi cepat Solo Leveling: Arise hingga petualangan dunia terbuka Genshin Impact!
Jangan Ngaku Gamer Kalau Belum Coba! 10 Game RPG Mobile Terbaik Sepanjang Masa di Android dan iOS!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:17 WIB

Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!

Daftar 6 game single player terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan pengalaman setara konsol. Dari horor Forgotten Memories hingga aksi cepat I Am Your Beast!
Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:59 WIB

Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android dan iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba!

Bosan dengan koneksi internet tidak stabil? Cek daftar 10 game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari Grand Mountain Adventure 2 hingga Monument Valley 2!
Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android & iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba! (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:47 WIB

Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)

Cek daftar game mobile terbaru 2026 dengan kualitas AAA dan dunia terbuka (open world). Dari aksi epik Assassin’s Creed Jade hingga kehadiran Arknights: Endfield, temukan game Android & iOS paling memukau tahun ini!
Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:39 WIB

Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS)

Masuki era baru mobile gaming dengan daftar 10 game action AAA terbaik 2026. Dari aksi cepat Warframe Mobile hingga tantangan Devil May Cry, temukan game Android & iOS dengan grafis konsol di sini!
Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS) (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:35 WIB

Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!

Temukan daftar 6 game balap mobil terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari simulasi Racing Master hingga aksi jalanan CarX Street. Rasakan sensasi berkendara kualitas konsol di genggamanmu!
Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:24 WIB

Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!

Cek daftar game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan kualitas konsol tanpa butuh koneksi internet. Mulai dari petualangan magis Infinity Nikki hingga horor mencekam Dredge!
Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!(FOTO: GamePulse Network)
PC21 Januari 2026, 21:18 WIB

Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar game FPS PC terbaik yang menawarkan aksi tembak-menembak paling intens, mulai dari tactical shooter hingga pertempuran multiplayer masif. Siapkan PC kamu sekarang!
Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: GamePulse Network)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.