logo

Pak AP Ungkap Faktor Penyebab Harga Buy Out Coach Vren Begitu Fantastis

HimawariLee
Jumat 19 Januari 2024, 11:55 WIB
Coach Vren (FOTO: YouTube/Team RRQ)

Coach Vren (FOTO: YouTube/Team RRQ)

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!

Indogamers.com - Kemunuculan Vren menjadi Coach untuk RRQ, memang kejutan yang lumayan besar di masa bursa roster MPL ID S13 kali ini.

Menurut Co Founder & CEO RRQ, Andrian Paulinen alias Pak AP mengatakan bahwa harga buy out Coach Vren, termasuk harga pelatih paling mahal di skema Mobile Legends.

"Vren itu saya yakin pelatih paling mahal untuk buy out," ujar Pak AP dikanal YouTube Jonathan Liandi, dikutip pada Kamis (18/1/2024).

Baca Juga: Ada Banyak Promo Menarik! Yuk Cek Link Preorder Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra

"Meski tiidak sefantastis (harga buy out) Irrad, tapi untuk kelas coach harganya fantastis, itu benar-bear jor-joran," tambahnya.

Hal yang membuat harga buyout Coach Vren mahal, yakni Coach Vren berhasil membawa AP Bren menjadi juara M5 World Championship.

Seperti diketahui, Coach Vren membawa AP Bren menjadi juara di M5 World Championship, mengalahkan perwakilan Indonesia yakni ONIC Esports di laga final.

Baca Juga: Preorder Sudah Dimulai, Yuk Cek Rincian Harga Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra

"Sebenarnya gak semahal itu, kalau gak juara M5, CV nya bagus dan pernah punya pengalaman di Indonesia," Katanya.

Meski mahal, Pak AP mengatakan pilihannya mem-buy out Coach Vren adalah investasi jangka panjang untuk RRQ.

"Bukannya untuk memamerkan, saya mau bentuk pondasi RRQ 1 -2 tahun kedepan, hal itu membutuhkan resource yang ada," ucapnya.

Baca Juga: Spesifikasi Utama Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra yang Menggiurkan

"Kita mau nunjukin RRQ serius mau bebenah, RRQ mau hasil terbaik," pungkasnya.

Sebelumnya, Coach Vren menyebutkan nominal gaji yang didapatkan bersama RRQ selama satu bulan lewat akun X pribadinya pada hari Minggu (07/01/2024) lalu.

Belum ada informasi mengenai lebih lanjut apakah RRQ mengikat Vren sebagai pelatih dalam jangka waktu yang cukup lama atau hanya satu musim saja.

Baca Juga: Gamers, Kamu Harus Segera Jalal Kemampuan POCO X6 5G!

Namun, sang pelatih menjelaskan bahwa dirinya akan mendapatkan upah gaji sebesar 25.000 dolar AS atau setara dengan Rp388 juta hanya dalam kurun waktu satu bulan saja, ini setara dengan harga satu mobil.

"Saya akan melakukan yang terbaik untuk mencari nafkah, dan jumlahnya adalah 25 ribu usd per bulan," tulis coach Vren.

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Spesifikasi Utama Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra yang Menggiurkan

Kamis 18 Januari 2024, 09:58 WIB
undefined
Gadget

Preorder Sudah Dimulai, Yuk Cek Rincian Harga Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra

Kamis 18 Januari 2024, 11:17 WIB
undefined
Infografis

Profil dan Biodata Vene God, Pro Player Mobile Legends Filipina

Kamis 18 Januari 2024, 11:18 WIB
undefined
News

Pak AP Beberkan Alasan RRQ Lemon Rehat dari MPL ID S13

Kamis 18 Januari 2024, 11:51 WIB
undefined
Gadget

Ada Banyak Promo Menarik! Yuk Cek Link Preorder Samsung Galaxy S24, Galaxy S24 Plus, dan Galaxy S24 Ultra

Kamis 18 Januari 2024, 12:13 WIB
undefined
News Update
Mobile26 April 2025, 20:00 WIB

Pilih Mobil Jangan Asal, Ini Kendaraan yang Paling Cocok di PUBG Mobile

Dalam dunia PUBG Mobile, urusan pilih kendaraan itu bukan cuma soal gaya doang, bro.
Monster truck PUBG MOBILE. (Sumber: pubg.com)
E-Sport26 April 2025, 19:45 WIB

FFWS SEA 2025 Spring Resmi Diselenggarakan! 5 Tim Terbaik Indonesia Siap Berikan Yang Terbaik

ree Fire World Series Southeast Asia (FFWS SEA) 2025 Spring resmi dimulai pada Jumat, 25 April 2025 5 tim terbaik Indonesia siap berikan yang terbaik.
FFWS SEA 2025 Spring resmi dimulai (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Community26 April 2025, 19:45 WIB

Seri Ikatan Takdir Resmi Meluncur, Hadirkan Mekanisme Baru dan Keseruan di Dunia Pokemon Kartu Koleksi

AKG Entertainment, sebagai Master Licensee dan distributor resmi Pokemon Game Kartu Koleksi di Indonesia.
peluncuran kartu Pokemon Ikatan Takdir (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport26 April 2025, 19:44 WIB

Visa dan EA SPORTS FC Hadirkan Kompetisi Sepak Bola Mobile Terbesar di Asia, Simak Ragam Keseruannya!

Vida dan EA SPORTS hadirkan FC Mobile Festival di Bangkok pada 14–15 Juni di BCC Hall Central Ladprao.
FC Mobile Festival di Bangkok pada 14–15 Juni di BCC Hall Central Ladprao (FOTO: Dok.EA SOPRTS)
Mobile26 April 2025, 19:00 WIB

Cara Mendapatkan Malus Majesty di PUBG Mobile, Cuma Sebulan Guys!

Malus Majesty adalah skin Ultimate terbaru di PUBG Mobile yang dirilis pada 25 April 2025 sebagai bagian dari seri Gilt Set.
Malus Majesty. (Sumber: PUBG MOBILE)
Mobile26 April 2025, 18:00 WIB

5 Hero dengan Mobilitas Tinggi yang Cocok Buat Lawan Lian Po Honor of Kings

Buat ngelawan Lian Po di Honor of Kings yang terkenal keras kayak batu dan susah banget dibunuh, kamu butuh hero-hero yang punya mobilitas tinggi.
Lian Po (FOTO: Honor of Kings) (FOTO: Honor of Kings)
Mobile26 April 2025, 14:10 WIB

Lian Po di Honor of Kings: Si Tank Tangguh yang Siap Bikin Musuh Kocar-Kacir

Buat kamu yang suka jadi garda terdepan dan tahan banting, Lian Po di Honor of Kings bisa jadi pilihan tepat
Lian Po Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
E-Sport26 April 2025, 10:00 WIB

Enggak Sekadar Nonton Game, di LCP Arena Kamu Bisa Lihat Dapur Pacu Canggih dari MSI

Yap, itu yang terjadi di LCP Arena Taipei. MSI, brand legendaris di dunia teknologi dan gaming, resmi jadi partner PC & monitor buat League of Legends Championship Pacific (LCP).
MSI x LCP. (Sumber: MSI)
PC26 April 2025, 08:32 WIB

Nyalain Turbo Cuma Sekali Klik! MSI Z890 Sudah Siap Gas Pol dengan Intel 200S Boost

Tapi kali ini beda karena MSI resmi ngenalin dukungan penuh buat Intel® 200S Boost di semua jajaran motherboard Z890 mereka.
MSI Z890 series. (Sumber: MSI)
Gadget25 April 2025, 21:01 WIB

Realme 14 Series 5G Siap Dirilis, Jadi HP Pertama di Indonesia dengan Chip Snapdragon 6 Gen 4

HP terbaru dari Realme ini akan dirilis pada Selasa, 6 Mei 2025 mendatang dan menjadi HP pertama di Indonesia dengan chip Snapdragon 6 Gen 4.
Realme 14 Series 5G yang akan segera dirilis di Indonesia. (FOTO: Realme)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.