logo

Penggemar Genshin Impact Protes Minimnya Hadiah Perayaan Latern Rite, Ini Fakta-faktanya

Nardi98
Rabu 24 Januari 2024, 13:44 WIB
Pembaruan Genshin Impact. (Sumber: Genshin Impact)

Pembaruan Genshin Impact. (Sumber: Genshin Impact)

Indogamers.com - Perayaan game Genshin Impact versi terbaru pada Jumat 19 Januari 2024 menyisakan protes dari kalangan fans.

Hadiah-hadiah dalam seremonial bertajuk "Latern Rite" dianggap tidak adil, terutama oleh para pemain dari China.

Simak fakta-fakta selengkapnya tentang kontroversi ini, disarikan dari Dexerto.

1. Fans Anggap Hadiah Kurang Memuaskan

Penggemar Genshin Impact, khususnya di Tiongkok, menunjukkan kekecewaan dan kekesalan mereka via platform media sosial.

Akun TikTok Genshin Impact di China bahkan sampai kehilangan lebih dari 1 juta followers dalam waktu sekejap.

2. Hadiah di Game Lain Miik HoYoverse

Dibanding game lain seperti Honkai Star Rail atau Honkai Impact 3 (sesama besutan Ho Yo verse), jelas terlihat kalau Genshin Impact kurang memberi insentif kepada pemainnya.

Game-game lain memberi hadiah berupa unit bintang 5 secara gratis, sementara Genshin Impact cuma kasih 10 wish gratis saja. Ini awal persoalan yang bikin cemburu.

Baca Juga: Update 4.4 Genshin Impact Rilis 31 Januari 2024, Simak Detailnya di Sini

Baca Juga: 5 Rekomendasi Konsol Game Termurah Beserta Harga dan Spesifikasinya

Genshin Impact. (Sumber: Playstation)

3. Prototes Fans Bisa Pengaruhi Pengembang

Sejarah menunjukkan bahwa protes dari fans, terutama di China, bisa memberi pengaruh pada keputusan developer.

Contoh, kemarahan komunitas Tiongkok pada tahun 2021 lalu memaksa HoYoverse upgrade kekuatan karakter Zhongli.

Penggemar berharap, protes mereka kali ini juga bakal memberi dampak sejenis.

4. HoYoverse Ditekan buat Tambah Hadiah

Hingga kini, belum jelas tindakan macam apa yang bakal diambil oleh HoYoverse.

Beredarnya laporan ihwal pemakaian akun bot oleh HoYoverse demi menjaga jumlah pengikut di medsos bikin situasi kian menarik.

Jika kamu kerap main Genshin Impact, tentu dirimu berharap protes dari komunitas fans ini bakal berpengaruh positif.

Mari kita tunggu perkembangan situasinya.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

HoYoVerse Memberikan 800 Primogems Secara Cuma-cuma Kepada Pemain Genshin Impact

Minggu 03 Desember 2023, 17:09 WIB
undefined
Mobile

Cara Klaim 800 Primogems Gratis Genshin Impact

Minggu 03 Desember 2023, 18:27 WIB
undefined
Console

Karakter Baru Genshin Impact Diolok-olok karena Namanya Terdengar Aneh

Rabu 20 Desember 2023, 15:21 WIB
undefined
Console

Variasi Animasi Klee Genshin Impact Diduga Telah Dihapus Pengembang

Rabu 03 Januari 2024, 11:29 WIB
undefined
Console

Update 4.4 Genshin Impact Rilis 31 Januari 2024, Simak Detailnya di Sini

Sabtu 20 Januari 2024, 09:08 WIB
undefined
News Update
Console19 April 2025, 18:00 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch! Mulai dari petualangan seru sampai tantangan kocak, semua ada di sini.
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile19 April 2025, 17:54 WIB

15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)

Cari game offline dengan grafis memukau buat dimainkan di Android? Simak 15 rekomendasi game high graphics terbaik di 2025 yang bisa dimainkan tanpa internet!
15 Game Android Offline dengan Grafik Keren di 2025 (Tanpa Wi-Fi!)(FOTO: GamePulse Mobile)
Reviews19 April 2025, 14:58 WIB

Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!

Crashlands 2 adalah game survival-craft RPG open world yang seru dan santai. Dengan dunia yang colorful, quest menarik, dan sistem crafting unik, game ini cocok buat yang suka eksplorasi sambil nge-base.
Review Crashlands 2, Game Santai yang Worth It Buat Kamu Mainin!(FOTO: bscotch.net)
News19 April 2025, 11:03 WIB

Game Basket Dunk City Dynasty Buka Pra-Registrasi untuk Asia Tenggara

Daftar sekarang dan berkontribusi terhadap hadiah peluncuran untuk semua orang.
Game basket Dunk City buka pra-registrasi untuk wilayah Asia Tenggara. (FOTO: NetEase Games)
Mobile19 April 2025, 10:03 WIB

Hadiah Spesial Paskah, ini Kode Redeem FC Mobile untuk 18 April 2018 yang Siap Diklaim

Dengan kode redeem yang dibagikan oleh EA Sport FC Mobile ini, para pemain FC Mobile bisa mendapatkan item yang berisi berbagai hadiah menarik.
kode Redeem FC Mobile. (FOTO: ea.com)
Gadget19 April 2025, 09:02 WIB

HONOR Power Meluncur: Harga dan Spesifikasi Mantap dengan Baterai Jumbo 8000 mAh

HONOR Power hadir sebagai smartphone tebaru HONOR yang menggunakan baterai super jumbo 8000 mAh.
HONOR Power, smartphone terbaru HONOR yang menggunakan baterai berkapasitas 8000 mAh. (FOTO: honor.com/cn)
Gadget19 April 2025, 08:01 WIB

Manfaat Penting dan Cara Setting Parental Control di Modem Huawei dengan Mudah

Fitur Parental Control di Modem Huawei memiliki manfaat yang sangat penting, terutama agar anak-anak bisa menyesuaikan waktu belajar dan beristirahat.
Ilustrasi fitur Parental Control di modem Huawei. (FOTO: Huawei)
E-Sport19 April 2025, 07:01 WIB

MPL ID Season 15: 5 Fakta Menarik Derby Klasik RRQ vs Evos yang Tersaji Hari Ini

Laga ini akan menjadi pertaruhan performa gemilang RRQ yang belum terkalahkan, serta kemampuan Evos sebagai salah satu tim besar di MPL ID.
Derbi klasik tersaji di match MPL ID Season 15 hari ini, Sabtu (19/42025) (FOTO: Instagram/mpl.id.official)
E-Sport19 April 2025, 06:32 WIB

Jadwal Pertandingan MPL ID Season 15 Hari Ini Sabtu, 19 April 2025: Misi RRQ Teruskan Tren Kemenangan

Sudah 5 kemenangan beruntun didapatkan tim berjuluk 'Raja dari Segala Raja' ini
Penampilan RRQ Hoshi saat di turnamen ESL Snapdragon Pro Series. (FOTO: Instagram/teamrrq)
E-Sport19 April 2025, 06:15 WIB

Hasil MPL ID Season 15: Alami 7 Kekalahan Beruntun, NAVI Hanya Bisa Pasrah

Pada match ini, Navi sebenarnya sudah berusaha fight. Tapi memang, kemenangan masih menjauhi mereka.
Navi masih dijauhi oleh kemenangan di MPL ID Season 15. (FOTO: Instagram/navi_mlbb))
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.