logo

3 Catatan Penting APJII Soal Rencana Batas Minimal Kecepatan Internet 100 Mbps

RA_Majid
Kamis 01 Februari 2024, 09:45 WIB
Press Conference Hasil Survei Penetrasi Internet Indonesia 2024, Kamis (31/1/2024). (Sumber: Youtube APJII)

Press Conference Hasil Survei Penetrasi Internet Indonesia 2024, Kamis (31/1/2024). (Sumber: Youtube APJII)

Indogamers.com - Rencana pemeritah soal penetapan batas minimal kecepatan internet 100 Mbps mendapat catatan dari Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII).

Catatan ini disampaikan via konferensi pers Hasil Survei Penetrasi Internet Indonesia 2024 yang berlangsung Kamis (31/1/2024).

Kendati APJII mendukung upaya peningkatan kecepatan internet, mereka menyoroti tiga poin kunci yang perlu diperhatikan.

Tujuannya agar implementasi kebijakan ini berhasil dan bisamemberi manfaat maksimal bagi masyarakat.

Simak catatan dari APJII berikut ini.

1. Insentif untuk Daerah Non-Komersial

Ketua Umum APJII, Muhammad Arif, bilang kalau perlu adanya insentif kepada operator atau Internet Service Provider (ISP) yang berinvestasi di daerah-daerah non-komersial.

Industri ini secara umum merupakan sektor swasta, dan insentif bisa menjadi pendorong signifikan bagi mereka untuk membuka akses internet di wilayah-wilayah terpencil.

Jika dilaksanakan, implementasi insentif ini diharap bisa meningkatkan penetrasi internet di daerah yang sebelumnya dianggap tidak ekonomis.

Kolaborasi penyelenggara internet, ISP, dan pemerintah daerah, dianggap sebagai kunci untuk bikin lingkungan internet merata.

Baca Juga: Bikin Gamers Sering Emosi, Kecepatan Internet Indonesia Ternyata Kalah dari Laos

Baca Juga: Kominfo Bakal Larang Operator yang Jual Paket Internet Kurang dari 100 Mbps

Ilustrasi tes kecepatan internet. (Sumber: Google Help)

2. Penyeragaman Regulasi Infrastruktur

Salah satu tantangan utama yang dihadapi penyelenggara internet adalah perbedaan regulasi antar daerah.

APJII menekankan perlunya penyeragaman regulasi demi memudahkan penggelaran infrastruktur di seluruh Indonesia.

Kolaborasi sektor swasta dan pemda jadi penting dalam upaya bikin aturan yang jelas dan seragam.

APJII berpendapat, konsistensi regulasi akan membantu mengurangi hambatan birokrasi sekaligus mempercepat penyebaran layanan internet.

3. Alokasi Frekuensi Jaringan Internet

Poin ketiga yang disoroti oleh APJII berkaitan dengan alokasi frekuensi jaringan internet. Kendati frekuensi 2,4 GHz dan 2,8 GHz sudah jadi kontributor utama dalam perkembangan internet fixed broadband, APJII bilang kalu frekuensi tersebut mungkin sudah penuh.

Oleh karena itu, APJII berharap pemerintah bisa memberi alokasi frekuensi baru untuk memenuhi kebutuhan industri.

Dengan pengalokasian frekuensi tambahan, penyebaran internet dapat diperluas, dan kecepatannya secara keseluruhan bakal naik.

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Jangan Panik dan Pusing Tujuh Keliling, Begini 3 Cara Mudah Hapus Data Diri yang Tersebar di Internet

Senin 11 Desember 2023, 16:21 WIB
undefined
Console

Insomniac Games Gunakan Hukum Hak Cipta untuk Lawan Ulah Hacker di Internet

Jumat 22 Desember 2023, 14:43 WIB
undefined
News

Kominfo Bakal Larang Operator yang Jual Paket Internet Kurang dari 100 Mbps

Rabu 31 Januari 2024, 14:43 WIB
undefined
News

Bikin Gamers Sering Emosi, Kecepatan Internet Indonesia Ternyata Kalah dari Laos

Rabu 31 Januari 2024, 15:13 WIB
undefined
Guides

Rahasia Cara Mempercepat WiFi Agar Internetan Makin Ngebut

Jumat 15 Desember 2023, 20:44 WIB
undefined
News Update
News31 Januari 2026, 12:10 WIB

Pokémon TCG "Evolusi Mega Impian ex" Resmi Rilis: Mega Dragonite ex MUR Jadi Incaran!

AKG Entertainment resmi luncurkan Pokémon Trading Card Game (TCG) seri booster pack terbaru "Evolusi Mega Impian ex".
TCG terbaru seri Evolusi Mega Impian ex tersedia mulai Jumat, 30 Januari 2026 (FOTO: Dok.Pokemon)
E-Sport31 Januari 2026, 10:10 WIB

Super Kenn Resmi Berlabuh ke RRQ Hoshi, Puzzle Terakhir The King Terpecahkan!

RRQ Hoshi resmi umumkan Super Kenn sebagai Jungler baru untuk MPL ID S17. Simak rekam jejaknya dari Tiongkok hingga reuni maut bareng Coach Khezcute!
Super Kenn Resmi Berlabuh ke RRQ Hoshi, Puzzle Terakhir The King Terpecahkan!(FOTO: RRQ)
E-Sport30 Januari 2026, 15:16 WIB

BOOM Esports & REKONIX Runner-Up Asia Pacific Predator League 2026, Bawa Pulang Hadiah USD 20.000!

BOOM Esports dan REKONIX berhasil menyabet posisi runner-up serta meraup hadiah USD 20.000 di Asia Pacific Predator League 2026.
Asia Pacific Predator League 2026 sukses diselenggarakan di Bharat Mandapam Convention Centre (FOTO: Dok.Asia Pacific Predator League 2026)
PC29 Januari 2026, 14:40 WIB

Garena Segera Rilis Choppy Cuts di Steam, Game Salon Rusuh Bareng Karakter Free Fire!

Garena umumkan Choppy Cuts, game party co-op bertema salon dengan karakter Free Fire, rilis 5 Februari 2026 di Steam. Siap mabar bareng teman!
Garena Segera Rilis Choppy Cuts di Steam: Game Salon Rusuh Bareng Karakter Free Fire! (FOTO: Garena)
Lifestyle29 Januari 2026, 10:24 WIB

Gak Masuk Akal? 5 Karakter Demon Slayer Ini Harusnya Bisa Bantai Tanjiro dengan Mudah!

Punya "Plot Armor" ketebalan? Inilah daftar karakter Demon Slayer yang secara logika kekuatan harusnya menang saat duel lawan Tanjiro Kamado.
Gak Masuk Akal? 5 Karakter Demon Slayer Ini Harusnya Bisa Bantai Tanjiro dengan Mudah! (FOTO: gamerant)
Gadget29 Januari 2026, 10:23 WIB

Kemewahan Samsung Galaxy Z Flip7 Olympic Edition Milano Cortina 2026

Samsung secara resmi memperkenalkan Galaxy Z Flip7 Olympic Edition untuk menyambut Olimpiade Musim Dingin Milano Cortina 2026 yang hadir dengan desain eksklusif dan fitur khusus bagi para atlet dunia.
Kemewahan Samsung Galaxy Z Flip7 Olympic Edition Milano Cortina 2026 (FOTO: gsmarena)
News29 Januari 2026, 10:22 WIB

Waspada! Ekstensi Chrome "Nakal" Lagi Incar Password Kamu, Begini Cara Mainnya!

Riset terbaru ungkap bahaya ekstensi Chrome yang bisa mencuri password dan data sensitif langsung dari teks di website. Cek daftar ancamannya di sini!
Waspada! Ekstensi Chrome Nakal Lagi Incar Password Kamu, Begini Cara Mainnya! (FOTO: digitaltrends)
Gadget29 Januari 2026, 10:22 WIB

Realme Note 80 Siap Meluncur dengan Pengisian Daya 45W yang Lebih Kencang

Kabar kehadiran Realme Note 80 mulai terendus dengan bocoran fitur pengisian daya 45W yang diprediksi akan menjadi pilihan menarik di segmen ponsel terjangkau bagi pengguna di Indonesia.
Realme Note 80 Siap Meluncur dengan Pengisian Daya 45W yang Lebih Kencang (FOTO: gsmarena)
Gadget29 Januari 2026, 10:21 WIB

Bocor Alus! Duo HP Baru Motorola Moto G67 & G77 Siap Sikat Game Mobile Budget, Cek Speknya!

Kabar gembira buat gamer kere hore! Bocoran Moto G67 dan Moto G77 baru saja muncul. Dengan spek mumpuni dan harga miring, dua HP ini siap jadi "senjata" baru kamu buat mabar.
Bocor Alus! Duo HP Baru Motorola Moto G67 & G77 Siap Sikat Game Mobile Budget, Cek Speknya! (FOTO: digitaltrends)
Gadget29 Januari 2026, 10:21 WIB

OnePlus 15T Bakal Jadi HP Idaman Gamer? Baterai 'Monster' dan Kamera yang Bikin Penasaran!

OnePlus 15T diprediksi bakal jadi game-changer di 2026. Dengan chipset Snapdragon 8 Elite Gen 5 dan baterai raksasa, HP "kecil" ini siap libas game berat seharian. Simak bocoran lengkapnya!
OnePlus 15T Bakal Jadi HP Idaman Gamer? Baterai Monster dan Kamera yang Bikin Penasaran! (FOTO: digitaltrends)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.