logo

Viral Pria Ini Pakai Apple Vision Pro Sambil Makan Soto di Pinggir Jalan

Molsky
Selasa 20 Februari 2024, 16:45 WIB
Apple Vision Pro. (Sumber: Instagram.com/@yohanesauriflux)

Apple Vision Pro. (Sumber: Instagram.com/@yohanesauriflux)

Indogamers.com - Bagaimana jadinya kalau Apple Vision Pro dipakai oleh orang Indonesia dalam kehidupan sehari-hari? Nah, momen itu enggak perlu dibayangkan lagi karena seorang pria bernama Yohannes Auri Husen telah mempraktikkannya.

Melaui akun Instagram pribadinya, pengusaha yang merupakan CEO @idenyaflux @fluxdesign tersebut memperlihatkan keseruan makan soto di pinggir jalan sambil memakai Apple Vision Pro.

"Di negeri paman sam orang-orang pake #applevisionpro sambil di subway, naik tesla. Di Jakarta mah enaknya sambil sotoan pake sambel behhh, tentunya di soto langganan @pecellelepaksugiman," kata Yohannes dikutip Indogamers.com pada Selasa, 20 Februari 2024.

Baca Juga: Jadi Nggak Bosenin, Begini Cara Mudah Mengubah Sound TikTok Menjadi Nada Dering

Dalam video yang ia bagikan, tampak Yohannes sedang dilayani oleh penjual soto sembari memakai perangkat canggih tersebut. Bagian mata Yohannes tertutupi alat itu sedangkan kedua tangannya bergerak ke kanan, kiri, atas dan bawah seperti sedang menyentuh layar monitor touch screen.

Sontak saja, konten seru-seruan ala Yohannes langsung viral dan menarik atensi netizen yang membanjiri kolom komentarnya.

Makan Soto paling enak dimana? Ya Soto pak sugiman lah, apalagi ditambah pake apple vision beeuuuhhhh bukan maen sambil nonton netflix, dengerin lagu. Udh macam di hotel cenah, emang mantap @yohanesauriflux," kata akun @grace***

"Kek punya dunia nya sendiri nih cocok hut yang introvert," tambah akun lain @obser***

"Tukang soto: "bodo amat dah, yang penting makan abis itu bayar". || Kami mah nunggu rilisan Xiaomi Vision aja yg harganya under 5jt," sambung netizen lain.

Baca Juga: Benarkah Aplikasi Social Spy WhatsApp Bisa Sadap WhatsApp Orang Lain?

Untuk diketahui, Apple Vision Pro merupakan perangkat dengan teknologi canggih, salah satunya bisa menjadi ruang teater pribadi. Sebab, spesifikasi Vision Pro dibekali lebih dari 150 film 3D serta Apple Immersive Video.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Kalahkan Konami, Nintendo Jadi Perusahaan Game Paling Tajir di Jepang

Selasa 20 Februari 2024, 15:21 WIB
undefined
Console

4 Alasan Nintendo Jadi Perusahaan Game Terkaya di Jepang Kalahkan Sony

Selasa 20 Februari 2024, 15:49 WIB
undefined
News

Saham Nintendo Anjlok Buntut Perilisan Switch 2 Ditunda

Selasa 20 Februari 2024, 16:20 WIB
undefined
News Update
Gadget20 Januari 2026, 00:34 WIB

Infinix Note Edge Resmi Rilis Pakai Dimensity 7100 dan Bodi Super Tipis

Infinix baru saja merilis Infinix Note Edge yang menawarkan bodi super tipis 7,2 mm serta performa kencang dari Dimensity 7100 dengan harga mulai dua jutaan saja.
Infinix Note Edge Resmi Rilis Pakai Dimensity 7100 dan Bodi Super Tipis (FOTO: gsmarena)
Gadget20 Januari 2026, 00:33 WIB

GG WP! Google Bakal "Buff" Pixel 11, Ganti Baterai Jadi Gampang Kayak Ganti Cartridge!

Kabar gembira buat para "tukang oprek"! Google baru saja mendaftarkan paten sistem baterai tanpa lem yang bakal bikin perbaikan HP Pixel makin simpel dan anti-ribet.
GG WP! Google Bakal Buff Pixel 11, Ganti Baterai Jadi Gampang Kayak Ganti Cartridge! (FOTO: digitaltrends)
Gadget20 Januari 2026, 00:33 WIB

Fix! Samsung Galaxy Z Flip 8 Bakal "AFK" dari Upgrade Kamera Besar-besaran?

Kabar buruk buat para pemburu konten! Bocoran terbaru mengungkap Samsung Galaxy Z Flip 8 kemungkinan besar nggak akan bawa peningkatan kamera yang signifikan. Yuk, cek detailnya!
Fix! Samsung Galaxy Z Flip 8 Bakal AFK dari Upgrade Kamera Besar-besaran? (FOTO: digitaltrends)
Gadget20 Januari 2026, 00:32 WIB

Siap-Siap Dompet Jebol! Bos Nothing Bocorkan Alasan Harga HP Bakal Naik Drastis Tahun Ini

Kabar buruk buat kamu yang mau upgrade gadget! Carl Pei, CEO Nothing, baru saja kasih peringatan kalau harga smartphone tahun 2026 bakal melonjak gara-gara "perang" memori. Cek detailnya di sini!
Siap-Siap Dompet Jebol! Bos Nothing Bocorkan Alasan Harga HP Bakal Naik Drastis Tahun Ini (FOTO: digitaltrends)
Gadget20 Januari 2026, 00:32 WIB

Windows 11 26H1 Bocor! Bawa Fitur "Pinjaman" dari 25H2, Tapi Jangan Senang Dulu!

Microsoft baru saja mengonfirmasi Windows 11 versi 26H1. Meski bawa fitur baru dari update 25H2, ternyata nggak semua PC bisa mencicipinya. Simak faktanya di sini!
Windows 11 26H1 Bocor! Bawa Fitur Pinjaman dari 25H2, Tapi Jangan Senang Dulu! (FOTO: digitaltrends)
Gadget20 Januari 2026, 00:32 WIB

Browser Samsung Internet Resmi Hadir di Microsoft Store untuk Pengguna Umum

Samsung resmi merilis browser Samsung Internet untuk seluruh perangkat Windows sehingga pengguna kini bisa melakukan sinkronisasi data dari ponsel ke laptop dengan lebih mudah.
Browser Samsung Internet Resmi Hadir di Microsoft Store untuk Pengguna Umum (FOTO: gsmarena)
Gadget20 Januari 2026, 00:32 WIB

Huawei Pura 90 Ultra Siap Gebrak Pasar dengan Kamera 200MP dan Desain Modul Baru

Bocoran terbaru Huawei Pura 90 Ultra mengungkap desain modul kamera horizontal yang unik serta penggunaan sensor telephoto 200MP untuk kualitas zoom maksimal di kelas flagship.
Huawei Pura 90 Ultra Siap Gebrak Pasar dengan Kamera 200MP dan Desain Modul Baru (FOTO: gsmarena)
Gadget20 Januari 2026, 00:31 WIB

Rajanya Baterai! Xiaomi 17 Max Bocor dengan Daya 8.000 mAh, Bakal Jadi yang Terkuat di Serinya?

Xiaomi 17 Max siap dobrak pasar dengan baterai jumbo 8.000 mAh! Intip bocoran spesifikasinya mulai dari Snapdragon 8 Elite Gen 5 hingga kamera periskop yang gahar.
Bocoran Spesifikasi Xiaomi 17 Max dengan Snapdragon 8 Elite Gen 5 (FOTO: gsmarena)
PC20 Januari 2026, 00:29 WIB

Sabar Ya, Prajurit! Battlefield 6 Season 2 Resmi Diundur ke Februari, Intip Alasan dan Kompensasinya!

Kabar kurang sedap bagi fans Battlefield! Jadwal rilis Season 2 Battlefield 6 dan update REDSEC resmi diundur. Cek tanggal rilis terbaru dan detail item kompensasi gratisnya di sini!
Waduh! Battlefield 6 Season 2 Resmi Diundur, Tapi Tenang Ada Bonus Buat Kamu! (FOTO: gamerant)
Gadget20 Januari 2026, 00:26 WIB

Redmi Turbo 5 Max Hadir Dengan Baterai 9000mAh Yang Sangat Besar

Xiaomi bersiap merilis Redmi Turbo 5 Max yang membawa baterai berkapasitas 9000mAh serta desain tangguh untuk mendukung aktivitas seharian penuh tanpa perlu sering mengisi daya baterai.
Redmi Turbo 5 Max Hadir Dengan Baterai 9000mAh Yang Sangat Besar (FOTO: gsmarena)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.