logo

Viral Curhat Seorang Istri, Minta Cerai Karena Suami Kecanduan Mobile Legends

Molsky
Senin 26 Februari 2024, 14:30 WIB
Mobile Legends Bang Bang dan karyawan. (Sumber: Berbagai Sumber)

Mobile Legends Bang Bang dan karyawan. (Sumber: Berbagai Sumber)

Indogamers.com - Game Mobile Legends: Bang Bang atau yang populer dengan sebutan ML, tidak bisa dipungkiri kerap membuat kecanduan.

Banyak gamers yang terkadang lupa waktu karena saking asyiknya memainkan game dari Moonton tersebut. Bahkan, belum lama ini viral di media sosial Twitter/X yang memperlihatkan curhatan seorang istri bernama Winda Wirawan di mana suaminya kecanduan ML.

Dengan ejaan yang disempurnakan, berikut ini keluh kesah Winda yang sampai minta cerai gara-gara suaminya terlalu sering bermain Mobile Legends.

Baca Juga: Fakta-fakta Google Pay Bakal Dimatikan dan Langkah yang Harus Dilakukan Penggunanya

Curhat istri yang suaminya kecanduan Mobile Legends Bang Bang. (Sumber: Twitter.com/@sosmedkeras)

Saya istri yang terkena dampak negatif. Kerjaan suami saya main Mobile Legends. Enggak kerja. Enggak bantu ngurus anak 2 yang masih 1 tahun dan 3 tahun.

Kalau bisa, diberi batas waktu 1 atau 2 jam saja sehari, sampai-sampai anak sempat nyungsep terluka. Pas saya teriakin lagi nyuci minta tolong ke suami.

Sampai saya minta cerai gara-gara game ini. Mohon bantuannya saya harus berbuat apa. Bener-bener makan hati. HP saya aja ada aplikasi ML-nya di download suami.

Sekalinya ada uang bukannya kasih nafkah, malah beli diamond kalau kata yang ngerti.

Baca Juga: Kabar Buruk, Netmarble Matikan Layanan Paragon: The Overprime Per April 2024

Curahan hati seorang istri tersebut diketahui ditulis pada tahun 2020 di kolom ulasan aplikasi Mobile Legends di PlayStore. Akan tetapi, belakangan menjadi viral setelah diunggah akun Twitter @sosmedkeras hingga memicu banyak komentar netizen.

"Curhatan seorang istri yang suaminya main game Mulu, saking keselnya mau curhat sama siapa lagi, dan akhirnya menegur langsung pihak developer nya," tulis netizen pengguna akun @Akuu***

"Sebenarnya main game sih boleh" aja tapi harus punya porsinya masing" tak berlebihan, gak mengesampingkan kewajiban,prioritas dan kebutuhan. Main game boleh" aja asal tidak mengganggu kehidupan in real life, Kalo udah kaya gini yaa lebih baik berhenti. Soalnya udah kecanduan game," kata netizen lain @strss***

Baca Juga: UGM Esports Sukses Bikin Kompetisi Game Free Fire, Total Prize Pool Rp13 Juta

"Emang kasus gara gara Mobil Purba ini banyak jadi suami yang seperti ini," sambung akun lainnya.

Begitulah kisah unik di balik game Mobile Legends: Bang Bang yang sangat disukai berbagai kalangan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Meski Diupdate, Banyak Pemain Keluhkan Bug di Suicide Squad Kill The Justice League

Senin 26 Februari 2024, 14:08 WIB
undefined
Console

Age of Mythology: Retold Ingin Berikan Sensasi yang Nempel di Kepala Pemain

Senin 26 Februari 2024, 10:11 WIB
undefined
E-Sport

Masih Muda, Putra Ganjar Pranowo Sudah Jadi CEO Tim Pigmy Esports

Senin 26 Februari 2024, 10:45 WIB
undefined
News Update
Gadget22 November 2024, 00:01 WIB

Fitur Baru dari Meta, Messenger Kini Bisa untuk Video Call dengan AI

Induk dari Facebook, WhatsApp, dan Instagram, yaitu Meta menghadirkan fitur baru berbasis AI pada aplikasi Messenger.
Ilustrasi fitur baru berbasis AI yang Meta hadirkan pada Messenger (FOTO: Meta)
Gadget21 November 2024, 23:05 WIB

Cuman Punya Laptop Tapi Pengen Nonton TV? Tenang, Begini Cara Nonton TV Gratis di Laptop

Saat ini, menonton TV tidak hanya bisa dilakukan secara offline.
Ilustrasi menonton TV di laptop (FOTO: pinterest.com)
Guides21 November 2024, 22:00 WIB

LapakReload: Pengalaman Top Up Diamond Mobile Legends yang Cepat dan Aman

Lapak Reload yang dikenal sebagai solusi top up diamond yang cepat, mudah, dan aman.
LapakReload tempat top up diamond Mobile Legends (FOTO: Instagram.com/@lapakload)
Gadget21 November 2024, 21:30 WIB

Putar Lagu di Spotify Terjeda? Tenang, Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya

Memutar lagu di Spotify yang terus terjeda bisa disebabkan banyak hal dan bisa diatasi dengan mudah.
Ilustrasi memutar lagu di Spotify yang terus terjeda (FOTO: Freepik.com)
Gadget21 November 2024, 21:03 WIB

Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Oppo Tanpa Aplikasi Tambahan

Agar tidak sembarang orang bisa membuka aplikasi di HP Oppo yang kamu miliki.
Ilustrasi sembunyikan aplikasi di HP Oppo (FOTO: Oppo)
Mobile21 November 2024, 20:32 WIB

5 Game Android Seru dan Mudah Dimainkan untuk Lansia, Cocok Buat Asah Otak

Pilihan 5 rekomendasi game android seru dan mudah dimainkan untuk lansia
Candy Crush, salah satu game yang bisa dimainkan segala usia. (Googleplay) (FOTO: Dok. Google Play)
News21 November 2024, 20:01 WIB

5 Fakta Penting Pokemon Trading Card Game Pocket Kantongi Keuntungan Fantastis dalam Waktu Singkat

Hingga 17 November 2024, total pendapatan game ini mencapai Rp1,81 triliun.
Kartu Pokemon TCG. (Sumber: Pokemon)
Gadget21 November 2024, 19:35 WIB

5 HP Samsung Terbaik di Harga Rp4-7 Jutaan, Cocok Buat HP Gaming

Berikut adalah 5 rekomendasi HP Samsung terbaik di harga Rp4-7 jutaan yang bisa kamu jadikan HP gaming
Samsung Galaxy A55 5 G.
Gadget21 November 2024, 19:02 WIB

6 Aksesoris Gaming PC Terbaik yang Wajib Dimiliki Gamer Sejati

Aksesoris gaming PC menjadi hal yang wajib dimiliki gamers sejati untuk menunjang pengalaman bermain game yang terbaik.
Ilustrasi gamers sejati yang menggunakan aksesori gaming PC terbaik (FOTO: pinterest.com)
Console21 November 2024, 19:01 WIB

Rekomendasi 4 Game Final Fantasy Terbaik yang Wajib Kamu Coba

Final Fantasy adalah salah satu waralaba game RPG paling ikonik yang telah memikat hati jutaan pemain di seluruh dunia.
Final Fantasy XIV Online (FOTO: SQUARE ENIX)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.