logo

Prototype Game Horor Indonesia Ini Viral, Joko Anwar Sampai Tergiur Ingin Bantu Produksi

RA_Majid
Kamis 28 Maret 2024, 09:57 WIB
Tangkapan layar prototype game horor yang dibagikan oleh Leo Avero via X. (Sumber: Leo Avero)

Tangkapan layar prototype game horor yang dibagikan oleh Leo Avero via X. (Sumber: Leo Avero)

Indogamers.com - Sebuah video prototype game horor yang dibagikan Leo Avero di platform X pada 24 Maret 2024 viral.

Sineas ternama Indonesia, Joko Anwar, sampai me-requote dan menanggapi video tersebut.

"Bikin prototype ide lama, apakah teman-teman berkenan memainkan game seperti ini?" tanya Avero, di takarir video.

"Aku! Aku mau banget!" Joko Anwar merespons.

Tanggapan Joko Anwar pun bikin beberapa warganet mendukung dia buat ikut garap game horor lokal.

"Ayo mas, develop game horor macem third person gini, dengan storyline yang ciamik. Developer-nya Dreadout bisa, tuh, dicolek buat kerjasama," kata username @mharisfr.

Baca Juga: Fakta-fakta di Balik Game Horor PS4 Until Dawn Diadaptasi Jadi Film, Penuh Daya Tarik

Joko Anwar berminat menjajal game horor lokal. (Sumber: Twitter Joko Anwar)

Sebagai informasi, Avero mengunggah video di mana seorang wanita berhijab dengan gaya berpakaian casual tengah menyusuri jalan pedesaan yang sunyi.

Di sepanjang jalan, dia melalui rumah-rumah khas desa zaman dahulu, tampaknya sudah tidak berpenghuni.

Terdapat banyak pohon rindang di setting latar, menandakan kalau desa tersebut di lokasi terpencil.

Adapun video berdurasi 1 menit 48 detik ini juga diberi backsound suara sinden sedang bernyanyi.

Baca Juga: 10 Game Horor Indonesia, Bersaing di Industri Game Dunia

Terlepas dari itu, Avero tampaknya sudah akrab dengan dunia game. Merujuk info di bio akunnya, tertulis Leo Avero bekerja sebagai Art Director-Concept Artist di OnePixelBrush.

Menukil keterangan di laman resmi, One Pixel Brush adalah studio yang menghasilkan seni konsep untuk game dan film.

Studio ini punya banyak daftar klien, termasuk Naughty Dog, Treyarch, Infinity Ward, Respawn, Ubisoft, dan Irrational Games.

Hingga artikel ini ditulis, video dari Avero sudah dapat 1,2 juta tayangan, lebih dari seribu komentar, 3 ribu quote, 12 ribu like, dan seribu markah.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Lemon Kembali ke RRQ Hoshi, Para Kingdom: Menyala Abangkuh!

Kamis 28 Maret 2024, 07:34 WIB
undefined
News

Akademi Garudaku Buka Peluang Kerja Sama Pengembangan Talenta Esports dengan Pemerintah AS

Kamis 28 Maret 2024, 08:01 WIB
undefined
Gadget

Spesifikasi Lengkap dan Harga Itel RS4, HP Gaming Mumpuni di Kelas Entry Level

Kamis 28 Maret 2024, 09:36 WIB
undefined
E-Sport

Setelah Vyn, Lemon juga Kembali ke RRQ Hoshi

Kamis 28 Maret 2024, 07:30 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal MPL ID Season 13, Jumat, 29 Maret 2024, Masuki Week ke-4

Kamis 28 Maret 2024, 09:05 WIB
undefined
News Update
Guides27 April 2024, 19:43 WIB

Link Download, Harga dan Spesifikasi PC untuk Main PowerWash Simulator

Berikut informasi harga, link download, dan spesifikasi minimum yang diperlukan untuk main PowerWash Simulator di PC
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)
Guides27 April 2024, 19:09 WIB

Kenali Lebih Jauh PowerWash Simulator, dari Gameplay hingga Panduan Mainnya

Agar lebih memahami game ini, berikut kami sajikan ulasan gameplay dan tips buat pemula yang ingin menjajal PowerWash Simulator.
PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLabs)
Console27 April 2024, 16:06 WIB

Xbox Dilaporkan Ingin Bikin Game Fallout 5 Datang Lebih Cepat

Gara-gara acara TV Fallout, hampir semua judul dari series ini mendadak laris manis di pasaran. Game seperti Fallout 76 hingga Fallout 4 mengalami lonjakan pemain dalam waktu yang cepat.
Fallout 4. (Sumber: fallout.bethesda.net)
News27 April 2024, 16:04 WIB

Harvest Moon: One World Siap Rilis di Nintendo, Ini Waktu dan Masa Pre-ordernya

Semua pre-order akan menerima boneka Sasquatch sebagai bonusnya selama persediaan masih ada.
Harvest Moon segera rilis di Nintendo. (FOTO: Nintendo.com)
Console27 April 2024, 15:05 WIB

Bocoran Alur Cerita Resident Evil 9, Lengkap dengan Karakter yang Bisa Dimainkan

Resident Evil 9 yang merupakan salah satu judul franchise dari Capcom terus menggoda penggemar dengan beragam bocorannya.
Resident Evil 9 (Sumber: Idea Wiki Fandom)
Infografis27 April 2024, 14:17 WIB

Build Nathan ala RRQ Hoshi Skylar di MPL ID Season 13, Sukses Bawa RRQ Keluar dari Zona Bawah

Skylar comeback dan membawa RRQ Hoshi keluar dari zona bawah, mengembalikan kembali peluang RRQ untuk lolos babak playoff MPL ID Season 13. Seperti ini build Hero Nathan yang digunakan Skylar di Game ketiga.
Build Nathan ala RRQ Hoshi Skylar di MPL ID Season 13 (FOTO: Schnix)
Console27 April 2024, 13:06 WIB

Mengenal Pasangan Lucia di GTA VI saat Adegan Perampokan

Sudah nonton trailer GTA VI yang dirilis secara fenomenal di YouTube oleh Rockstar Games?
Jason Grand Theft Auto. (Sumber: Rockstar Games)
Gadget27 April 2024, 12:07 WIB

4 Kelebihan Oppo K12 yang Dilengkapi Teknologi Pendingin Canggih dan Baterai 5.500 mAh

Oppo K12 yang dibanderol mulai dari Rp4,2 jutaan ini memiliki berbagai kelebihan seperti berikut.
Oppo K13 hadir dengan prosesor Snapdragon 7 Gen 3 (FOTO: Gsmarena)
PC27 April 2024, 11:07 WIB

5 Monitor Gaming Ultrawide Terbaik 2024 Beserta Spesifikasi dan Harganya

Monitor gaming ultrawide menjadi salah satu jenis monitor yang paling digemari para gamer PC. Berikut ini beberapa monitor gaming ultrawide terbaik yang bisa kamu pilih.
BenQ Mobiuz EX3410R (FOTO: BenQ)
E-Sport27 April 2024, 10:55 WIB

BTR Moreno Beberkan Rahasia Jadi Mid Laner Handal di Land of Dawn, Pemula Wajib Tahu!

Roster Bigetron Alpha (BTR) Moreno mombongkar rahasia menjadi mid laner yang bisa diandalkan di Land of Dawn.
Jadi Midlaner ala BTR Moreno (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.