logo

Jadwal Acara Anime Festival Asia 3-5 Mei 2024, Venue di JCC

Maverikf14
Selasa 30 April 2024, 08:37 WIB
Anime Festival Asia 2024 menghadirkan banyak keseruan. (FOTO: Instagram/animefestivalasia)

Anime Festival Asia 2024 menghadirkan banyak keseruan. (FOTO: Instagram/animefestivalasia)

Indogamers.com-Para penggemar anime siap-siap menikmati gelaran seru Anime Festival Asia (AFA) yang akan digelar di Jakarta, 3-5 Mei 2024.

Digelar sejak 2008 di Asia, ajang ini merupakan Festival J-Culture & ACG (Anime Comics Game) terbesar dan paling banyak diikuti di Asia Tenggara.

Bahkan pada tahun 2022, AFA – Anime Festival Asia memecahkan rekor kehadiran lebih dari 145.000 peserta. Ia juga mendapat penghargaan sebagai Finalis Acara Rekreasi Luar Biasa oleh Singapore Tourism Board di Singapore Tourism Awards 2023.

Pada 2024 ini, acara akan digelar di Jakarta, Indonesia. Kegiatan akan dilakukan di Jakarta Covention Center sepanjang Jumat-Minggu (3-5) Mei 2024.

Baca Juga: 3 HP Realme dengan Kamera Belakang 4K Termurah Beserta Spesifikasinya

Jadwal acara Anime Festival Asia

Sejumlah acara seru akan dihadirkan pada tiga hari kegiatan tersebut. Berikut adalah jadwal acaranya:

Jumat, 3 Mei 2024

Guest cosplayer dari jam 10 pagi-8 malam (setiap hari sampai event selesai)

Sabtu, 4 Mei 2024

-Day Stage: LAM x OLLIE, Kagurabachi feat. Takeru Hokazono, Takuro Imamura & Yuta Momiyama, and Sengoku Youko feat. Takada Yuuki!

-Mobile Suit Gundam SEED FREEDOM - LIVE STAGE - : T.M.Revolution/Takanori Nishikawa and Nami Tamaki!

-I Love Anisong: Ayaka Ohashi, Kobo Kanaeru, Liyuu, NANO, and Sayuri

Minggu, 5 Mei 2024

-Day Stage: Mushoku Tensei: Jobless Reincarnation, Iori Moe, Delicious in Dungeon feat. Kentaro Kumagai & Sayaka Sembongi, WIND BREAKER, and Gundam SEED FREEDOM

-Talk Stage- feat. Takanori Nishikawa!

-Sacra Music Fes: ClariS, Sangatsu no Phantasia, ASCA, Shuka Saito, Who-ya Extended

Selain agenda utama itu, juga ada agenda lainnya, seperti Akiba Stage, tempat para penampil regional unjuk diri.

Kegiatan juga diisi creator hubs, cosplay hub, dan food street dengan lebih dari 150 peserta.

Baca Juga: Ingin Main Minecraft Bedrock Edition Gratis Pakai HP? Ini Deretan Pilihan Caranya

Link pembelian tiket

Untuk tiket dibagi dalam beberapa kategori. Yaitu:

-Exhibition only Rp160.000/day
-Exhibition plus stage Rp300.000/day
-Gundam live stage Rp580.000
-Concert from Rp800.000/day

Khusus untuk harga tiket konser juga terdapat kategori VIP dan paket VIP. Untuk tiket VIP konser Sabtu harganya Rp1.450.000. Juga untuk Minggu dengan harga sama Rp1.450.000

Sedangkan untuk paket dua hari konser VIP harga tiketnya adalah Rp2.750.000. Tiket bisa didapatkan di LINK INI.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

7 Hero Overpower yang Wajib Kamu Beli di Mobile Legends Season 32, Jaminan Gampang Naik Rank!

Senin 29 April 2024, 20:09 WIB
undefined
News

5 Keseruan Anime Festival Asia 2024, Ada Kehadiran Bapak Bocil Kematian Windah Basudara

Selasa 30 April 2024, 06:59 WIB
undefined
News

Link Pembelian Tiket Anime Festival Asia, Tiket Konser VIP 2 Hari Rp2.750.000

Selasa 30 April 2024, 07:33 WIB
undefined
Guides

Cara Mabar di Game Minecraft Java Edition, Bisa Sampai Berapa Pemain Seru-seruannya?

Senin 29 April 2024, 18:49 WIB
undefined
Gadget

3 HP POCO dengan RAM 12GB Termurah Beserta Spesifikasinya

Senin 29 April 2024, 19:51 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.