logo

Minigame Party Tambahkan 4 Karakter Baru dan Minigame Baru Arrow Glow

Maverikf14
Minggu 05 Mei 2024, 14:10 WIB
Minigame dari Com2uS (FOTO: Dok.Com2uS)

Minigame dari Com2uS (FOTO: Dok.Com2uS)

Indogamers.com-Com2US menambahkan 4 karakter baru pada minigame party-nya sekaligus merilis minigame baru Arrow Glow.

Arrow Glow adalah sebuah minigame di mana pemain harus menembakkan anak panah ke arah karakter yang mendekatimu.

Anak panah akan bergerak secara parabolik, jadi pemain harus memperkirakan kecepatan dan posisi karakter agar dapat menembakkannya dengan akurat.

Item seperti "Triple Arrow" yang menembakkan tiga anak panah sekaligus, "Flame Arrow" yang meledak ketika mengenai suatu objek, dan "Chain Arrow" yang bisa mengenai karakter lain dapat membantu pemain untuk mencetak skor yang lebih tinggi.

Selain Arrow Glow, karakter baru spesial untuk minigame ini, yaitu Ollie, Robson, Buzzie, dan Raemu juga telah ditambahkan. Pemain bisa menggunakan item unik seperti Bubble Gum yang mengurung karakter yang mendekat di dalam sebuah gelembung dan Twist Potato yang mengarahkan anak panah secara otomatis untuk beberapa saat.

Baca Juga: Jadwal MPL ID Season 13 Week 7, Minggu, 5 Mei 2024

CEO Com2uS,Jae-Kwan Nam mengungkapkan, untuk merayakan update ini, telah disiapkan "Event Mentor-Mentee You and I" di mana pemain lama dan baru bisa membentuk tim guru-murid dan menyelesaikan berbagai misi bersama-sama untuk mendapatkan berbagai item dan merchandise. Event ini akan diadakan sampai tanggal 8 Mei 2024.

Mentor (Guru) dan mentee (Murid) bisa mengirim hadiah dan friendship point ke satu sama lain, dan menggunakan chat window khusus untuk berkomunikasi.

Friendship point yang diakumulasi dari misi gabungan bisa digunakan untuk mendapatkan item yang berguna bagi mentor dan mentee, serta bisa juga digunakan untuk berpartisipasi di dalam undian berhadiah merchandise terbatas seperti Squishy plush Hami, gantungan kunci House Bunny, dan Tumbler Minigame Party.

Baca Juga: 5 Game Badminton Terbaik untuk HP Android, Ada yang Sudah Diunduh 50 Juta Kali!

Minigame Party adalah versi terbaru dari seri game kasual legendaris Minigame dan telah mencapai lebih dari satu juta download dalam waktu singkat setelah peluncurannya. Game ini menawarkan berbagai minigame yang seru, dan karakter-karakter imut yang bisa dikoleksi.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Com2uS Adakan Cross Promotion Pra-Registrasi Ace Fishing: Crew

Sabtu 10 Juni 2023, 01:14 WIB
undefined
Mobile

Update Besar Bagian 2 Summoners War Telah Dirilis Com2uS

Kamis 31 Agustus 2023, 13:14 WIB
undefined
News

Com2uS Holdings Rilis Global Game Idle RPG Baru, Soul Strike!

Minggu 21 Januari 2024, 22:23 WIB
undefined
E-Sport

Soul Strike Capai 1 Juta Download, Com2uS Beri Kejutan Menarik untuk Gamers Setia

Sabtu 20 April 2024, 13:15 WIB
undefined
News

Com2uS Gelar Summoners Festival di 3 Kota Besar Indonesia, Ini Jadwal Lengkapnya

Senin 15 April 2024, 11:16 WIB
undefined
News Update
PC22 November 2024, 15:02 WIB

Begini 3 Poin Penting Kebijakan Baru Steam, dari Pembatalan DLC sampai Refund

Steam berharap, kebijakan baru ini bisa menguntungkan gamer maupun pengembang.
Logo Steam (FOTO: Steam)
Console22 November 2024, 14:14 WIB

Konami Bikin Reuni untuk Messi, Suarez dan Neymar untuk Promo Terbaru eFootball

Konami menghadirkan momen nostalgia bagi penggemar sepak bola
eFootball 2024 Konami. (Sumber: Konami)
Console22 November 2024, 13:51 WIB

Kabar Baru! Final Fantasy VII Rebirth Enggak akan Ada DLC, Fokus pada Game Ketiga

Final Fantasy VII Rebirth, salah satu game yang mendapatkan banyak pujian dari penggemar dan kritikus
Final Fantasy VII Rebirth (FOTO: Square Enix) (FOTO: Square Enix)
Console22 November 2024, 13:00 WIB

RollerCoaster Tycoon Classic akan Hadir di Nintendo Switch Bulan Depan

RollerCoaster Tycoon Classic akan dirilis di Nintendo Switch pada tanggal 5 Desember 2024
RollerCoaster Tycoon Classic. (Sumber: Nintendo)
E-Sport22 November 2024, 11:59 WIB

Indonesia jadi Juara Umum, Ini Daftar Lengkap Juara IESF World Esports Championships 2024

Timnas Indonesia dinobatkan sebagai juara umum setelah meraih prestasi maksimal di tiga kategori game.
Indonesia menjadi juara umum IESF World Esports Championships 2024. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Gadget22 November 2024, 11:01 WIB

Harga, Spek, dan Keunggulan Legion Phone Duel yang jadi Device Resmi IESF World Esports Championships 2024

Ponsel gaming ini menghadirkan teknologi revolusioner dengan konsep dual-core.
Lenovo Legion Phone Duel. (FOTO: dok.Lenovo)
Mobile22 November 2024, 10:02 WIB

Eggy Party Menangkan Penghargaan Best Pick Up & Play Best of 2024 Google Play

Status Eggy Party dalam genre game kasual telah diakui secara resmi, berkat kemenangannya dalam penghargaan Best of 2024 dari Google Play.
Game online Eggy Party. (FOTO: Dok.NetEase Games)
E-Sport22 November 2024, 09:03 WIB

Jadwal, Format, dan Hasil Wildcard M6 MLBB 2024, Mencari 2 Tim ke Swiss Stage

Top 1 masing-masing grup melaju ke Decider Stage.
M6 Mobile Legends akan digelar 21 November-15 Desember 2024. (FOTO: Moonton)
Console22 November 2024, 08:51 WIB

Dragon Age: The Veilguard Rilis Patch Terbaru dengan 57 Peningkatan

Pembaruan besar baru saja dirilis untuk Dragon Age: The Veilguard. Patch ketiga ini membawa
Dragon Age: The Veil Guard. (Sumber: Xbox)
News22 November 2024, 08:30 WIB

Kabar Gembira! Pokemon Horizons Musim 2 akan Tayang di Netflix Awal 2025

The Pokemon Company resmi mengumumkan bahwa musim kedua dari serial populer Pokemon Horizons akan mulai tayang pada awal 2025.
Pokemon Horizons. (Sumber: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.