logo

Game Gratis Epic Games Store Lagi-lagi Bocor, Apa Itu?

Molsky
Sabtu 25 Mei 2024, 16:07 WIB
Epic Game Store. (Sumber: Epic Game Store)

Epic Game Store. (Sumber: Epic Game Store)

Indogamers.com - Event Mega Sale 2024 dari Epic Games Store telah memasuki minggu kedua, di mana Dragon Age: Inquisition – Game of the Year Edition dan Farming Simulator 22 telah digratiskan lebih awal.

Kini, untuk game kelas kakap yang selanjutnya dikabarkan bocor duluan untuk kesekian kali berkat informasi dari billbil-kun (melalui Dealabs). Game apakah itu?

Seperti dikutip dari VGC pada Sabtu, 25 Mei 2024, game yang dimaksud adalah Chivalry 2 yang akan dapat diunduh gratis dari pasar PC Epic Games Store mulai 30 Mei hingga 6 Juni 2024.

Baca Juga: 5 Alasan yang Bisa Membuat Leon Kennedy Muncul di Resident Evil 9

Chivalry 2 adalah game pedang orang pertama multipemain yang terinspirasi oleh pertarungan film abad pertengahan yang epik,” kata Epic Games Store menarasikan game tersebut.

Dalam permainan, pemain didorong ke dalam aksi setiap momen ikonik di era tersebut, mulai dari bentrokan pedang, badai panah api, hingga pengepungan kastil yang luas, dan banyak lagi.

Game Chivalry 2 versi PC yang dikembangkan oleh Torn Banner Studios dan diterbitkan pada tahun 2021 oleh Tripwire Interactive, memiliki skor 82 di situs agregasi ulasan Metacritic.

Baca Juga: Profil Leon Scott Kennedy, Salah Satu Karakter Ikonik Resident Evil

Kalau lagi enggak gratis, game ini dibanderol dengan harga $39,99 atau sekitar Rp600 ribuan. Lumayan mahal kaan?

Nah, saat artikel ini dibuat, Farming Simulator 22 lagi digratisin di Epic Games Store yang bisa diklaim sampai tanggal 30 Mei 2024.

“Ambil peran sebagai petani modern dan secara kreatif bangun pertanian Anda di tiga lingkungan Amerika dan Eropa yang berbeda,” demikian bunyi deskripsi resmi dari game tersebut, yang memiliki skor 76 di situs agregasi ulasan Metacritic.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Epic Games Store akan Gratiskan Game AAA Selama Sebulan ke Depan

Kamis 23 Mei 2024, 11:34 WIB
undefined
News

Buruan Klaim! Farming Simulator 22 Lagi Gratis di Epic Games Store

Jumat 24 Mei 2024, 09:28 WIB
undefined
News

Setelah Dragon Age: Inquisition, Judul Gratis di Epic Games Store Selanjutnya Diduga Bocor

Rabu 22 Mei 2024, 14:44 WIB
undefined
News Update
Guides28 September 2024, 22:05 WIB

Cara Mengetahui Nomor WhatsApp Milikmu Disimpan atau Tidak oleh Pengguna Lain

Biar gak penasaran lagi.
WhatsApp. (Sumber: Lemcrm)
Gadget28 September 2024, 21:10 WIB

Zero Flip, HP Lipat Pertama Dari Infinix yang Akan Rilis Secara Global

Infinix resmi memperkenalkan HP lipat pertama, Infinix Zero Flip yang akan hadir secara global.
Infinix Zero Flip (FOTO: GizmoChina)
Guides28 September 2024, 20:40 WIB

Penyebab Tidak Bisa Download di PlayStore & Cara Mengatasinya

Biasa dialami pengguna Android.
Logo Google PlayStore. (Sumber: Google Play)
Guides28 September 2024, 19:04 WIB

Cara Mudah Kirim Voice Message di iPhone

Untuk mengirim voice message di iPhone sendiri sebenarnya cukup mudah dilakukan.
Ilustrasi voice messgae iPhone (FOTO: idownloadblog.com)
Gadget28 September 2024, 18:04 WIB

Itel VistaTab 10 Mini: Tablet untuk Anak Harga Rp 1 Jutaan dengan Learning Center dan Parenting Control

Itel VistaTab 10 Mini juga dilengkapi dengan pusat belajar (learning center) anak yang bisa diakses secara gratis.
Itel VistaTab 10 Mini (FOTO: Itel)
News28 September 2024, 17:40 WIB

Intip Fitur Game 'Bleach: Rebirth of Souls', Luncurkan Trailer untuk Tokyo Game Show

Bleach: Rebirth of Souls meluncurkan Trailer pada Tokyo Game Show, mari kita intip fitur game yang ada.
Bleach Rebirth of Souls (FOTO: Bleach Rebirth of Souls)
Accessories28 September 2024, 16:05 WIB

Fungsi dan Cara Menggunakan Fitur Deteksi Insiden di Smartwatch Garmin

Garmin memiliki fitur deteksi insiden yang berguna untuk perlambatan atau benturan yang tiba-tiba dan drastis.
Ilustrasi fitur deteksi insiden di smartwatch Garmin (FOTO: forums.garmin.com)
News28 September 2024, 15:04 WIB

3 Fakta Terbaru Game Black Myth: Wukong, Bikin Lonjakan Wisatawan di China

Game Black Myth: Wukong yang dirilis pada 20 Agustus 2024 meraih penjualan 8,4 juta kopi dalam tiga hari.
Pagoda Kayu Kuil Fogong. (Sumber: China Daily)
Mobile28 September 2024, 15:00 WIB

Google Feud: Serunya Main Kuis Ala Family 100

Jika kamu ingin ikut merasakan bagaimana rasanya bermain kuis tebak kata yang seru maka sebaiknya coba game yang berjudul Google Feud.
Google Feud (FOTO: Google Feud)
Mobile28 September 2024, 14:51 WIB

Punishing: Gray Raven Kolaborasi dengan BLACK ROCK SHOOTER dalam Event Blazing Simulacrum

Kuro Games baru saja mengumumkan kolaborasi terpanas musim panas ini dengan menghadirkan dua karakter klasik yang sangat dicintai dunia.
Punishing: Gray Raven Kolaborasi dengan BLACK ROCK SHOOTER dalam Event Blazing Simulacrum (FOTO: Kuro Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.