logo

Menelisik Gameplay Star Birds dan Kapan Dirilis Resmi Channel YouTube Populer Kurzgesagt

RA_Majid
Selasa 11 Juni 2024, 10:37 WIB
Game Star Birds. (Sumber: Steam)

Game Star Birds. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Proses garapan game Star Birds baru saja diumumkan via kanal Youtube Kurzgesagt – In a Nutshell dan developer Toukana Interactive pada Senin (11/10/2024).

Kapan tanggal rilis Star Birds dan bagaimana gameplay dari penggarap Dorfromantik ini? Berikut informasi selengkapnya.

Tanggal Rilis Star Birds

Game Star Birds. (Sumber: Steam)

Sehari sebelum video diunggah, tepatnya pada Mingu (9/6), Kurzgesagt bilang kalau tanggal rilis Star Birds dijadwalkan akan berlangsung pada tahun 2025.

Namun, para pemain yang tertarik sekarang sudah bisa menambahkan judul game ini ke wishlist mereka di platform Steam.

Gameplay Star Birds: Konsep & Mekanika

Star Birds adalah game manajemen sumber daya dan pembangunan bertema sci-fi, penuh warna, dengan latar di luar angkasa.

Pemain ditugaskan membantu populasi burung luar angkasa untuk berkembang dengan mengklaim dan mengembangkan asteroid-asteroid terdekat.

Baca Juga: Mengulik Penyebab Bot Banyak Digunakan di Game Online?

Game ini melibatkan:

  • Pembangunan 360° di Asteroid

    Pemain bisa membangun struktur di asteroid dari segala arah.

  • Mencari dan Mengelola Sumber Daya

    Mengumpulkan dan mengelola sumber daya jadi kunci untuk upgrade teknologi dan menciptakan fasilitas produksi.

  • Asteroid Dihasilkan Secara Prosedural

    Setiap game menawarkan pengalaman unik dengan konfigurasi asteroid yang berbeda-beda.

  • Elemen Rogue-lite

    Elemen-elemen ini menambah aspek replayability, memastikan setiap sesi gaming terasa segar dan menantang.

  • Jalan Cerita dan Gaya Seni

    Game Star Birds menampilkan jalan cerita misterius dan gaya seni yang terinspirasi oleh video-video khas Kurzgesagt.

Baca Juga: Tembus 22 Juta Subscriber, Channel YouTube Populer KURZGESAGT Luncurkan Game Perdana Star Birds

Fitur Game Star Birds

Game Star Birds. (Sumber: Steam)
  • Mekanika game intuitif dan memuaskan.

  • Perjalanan melalui luar angkasa dengan visual unik.

  • Banyak pencapaian yang bisa diraih.

  • Sistem manajemen sumber daya dan produksi.

  • Nuansa dan jalan cerita ala Kurzgesagt.

Star Birds menjanjikan pengalaman menarik dan visualnya memukau, menggabungkan daya tarik edukatif Kurzgesagt dan elemen gameplay strategis.

Jika kamu minat, jangan lupa menambahkan judul ini ke wishlist via akun Steam.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Bocoran Spesifikasi dan Harga HP Gaming Tecno Pova 6 yang Meluncur di Indonesia 13 Juni

Senin 10 Juni 2024, 21:28 WIB
undefined
Guides

Mengenal Gameplay Team Fortress 2 dan Panduan Mainnya

Senin 10 Juni 2024, 20:57 WIB
undefined
Gadget

Daftar Aksesori Pelengkap Samsung Galaxy Z Fold 5 Terbaik Beserta Harganya

Senin 10 Juni 2024, 21:50 WIB
undefined
Gadget

Deretan Kelebihan HP Gaming Tecno Pova 6, Dijual Cuma Rp2 Jutaan

Senin 10 Juni 2024, 22:02 WIB
undefined
Gadget

5 Varian Infinix Note 40 Series Racing Edition yang Perlu Kamu Tahu, Harganya Bikin Kaget!

Selasa 11 Juni 2024, 09:15 WIB
undefined
News Update
Mobile21 Januari 2026, 10:38 WIB

Ganti Game Lama Kamu! Ini 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar game mobile terbaru 2026 paling seru untuk Android. Mulai dari simulasi merpati yang kocak, strategi karantina yang menegangkan, hingga kembalinya legenda FPS Crossfire!
Ganti Game Lama Kamu! Ini 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang! (FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 Januari 2026, 10:34 WIB

Wajib Coba! 6 Game Android Terbaru 2026 yang Bisa Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar 6 game Android terbaru 2026 yang paling dinanti. Mulai dari petualangan dunia terbuka mirip GTA hingga aksi anime Bleach yang memukau. Rasakan kualitas grafis konsol hanya di HP kamu!
Wajib Coba! 6 Game Android Terbaru 2026 yang Bisa Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Console21 Januari 2026, 10:08 WIB

Mahakarya di Saku Kamu! 6 Game Pixel-Art Terbaru 2026 untuk Android dan iOS yang Wajib Dicoba!

Cek daftar game pixel-art terbaru 2026 yang memadukan estetika retro dengan gameplay modern. Dari petualangan dunia terbuka hingga aksi bertahan hidup melawan zombie yang adiktif!
Mahakarya di Saku Kamu! 6 Game Pixel-Art Terbaru 2026 untuk Android dan iOS yang Wajib Dicoba!(FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Console21 Januari 2026, 10:04 WIB

Wajib Main! 6 Game Metroidvania Terbaru 2026 yang Bakal Bikin Kamu Ketagihan!

Cek daftar game Metroidvania terbaru 2026 paling dinanti untuk PC dan konsol. Mulai dari petualangan detektif di Mariachi Legends hingga aksi presisi tinggi di Crowsworn. Temukan tantangan eksplorasi epik di sini!
Wajib Main! 6 Game Metroidvania Terbaru 2026 yang Bakal Bikin Kamu Ketagihan!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 10:00 WIB

Waktunya Nostalgia! 6 Game RPG Super Nintendo (SNES) Terbaik yang Wajib Kamu Tahu!

Jelajahi daftar 6 game RPG SNES terbaik dari judul legendaris seperti Chrono Trigger hingga permata tersembunyi. Temukan alasan mengapa era 16-bit masih menjadi kiblat genre RPG hingga saat ini!
Waktunya Nostalgia! 6 Game RPG Super Nintendo (SNES) Terbaik yang Wajib Kamu Tahu!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:57 WIB

Waktunya Main! 6 Game RPG Terbaru yang Wajib Kamu Coba di Januari 2026!

Cek daftar game RPG terbaru Januari 2026 yang paling dinanti. Mulai dari petualangan dimensi di Cassette Boy, aksi epik Arknights: Endfield, hingga sekuel yang sangat ditunggu, Code Vein 2!
Waktunya Main! 6 Game RPG Terbaru yang Wajib Kamu Coba di Januari 2026!(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:40 WIB

7 Game PlayStation 2 dengan Grafis Paling Memukau yang Masih Terlihat Luar Biasa Indah Setelah 20 Tahun Berlalu

PlayStation 2 bukan hanya sekadar kenangan manis, tetapi juga bukti kehebatan teknis para pengembang. Inilah 7 game PS2 dengan kualitas visual abadi yang membuktikan pengarahan seni jenius menolak tua!
7 Game PlayStation 2 dengan Grafis Paling Memukau yang Masih Terlihat Luar Biasa Indah Setelah 20 Tahun Berlalu(FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:36 WIB

7 Game Turn-Based JRPG PSP Terbaik Sepanjang Masa yang Masih Terasa Sempurna untuk Dimainkan Kembali di Tahun Ini

Apakah Anda merindukan masa kejayaan konsol handheld Sony? Temukan 7 rekomendasi game turn-based JRPG di PSP yang memiliki cerita mendalam dan mekanisme pertempuran abadi.
7 Game Turn-Based JRPG PSP Terbaik Sepanjang Masa yang Masih Terasa Sempurna untuk Dimainkan Kembali di Tahun Ini (FOTO: Renkai Games)
Console21 Januari 2026, 09:31 WIB

Layak atau Cuma Hoki? 10 Pemenang Game of the Year (GOTY) Terakhir yang Kontroversial

Dari Overwatch hingga Clair Obscure, mari kita bedah 10 pemenang Game of the Year terakhir. Apakah mereka benar-benar revolusioner atau hanya menang momentum? Temukan jawabannya di sini!
null (FOTO: MainQuestID)
Mobile21 Januari 2026, 08:32 WIB

Auto-Gahar! 10 Game MMORPG dan Open World Paling Dinantikan Tahun 2026 untuk Android, iOS, dan PC

Siap-siap dibuat terpukau! Inilah 10 game MMORPG dan Open World lintas platform paling ambisius yang akan rilis tahun 2026. Dari visual tingkat dewa hingga fitur cross-platform yang mulus!
Auto-Gahar! 10 Game MMORPG dan Open World Paling Dinantikan Tahun 2026 untuk Android, iOS, dan PC(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.