logo

Game Palworld Beri Isyarat akan Segera Tiba di PS5

Molsky
Senin 24 Juni 2024, 14:52 WIB
Palworld. (Sumber: PocketPair)

Palworld. (Sumber: PocketPair)

Indogamers.com - Sempat dituduh menjadi plagiat dari game Pokemon, Palworld nyatanya sukses besar di PC dengan jutaan download dalam beberapa hari saja. Atas kesuksesan itulah, para penggemar berharap agar pengembang mau membawanya ke lebih banyak platform.

Nah, belum lama ini, Palworld dirumorkan sedang dalam persiapan untuk menuju PS5. Hal ini seperti diungkap sama manajer komunitas global Pocketpair, Bucky dalam sebuah unggahan di Twitter yang sekarang telah ganti nama menjadi X.

Disadur dari PlayStation Lifestyle pada Senin, 24 Juni 2024, game ini diharapkan mendarat di konsol Sony pada akhirnya setelah berhasil jadi fenomenal di PC.

Baca Juga: Link Download Crash Bandicoot N. Sane Trilogy, Harga dan Spesifikasi Minimal PC untuk Memainkannya

Studio Pocketpair sendiri telah mengonfirmasi bahwa mereka sedang dalam pembicaraan untuk membawa Palworld ke lebih banyak platform dan sebelumnya telah mengisyaratkan potensi versi PS5.

Aka tetapi menurut Bucky, belum diketahui pasti kapan Palworld akan benar-benar hadir di PS5.

"Jika tidak jelas, kemungkinan besar mewakili platform PlayStation," katanya memberikan isyarat.

Baca Juga: Black Myth: Wukong Ditunda untuk Xbox, Terungkap Ternyata Begini Alasannya

Palworld sendiri saat ini masih dalam akses awal di Xbox One dan Seri X|S serta PC. Selain itu, versi MacOS juga telah dikonfirmasi untuk tahun 2024 ini begitu juga di Xbox One.

Sedangkan platform lainnya, kemungkinan besar game tersebut juga akan hadir di PS4. Bahkan sekarang ini, sudah ada spekulasi bahwa game tersebut mungkin eksklusif untuk Xbox selama enam bulan.

Sejak dirilis hingga menjadi fenomenal dan memicu beragam kontroversi, Palworld sudah mampu membuktikan bahwa pengembang dan penerbit game yang masih kecil juga bisa membuat karya yang bagus.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Mulai Meredup, Palworld Siapkan Kejutan Baru di Summer Game Fest

Kamis 23 Mei 2024, 13:35 WIB
undefined
News

Mengenal Auroria, Game Mirip Palworld Bikinan Tencent yang Janjikan Pengalaman Bermain Seru

Minggu 21 April 2024, 15:08 WIB
undefined
News

Apa Saja Kemiripan Auroria dengan Palworld? Ini Penjelasan Detailnya

Minggu 21 April 2024, 20:29 WIB
undefined
News Update
Guides28 Juni 2024, 18:29 WIB

Tips Bermain Dota 2 Untuk Pemula, Pahami Permainan dan Cara Komunikasi

Beberapa trik ini cocok dilakukan oleh para pemula yang baru saja mulai memainkan game Dota 2
Dota 2, salah satu game yang pernah meramaikan esports Indonesia sebelum Mobile Legends (Sumber: dota2.com) (FOTO: dota2.com)
Guides28 Juni 2024, 18:20 WIB

Mengenal Fenomen Dark System Mobile Legends, Pemula Wajib Tahu!

Fenomena Dark System kerap kali menjadi topik perhatian para pemain Mobile Legends yang dapat menyebabkan keresahan dan kebingungan pada saat bermain
Ilustrasi dark system di Mobile Legends. (Sumber: Pinterest)
Guides28 Juni 2024, 18:02 WIB

Link Download Forza Horizon 4, Harga dan Spesifikasi Minimal PC untuk Memainkannya

Berikut informasi terbaru seputar harga, link download, dan spesifikasi minimal PC untuk memainkan game Forza Horizon 4 di tahun 2024.
Forza Horizon 4. (Sumber: Steam)
Guides28 Juni 2024, 17:41 WIB

4 Hero Farm Lane Terbaik yang Cocok Untuk Pemula Honor of Kings, Tidak Perlu Mekanik Tinggi Untuk Memainkannya

Hero-hero farm lane yang tidak perlu mekanik tinggi untuk memainkannya, sehingga cocok untuk pemula di Honor of Kings
4 Hero Farm Lane Terbaik yang Cocok Untuk Pemula Honor of Kings, Tidak Perlu Mekanik Tinggi Untuk Memainkannya (FOTO: Honor of Kings)
Guides28 Juni 2024, 17:37 WIB

Tips Menggunakan Hero Prince of Lanling Hero Honor of Kings, Dijamin Tiada Tanding

Prince of Lanling merupakan hero Honor of Kings yang dikenal sebagai raja yang hebat penuh denganĀ  Kehormatan. Lanling juga menjadi salah satu hero yang cukup populer dan dikenal sebagai hero overpower.
Tips Menggunakan Hero Prince of Lanling Hero Honor of Kings, Dijamin Tiada Tanding (FOTO: Dok.Indogamers.com)
Guides28 Juni 2024, 17:35 WIB

Biar Makin Overpower, Berikut Rekomendasi Item Build dan Tips Menggunakan Prince of Lanling

Prince of Lanling adalah seorang hero dengan kemampuan serangan jarak dekat yang sangat baik. Dia memiliki serangan yang kuat dan dapat bergerak dengan cepat di medan perang.
Prince Lanling (FOTO: Honor of Kings)
Mobile28 Juni 2024, 17:33 WIB

Kumpulan 5 Game Modifikasi Mobil di Android yang Wajib Dimainkan!

Game modifikasi mobil merupakan salah satu game yang menarik untuk dimainkan di Android dengan menyalurkan kreativitas dalam modifikasi sebuah mobil.
Drift Tuner (FOTO: Dok. Drift Tuner)
Guides28 Juni 2024, 17:24 WIB

3 Hero Dota 2 yang Cocok Dimainkan Anak-anak atau Bocil. Ada Spesialis Api dan Es

Game Dota 2 yang dimainakn berbagai kalangan memiliki hero yang cocok dimainkan oleh bocil atau anak-anak
Lich Dota 2 (FOTO: Valve)
Mobile28 Juni 2024, 17:10 WIB

5 Rekomendasi Game Horor Terbaik untuk Android Lengkap dengan Ceritanya

Selain hadir di PC, game horor juga Anda mainkan lewat perangkat Android. Berikut beberapa rekomendasi game horor
Ilustrasi Game Horor (FOTO: Pixabay/Republica)
E-Sport28 Juni 2024, 17:07 WIB

Turnamen Honor of Kings Invitational Season 2, Diadakan Kapan?

Diadakannya kembali turnamen Honor of Kings (HoK) Invitational Season 2 di Kuala Lumpur, Malaysia pada 29 Juni - 7 Juli 2024.
gameplay Honor of Kings (FOTO: Honor of Kings)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

Ā© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.