logo

Cek Fakta! Penipuan Melalui Pesan Whatsapp Mengatasnamakan SimInvest atau Sinarmas Sekuritas, Benar atau Tidak?

Nurakiki
Senin 01 Juli 2024, 14:55 WIB
Hoax (FOTO: Hoax)

Hoax (FOTO: Hoax)

Indogamers.com - Beredar sebuah grup WhatsApp dengan nama eveny experience limitless sponsored by SimInvest baru-baru ini. 

Berbarengan dengan itu mencuat rumor mengenai penipuan melalui pesan Whatsapp yang mengatasnamakan Sinarmas Sekuritas, setelah adanya unggahan dari Instagram @sim_invest pada 28 Juni 2024.

Unggahan tersebut berisi video yang menampilkan beberapa pesan hoax di grup Whatsapp dengan mengatasnamakan siminvest.

Baca Juga: Tips dan Trik Menang Lewat Top Lane Dota 2, Pemula Wajib Baca

Grup tersebut dibuat oleh seorang admin yang mengundang berbagai nomor tanpa izin. 

Admin dengan nomor +6281343650782 membuat deskripsi grup Experience Limitless with SIMINVEST Event adalah event tahunan yang diadakan PT. Sinarmas Sekuritas dengan tujuan memperkenalkan SIMINVEST sebagai aplikasi investasi tanpa batas” pada tanggal 20 Juli 2020.

Faktanya, akun WhatsApp yang mengatasnamakan SimInvest atau Sinarmas Sekuritas tersebut adalah tidak benar atau hoaks dan merupakan modus penipuan. 

Baca Juga: VNGGames Luncurkan Alpha Test DDTank Boom, Sensasi Baru di Dunia Game

Selain itu, ditemukan informasi yang diunggah di laman Instagram resmi milik SimInvest, @sim_invest, yang menyampaikan SimInvest tidak pernah mengajak untuk bergabung ke grup chat digital yang tidak resmi dengan menawarkan program, promo, atau titip dana.

Jadi berita mengenai rumor penipuan melalui pesan whatsapp mengatasnamakan SimInvest atau Sinarmas Sekuritas benar adanya.

Bahwa SimInvest atau Sinarmas Sekuritas tidak pernah invite bergabung ke grup whatsapp.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Penyebab WhatsApp Diblokir Sementara atau Permanen dan Cara Mengatasinya yang Bisa Kamu Coba

Rabu 26 Juni 2024, 18:26 WIB
undefined
Guides

Cara Mengetahui Akun WhatsApp Tertaut dengan Perangkat Lain dan Cara Menghapusnya

Rabu 19 Juni 2024, 16:02 WIB
undefined
Guides

Cara Membuat Nada Dering WhatsApp dengan Suara Google

Rabu 19 Juni 2024, 18:03 WIB
undefined
Mobile

Cara Membuat Tulisan Kosong di WhatsApp Tanpa Aplikasi

Selasa 25 Juni 2024, 20:01 WIB
undefined
Guides

Cara Membuka Chat yang Diarsipkan di WhatsApp Web

Kamis 27 Juni 2024, 13:38 WIB
undefined
News Update
E-Sport26 April 2025, 10:00 WIB

Enggak Sekadar Nonton Game, di LCP Arena Kamu Bisa Lihat Dapur Pacu Canggih dari MSI

Yap, itu yang terjadi di LCP Arena Taipei. MSI, brand legendaris di dunia teknologi dan gaming, resmi jadi partner PC & monitor buat League of Legends Championship Pacific (LCP).
MSI x LCP. (Sumber: MSI)
PC26 April 2025, 08:32 WIB

Nyalain Turbo Cuma Sekali Klik! MSI Z890 Sudah Siap Gas Pol dengan Intel 200S Boost

Tapi kali ini beda karena MSI resmi ngenalin dukungan penuh buat Intel® 200S Boost di semua jajaran motherboard Z890 mereka.
MSI Z890 series. (Sumber: MSI)
Gadget25 April 2025, 21:01 WIB

Realme 14 Series 5G Siap Dirilis, Jadi HP Pertama di Indonesia dengan Chip Snapdragon 6 Gen 4

HP terbaru dari Realme ini akan dirilis pada Selasa, 6 Mei 2025 mendatang dan menjadi HP pertama di Indonesia dengan chip Snapdragon 6 Gen 4.
Realme 14 Series 5G yang akan segera dirilis di Indonesia. (FOTO: Realme)
Mobile25 April 2025, 21:00 WIB

Loong HoK: Build Tersakit ala Naga Putih yang Bikin Lawan Auto K.O.

Loong, sang marksman naga putih di Honor of Kings, enggak cuma keren dari segi tampilan, tapi juga punya potensi damage yang luar biasa.
Loong, Honor of Kings (FOTO: Honor of Kings)
Accessories25 April 2025, 20:00 WIB

Rekomendasi VR Headset Terbaik untuk Smartphone Android

Pengguna smartphone Android yang membutuhkan VR headset terbaik, kamu bisa pilih VR headset yang di rekomendasikan berikut.
Meta Quest 3 (FOTO: Meta Store)
Mobile25 April 2025, 19:01 WIB

Cara Mendapatkan Permen Langka di Pokemon Go

Untuk mendapatkan permen langka di Pokemon Go ini ada beberapa cara yang bisa dilakukan seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan permen langka di Pokemon GO. (FOTO: thegamer.com)
Mobile25 April 2025, 19:01 WIB

Mau Chicken Dinner Tiap Main PUBG Mobile? Coba 5 Cara Ini Guys!

Enggak perlu jadi jagoan buat sering-sering dapet Chicken Dinner di PUBG Mobile.
Game PUBG. (FOTO: pubg.com)
Mobile25 April 2025, 18:04 WIB

Once Human Mobile Tersedia Secara Global Hari Ini, Ada Event Petualangan bersama Ed Stafford

Once Human bekerja sama dengan ahli bertahan hidup Ed Stafford untuk menantang para pemain di seluruh dunia dalam sebuah kamp pelatihan bertahan hidup.
Once Human tersedia di mobile secara global mulai Jumat (25/4/2025). (FOTO: NetEase Games)
PC25 April 2025, 17:35 WIB

Upgrade PC, Bonus Game Gratis! MSI Bagi-Bagi Game Clair Obscur: Expedition 33 Cuma-Cuma

Enggak semua hari kamu dikasih kesempatan buat rakit PC keren dan langsung dapet game RPG kece secara cuma-cuma. Tapi MSI lagi bagi-bagi rezeki guys.
Clair Obscur: Expedition x MSI. (Sumber: MSI)
News25 April 2025, 16:01 WIB

5 Cara Menangkap Rayquaza Pokemon Emerald

Sebagai pemain kamu harus tahu bagaimana cara untuk menangkap Rayquaza Pokemon Emerald.
Rayquaza, salah satu Pokemon Legendaris. (FOTO: pokemongo.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.