logo

Proyek Starfield Terbaru Mendadak Dibatalkan Setelah Seminggu Diumumkan

Molsky
Selasa 09 Juli 2024, 15:24 WIB
Starfield. (Sumber: Bethesda Games)

Starfield. (Sumber: Bethesda Games)

Indogamers.com - Satu kabar mengejutkan datang dari Starfield yang sempat menjadi game bertema luar angkasa yang berhasil laris manis di pasaran. Pasalnya, proyek terbaru dari game ini kabarnya dibatalkan seminggu setelah diumumkan.

Padahal para penggemar sudah berharap lebih untuk proyek besar Starfield yang digadang-gadang akan menyajikan dunia game yang jauh lebih besar dari sebelumnya.

Disadur dari Gaming Bible pada Selasa, 9 Juli 2024, berita tentang proyek besar itu bahkan tidak bertahan seminggu karena sudah dibatalkan dan membuat penggemar merasa kecewa.

Baca Juga: Final Fantasy XIV Mobile Sedang Dalam Pengembangan Square Enix dan Tencent

Sempat diprediksi, bahwa game itu sejatinya akan menyatukan beberapa game Bethesda di bawah bendera Starfield. Namun kemudian, suatu tim mod sempat mengumumkan di Reddit bahwa mereka ingin membawa Skyrim, Oblivion, dan Morrowind ke Starfield.

Judul ini sendiri bakal segera mendapatkan ekspansi resmi akhir tahun ini dengan DLC Shattered Space.

Terkait dengan proyek besar Starfield dari Bethesda Games Studio, New-Star-340 yang merupakan tim modder lantas diburu di Reddit karena dianggap membagikan proyek yang terlalu bagus untuk menjadi kenyataan.

Baca Juga: Item Build Hero Allain Honor of Kings. Maksimalkan Kekuatan dan Beri Damage Maksimal

“Setelah berbagi konsep awal dengan komunitas, menjadi jelas bahwa dukungan yang kami harapkan tidak ada. Banyak penggemar menyuarakan keprihatinan dan mengindikasikan bahwa mereka tidak tertarik melihat proyek ini membuahkan hasil,” kata New-Star-340 dikutip dari Gaming Bible.

Kemungkinan besar, pembatalan proyek tersebut akan menjadikannya tidak akan pernah ada lagi di kemudian hari.

“Dalam hal tim, kami adalah sekelompok kecil modder yang bersemangat dan bersemangat dengan berbagai kemungkinan. Namun, masukan yang kami terima menyadarkan kami bahwa kegembiraan yang kami rasakan tidak dirasakan oleh komunitas yang lebih luas.”

Baca Juga: Sah Jadi Player Bigetron Esports, Berikut Profile BTR Luke

Sebelumnya, game tersebut direncanakan bakal mengalami perluasan cerita setiap tahun agar bisa mempertahankan antusiasme penggemar dari berbagai platform.

Rencana tersebut seperti dijelasin sama direktur game Todd Howard, yang membahas rencana perusahaan untuk memperluas sci-RPG dalam sebuah wawancara dengan saluran YouTube MrMattyPlays.

“Saya akan menjawab kurang lebih, ya. Berapa lama hal ini akan berlanjut [for not unknown], mudah-mudahan akan sangat lama, tapi kami berencana untuk melakukan hal yang sama setelah ini, jadi akan ada hal yang sama lagi,” katanya dikutip Indogamers.com.

Baca Juga: 5 Tips Pilih HP Gaming Terbaik Harga 1 Jutaan. Cocok buat Gamer dengan Budget Terbatas

Dalam rencana jarak dekat, Bethesda tengah bersiap untuk meluncurkan perluasan cerita pertama game tersebut, Shattered Space, pada akhir tahun ini.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Bethesda Tegaskan Ingin Perluas Cerita Starfield Setiap Tahun

Selasa 18 Juni 2024, 10:54 WIB
undefined
Console

Phil Spencer: indiana Jones dan Starfield Tetap Eksklusif di Xbox

Sabtu 17 Februari 2024, 02:35 WIB
undefined
Console

Xbox Umumkan Vision of The Future, Bagaimana Nasib Starfield dan Indiana Jones Jadi Ada di PS5?

Selasa 13 Februari 2024, 18:43 WIB
undefined
News Update
Mobile22 Februari 2025, 21:00 WIB

4 Kesalahan Konyol yang Harus Dihindari Pemain PUBG Mobile

Siapa sih yang enggak mau meraih "Chicken Dinner" di PUBG Mobile? Namun, beberapa kesalahan umum sering kali menghalangi pemain mencapai kemenangan.
PUBG Mobile. (Sumber: Krafton)
Mobile22 Februari 2025, 20:00 WIB

3 Sensitivitas PUBG Mobile yang Harus Kamu Tahu, Begini Cara Settingnya

Menguasai sensitivitas di PUBG Mobile bisa menjadi kunci untuk meraih "Winner Winner Chicken Dinner".
Jadwal Turnamen PUBG Mobile PMGC 2023 Turki. Diikuti 50 Tim Peserta, 4 Tim dari Indonesia (FOTO: pubgmobile.com)
Mobile22 Februari 2025, 18:00 WIB

Build Terdahsyat Cao Cao di Honor of Kings Biar Lawan Kelimpungan

Cao Cao di Honor of Kings jadi salah satu hero yang cukup populer ya guys ya. Sebagai pejuang garis depan yang tangguh, memilih build yang tepat
Cao Cao Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Lifestyle22 Februari 2025, 17:48 WIB

15 Hal Menarik tentang East Blue di One Piece yang Jarang Diketahui

East Blue dikenal sebagai lautan terlemah di dunia One Piece, tapi banyak hal menarik yang terjadi di sana sebelum Luffy dan kru Topi Jerami berlayar ke Grand Line.
15 Hal Menarik tentang East Blue di One Piece yang Jarang Diketahui (FOTO: Tokopedia)
Console22 Februari 2025, 17:40 WIB

8 Game Dragon Quest Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari rekomendasi game Dragon Quest terbaik? Yuk, simak ulasan santai dari para JRPG YouTuber tentang 8 game Dragon Quest yang wajib kamu mainkan. Dari petualangan epik hingga cerita mengharukan, ini dia daftarnya!
8 Game Dragon Quest Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: Youtube Slam Zany)
Mobile22 Februari 2025, 17:35 WIB

10 Game Anime Open World Terbaik untuk Mobile & PC yang Paling Dinantikan di 2025

Cari tahu 10 game anime open world terbaik untuk mobile dan PC yang paling dinantikan di tahun 2025! Dari MMORPG hingga RPG, simak rekomendasi game yang bakal bikin kamu betah main berjam-jam.
10 Game Anime Open World Terbaik untuk Mobile & PC yang Paling Dinantikan di 2025  (FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Mobile22 Februari 2025, 17:17 WIB

10 Game Gacha Idle Terbaik di Android, Seru dan Sudah Pasti Menghibur!

Cari game gacha idle terbaru dan terbaik di tahun 2025? Yuk, simak rekomendasi 10 game gacha idle Android yang seru dan menghibur. Dari grafis memukau hingga gameplay santai, semua ada di sini!
10 Game Gacha Idle Terbaik di Android, Seru dan Sudah Pasti Menghibur!(FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Mobile22 Februari 2025, 17:11 WIB

10 Game Zombie Survival Baru yang Harus Kamu Coba Sekarang!

Cari game zombie survival seru? Yuk, cek 10 rekomendasi game zombie terbaru yang bakal bikin adrenalinmu naik! Dari bertahan melawan horde zombie sampai bangun base, semua ada di sini. Siap-siap untuk petualangan seru dan menegangkan!
10 Game Zombie Survival Baru yang Harus Kamu Coba Sekarang!(FOTO: Youtube NexPlays)
Mobile22 Februari 2025, 17:05 WIB

10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025 yang Bisa Kamu Mainkan Gratis!

Cari game offline terbaik untuk dimainkan di Android atau iOS? Yuk, simak rekomendasi 10 game offline gratis terbaik di tahun 2025 yang seru dan menghibur!
10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025 yang Bisa Dimainkan Gratis!(FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Mobile22 Februari 2025, 17:00 WIB

10 Game MMORPG Realistis Terbaik untuk Android & iOS di Tahun 2025

Tahun 2025 akan menjadi tahun yang menarik bagi para pecinta game MMORPG realistis! Dari grafis memukau hingga mekanisme pertempuran yang seru, simak 10 game MMORPG terbaik untuk Android & iOS yang wajib kamu mainkan.
10 Game MMORPG Realistis Terbaik untuk Android & iOS di Tahun 2025 (FOTO: Youtube GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.