logo

5 Fakta Menarik Game Terraria, Penjualannya Melejit Lampaui Super Mario Bros

RA_Majid
Selasa 16 Juli 2024, 11:57 WIB
Game Terraria. (Sumber: Steam)

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Terraria termasuk salah satu game sandbox yang berhasil mencuri hati jutaan pemain di seluruh dunia.

Mengusung konsep bertahan hidup dalam dunia 2D, judul dari Re-Logic yang rilis pada 2011 tersebut kini penjualannya menyentuh angka 58,7 juta kopi.

Statistik per Juni 2024 yang diumumkan oleh pengembang menunjukkan bahwa Terraria sukses melampaui penjualan game legend Nintendo Super Mario Bros yang diketahui baru terjual 50 juta kopi.

Apa saja yang membuat game ini begitu populer? Berikut kami sajikan lima fakta menarik tentang Terraria yang membuat penjualannya melejit.

Baca Juga: 9 Tokoh yang Wajib Diketahui Penggemar Game Super Mario Bros

1. Dunia Luas & Dinamis

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Terraria menawarkan dunia luas, dinamis untuk dijelajahi. Setiap dunia dihasilkan secara acak, memastikan tidak ada dua dunia yang identik.

Terdapat berbagai bioma seperti hutan, gurun, dan dunia bawah tanah dengan aneka musuh serta tantangan, membuat gamer terus tertarik untuk menjelajah jauh.

2. Bebasan Berkreasi

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Salah satu daya tarik utama Terraria yakni developer menawarkan kebebasan kreatif kepada pemain.

Gamer judul ii bisa membangun apa saja, mulai dari rumah sederhana hingga istana megah.

Alat dan bahan bisa ditemukan atau dibuat sepanjang game, sehingga pemain bisa bereksperimen dengan proyek kreatif.

Adapun kayanya sistem crafting dengan ribuan item menambah kedalaman game, bikin pemain selalu menemukan sesuatu yang baru untuk dikerjakan.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Destiny 2, Game yang Sejumlah Ikonnya Disebut Dijiplak The First Descendant

3. Pertarungan Bos

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Terraria dikenal dengan pertarungan bos menantang dan menegangkan.

Setiap bos dibekali mekanisme unik, gamer butuh strategi khusus untuk mengalahkan mereka.

Dengan hadiah berharga jika mampu bikin bos tumbang, pemain merasa pencapaian mereka dihargai.

4. Grafis dan Audio Ok

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Meski menggunakan grafis 2D pixel art sederhana, Terraria sukses menciptakan dunia yang indah dan menawan.

Setiap bioma memiliki desain visual dan suara khas, membuat eksplorasi lebih hidup dan menyenangkan.

Musik latar menenangkan tapi kadang menegangkan, tergantung situasinya, menambah suasana imersif bagi gamer.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik The First Descendant, Game yang Langsung Popular dalam Seminggu

5. Komunitas & Update

Game Terraria. (Sumber: Steam)

Kesuksesan Terraria tak lepas dari update konten berkelanjutan. Re-Logic secara rutin merilis pembaruan dengan menambah fitur baru, item, dan konten lainnya.

Interaksi kuat antara pengembang dan komunitas membantu Terraria tetap relevan dan menarik kendati game ini sudah lama dirilis.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

5 Fakta Menarik Destiny 2, Game yang Sejumlah Ikonnya Disebut Dijiplak The First Descendant

Senin 15 Juli 2024, 18:26 WIB
undefined
News

9 Tokoh yang Wajib Diketahui Penggemar Game Super Mario Bros

Selasa 16 Juli 2024, 03:38 WIB
undefined
Console

Cocok Untuk Kaum Mageran, ini 5 Game VR yang Bisa Dimainkan dalam Posisi Duduk

Senin 15 Juli 2024, 17:46 WIB
undefined
Guides

5 Tier List Game Zenless Zone Zero, Kamu Sudah Sampai Mana?

Senin 15 Juli 2024, 17:27 WIB
undefined
Console

30 Game Baru PlayStatiom 5 yang Wajib Dimainkan 2024

Selasa 16 Juli 2024, 03:12 WIB
undefined
News Update
Lifestyle10 Mei 2025, 13:20 WIB

6 Anime Underrated yang Jarang Diketahui, Cocok Buat Kamu yang Suka Hal Unik!

Capek lihat anime isekai atau shounen yang itu-itu aja? Yuk, coba tonton 6 anime underrated ini! Visual keren, cerita seru, dan jarang dibahas. Cocok buat kamu yang pengalaman nonton anime berbeda!
6 Anime Underrated yang Jarang Diketahui, Cocok Buat Kamu yang Suka Hal Unik!(FOTO: Desiotaku)
Lifestyle10 Mei 2025, 13:12 WIB

6 Anime Romance Terbaru yang Wajib Ditonton Buat Kamu yang Suka Baper!

Cari anime romance baru yang bikin hati meleleh? Dari kisah cinta dewasa di kantor sampai slowburn yang bikin greget, ini dia 6 rekomendasi terbaik! Cocok buat gamers yang butuh selingan romantis setelah main game seharian. Simak list-nya sekarang!
6 Anime Romance Terbaru yang Wajib Ditonton Buat Kamu yang Suka Baper!(FOTO: Desiotaku)
E-Sport10 Mei 2025, 13:00 WIB

Alter Ego Enma Bakal Adu Strategi Sama Onic di IKL Spring 2025 Week 5, Siapa yang Bakal Selamat?

Malam Sabtu ini bisa jadi penentu nasib buat dua tim besar di Honor of Kings IKL Spring 2025.
IKL Spring 2025 Honor of Kings. (Sumber: IKL Spring)
Lifestyle10 Mei 2025, 12:22 WIB

6 Anime Paling Gelap yang Bakal Bikin Kamu Melongo!

Cari anime dengan cerita gelap, penuh twist, dan bikin kamu mikir keras? Dari Deadman Wonderland sampai Attack on Titan, daftar ini punya segalanya. Siap-siap terpukau dengan kisah penuh darah, psikologis dalam, dan karakter yang anti-mainstream.
6 Anime Paling Gelap yang Bakal Bikin Kamu Melongo!(FOTO: Desiotaku)
Lifestyle10 Mei 2025, 12:01 WIB

6 Anime Samurai Paling Brutal & Epik yang Wajib Ditonton!

Cari anime samurai dengan adegan pedang mematikan dan darah berceceran? Simak rekomendasi 6 anime samurai paling brutal dan penuh aksi ini! Dari pertarungan sadis sampai kisah balas dendam berdarah, siap-siap terpukau!
6 Anime Samurai Paling Brutal & Epik yang Wajib Ditonton!(FOTO: Desiotaku)
Guides10 Mei 2025, 11:46 WIB

Cara Atasi Dampak Blue Light dari Layar Gadget

Tahukah kamu bahwa paparan berlebih terhadap sinar biru (blue light) dari layar gadget bisa berdampak buruk bagi kesehatan mata dan pola tidur?
Ilustrasi HP dengan fitur Low Blue Light (FOTO: Xiaomi)
Guides10 Mei 2025, 11:08 WIB

Perut Kembung Saat Main Game? Bisa Jadi Gangguan Pencernaan Ringan!

kembung dan gangguan pencernaan ringan lainnya memang kelihatan sepele, tapi bisa cukup mengganggu aktivitas gaming kamu.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: freepik)
Lifestyle10 Mei 2025, 11:08 WIB

6 Anime Action Wajib Tonton Buat Gamers! Dari Cyberpunk Hingga Kaiju

Cari rekomendasi anime action seru buat gamers? Dari dunia cyberpunk penuh neon sampai pertarungan melawan naga raksasa, deretan anime ini bakal bikin adrenalin meledak! Simak ulasannya biar nggak ketinggalan hype.
6 Anime Action Wajib Tonton Buat Gamers! Dari Cyberpunk Hingga Kaiju(FOTO: Desiotaku)
Lifestyle10 Mei 2025, 10:58 WIB

6 Anime dengan Visual Memukau yang Bikin Mata Terpana!

Cari anime dengan animasi keren dan cerita mendalam? Yuk, simak rekomendasi 6 anime dengan visual memukau yang bakal bikin kamu terkesima! Dari musik emosional sampai pertarungan epik, ini daftarnya!
6 Anime dengan Visual Memukau yang Bikin Mata Terpana!(FOTO: Desiotaku)
Lifestyle10 Mei 2025, 10:45 WIB

10 Film Studio Ghibli Terbaik yang Wajib Ditonton Para Gamer

Cari rekomendasi film Studio Ghibli terbaik? Simak daftar 10 film Ghibli paling epic yang cocok buat para gamer! Dari petualangan fantasi hingga kisah inspiratif, anime ini bakal bikin kamu betah nonton.
10 Film Studio Ghibli Terbaik yang Wajib Ditonton Para Gamer(FOTO: Butterfly)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.