logo

Fun Fact! Steam Cuma Punya 79 Karyawan Doang tapi Gajinya Bikin Melongo

Molsky
Minggu 21 Juli 2024, 14:04 WIB
Elden Ring. (Sumber: Steam)

Elden Ring. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Kalau kalian berpikir Steam mempunyai ratusan atau bahkan ribuan karyawan, ternyata itu salah besar guys. Sebab perusahaan di bawah naungan Valve ini ternyata cuma diurus segelintir orang saja lho.

Enggak sampai ratusan bahkan, meski begitu Steam mampu menjadi perusahaan yang ada di PC sebagai salah satu penyedia game paling populer di dunia.

Menurut Valve, hanya ada kurang lebih 79 karyawan saja yang mengurusinya sehingga wajar kalau gajinya fantastis! Emangnya berapa sih?

Baca Juga: PSSI Gelar Seleksi Pelatih Tim FIFAe World Cup of FM 2024, Begini Tahapannya

Jadi guys, gaji di Steam secara total per tahun sekitar USD 76 juta, sehingga kurang lebih per karyawan memperoleh gaji kotor sekitar USD 967.678 per tahun.

Kalau dikonversi ke mata uang Rupiah saat ini, puluhan karyawan itu akan mendapatkan sekitar 15,6 miliar per tahun atau Rp1,3 miliar per bulan! Melongo kan kamu?

Disadur dari PC Games Insider pada Minggu, 21 Juli 2024, hal ini berdasarkan dokumen yang dirilis sebagai bagian dari tuntutan hukum Wolfire yang sedang berlangsung terhadap raksasa game PC tersebut.

Baca Juga: Pukau 230 Ribu Gamers, Once Human Isyaratkan Update Besar dalam Waktu Dekat

Pendiri SteamDB Pavel Djundik sendiri mengakui kalau pada tahun 2021, sebanyak 79 staf di Valve bekerja di Steam dibandingkan dengan departemen perangkat keras, pengembangan game, dan 'admin' (masing-masing 41, 181, dan 35).

Bahkan pada tahun 2015 dan 2021, jumlah staf yang bekerja di Valve sempat berkurang hampir setengahnya; saat itu 142 karyawan menggunakan platform PC dan toko.

Rekor tertinggi terjadi pada tahun 2016 di mana kala itu perusahaan Steam milik Valve ini mampu mempekerjakan 371 anggota staf.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

7 Game Gratis Bertema Post-Apocalyptic di Steam

Kamis 18 Juli 2024, 13:05 WIB
undefined
PC

Rilis Gratis! Hamster Playground Sudah Tersedia di Steam, Ini Spesifikasi PC yang Diperlukan

Jumat 19 Juli 2024, 13:05 WIB
undefined
PC

Once Human Tersedia Gratis di Steam, Ini Spesifikasi PC yang Diperlukan

Sabtu 20 Juli 2024, 15:06 WIB
undefined
News Update
Gadget23 Desember 2024, 22:03 WIB

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, Hadirkan Kamera 200 MP dan Prosesor Snapdragon 8 Elite

Berdasarkan bocoran terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, HP flagship terbaru Samsung dengan ketebalan kurang dari 7mm akan hadir dengan tiga buah kamera belakang.
Ilustrasi tampilan dari Samsung Galaxy S25 Slim (FOTO: @OnLeaks & Android Headline)
E-Sport23 Desember 2024, 21:10 WIB

Profil Kid Bomba EXP Laner Team Spirit yang Hobi Taunting

Untuk lebih mengenal player yang satu ini, berikut profil dari Kid Bomba.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
News23 Desember 2024, 21:10 WIB

5 Fakta Game Baru Free City dari Garena yang Belum Hadir di Indonesia

Game Free City disebut-sebut mirip GTA 5 baik dari segi grafis maupun gameplay.
Free City, game baru dari Garena. (Sumber: Garena)
News23 Desember 2024, 21:04 WIB

5 Fakta Penting Kunjungan Menteri Perdagangan ke Developer Game Agate: Siap Go Global!

Mendag Budi Santoso mengunjungi kantor developer game Agate di Bandung, Jawa Barat, Senin (23/12/2024).
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso berkunjung ke kantor developer game Agate di Bandung, Senin (23/12/2024). (Sumber: Kementerian Perdagangan)
Gadget23 Desember 2024, 21:02 WIB

Rekomendasi 4 HP Mid-range 2024 yang Mendukung eSIM

Bagi kamu yang mencari HP mid-range yang sudah mendukung eSIM, kamu bisa pilih HP mid-range dengan eSIM yang Indogamers.com rekomendasikan berikut.
Samsung Galaxy A55 5G, salah satu HP mid-range dengan eSIM di tahun 2024. (FOTO: Dok. Samsung Indonesia)
Guides23 Desember 2024, 21:00 WIB

Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai

Jaga kesehatan mata saat marathon gaming dengan tips sederhana dari PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai. Temukan cara efektif melindungi mata dari lelah dan tetap fokus saat bermain game!
Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai(FOTO: pinterest.com)
E-Sport23 Desember 2024, 20:49 WIB

Hero Favorit Kid Bomba EXP Lane Team Spirit, Bisa Kamu Jadikan Inspirasi

Kepada Indogamers.com, Kid Bomba mengaku mempunyai beberapa hero yang menjadi pilihan favorit yang benar-benar dia sukai dan yang sering digunakan untuk bermain.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Gadget23 Desember 2024, 20:41 WIB

5 Manfaat eSIM Bagi Para Pengguna HP di Indonesia

eSIM (Embedded Subscriber Identity Module) merupakan fitur penting yang ada di beberapa HP yang memiliki banyak manfaat.
Ilustrasi penggunaan eSIM di HP (FOTO: AXIS)
Console23 Desember 2024, 19:09 WIB

Petualangan dari Dunia Buku ke Dunia Nyata The Plucky Squire

The Plucky Squire adalah game yang menawarkan pengalaman bermain yang unik antara dunia buku dan dunia nyata.
The Plucky Squire (FOTO: Steam)
E-Sport23 Desember 2024, 19:01 WIB

Dikenal Dengan Julukan Manusia 9k, Berikut Daftar Prestasi RRQ Sutsujin

Sutsujin dikenal dengan julukan manusia 9k hal tersebut karena prestasinya yang mampu mencapai rank tertinggi dalam permainan Mobile Legends.
Sutsujin, dua kali terpilih sebagai MVP di MPL ID Season 14. (FOTO: Instagram/rrq_sutsujin)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.