logo

Tanggal Rilis Game Warframe 1999 Akhirnya Terungkap!

Molsky
Senin 22 Juli 2024, 14:08 WIB
Warframe 1999. (Sumber: Warframe)

Warframe 1999. (Sumber: Warframe)

Indogamers.com - Oke, game baru yang siap dirilis tahun ini bertambah lagi. Dialah Warframe 1999 yang akan memberikan kejutan besar bagi para gamers di seluruh dunia.

Game ini, menurut Digital Extremes akan dirilis pada musim dingin tahun ini, sehingga kemungkinan akan terjadi pada akhir tahun 2024.

Warframe 1999 cukup menarik untuk diikuti karena akan menampilkan pengisi suara kenamaan seperti Ben Starr dari Final Fantasy 16, serta Nick Apostolides dari Resident Evil 4.

Baca Juga: Mengungkap Apa itu MFi, Sertifikasi Penting pada Produk Apple. Penting Sebelum Kamu Beli Aksesoris Apple

Disadur dari VGC pada Senin, 22 Juli 2024, nantinya game ini akan mengharuskan pemain untuk memainkan beberapa konten game yang ada untuk mengaksesnya.

Sejauh ini, Digital Extremes ingin mengungkapkan rencana orientasi bagi pemain yang tertarik dengan ekspansi ini menjelang peluncuran.

“Saya merasa sangat diberkati karena komunitas luar biasa ini memercayai kami dengan petualangan baru yang aneh yang kami mulai dengan Warframe: 1999,” kata Direktur Kreatif di Warframe Rebecca Ford dikutip dari VGC.

Baca Juga: Tekken 8 akan Hidupkan Lagi Karakter Favorit Penggemar yang Dulu Sudah Mati

Game Warframe 1999 ini nantinya akan menampilkan boy band di alam semesta, lengkap dengan musik yang baru dibuat. Selain itu, soundtrack game ini juga akan dirilis di Spotify dan Apple Music sehingga bisa dinikmati oleh kalangan yang lebih luas.

Judul ini juga akan menampilkan pencarian romansa pertama dalam game tersebut.

“Kami telah berkolaborasi dengan komunitas kami secara kolektif selama 11 tahun terakhir dan berjanji untuk terus melakukannya di era yang penuh dengan boy band luar angkasa, pertemuan Warframes dan Protoframes, dan berupaya mencari tahu: Di manakah Albrecht Entrati? Kami akan memulai tur keliling dunia untuk mengungkapkan rasa terima kasih kami kepada para pemain secara langsung di Gamescom, Tokyo Game Show, dan banyak lagi!” pungkasnya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

5 Tim Perwakilan Indonesia Siap Raih Titel Tertinggi di PMCO 2019 Musim Gugur Tahapan Final Asia Tenggara

Selasa 29 Oktober 2019, 03:53 WIB
undefined
News

Anime yang Dibuat Berdasarkan Mobile Legends Akan Tayang Pada Musim Gugur Tahun Ini

Sabtu 07 Agustus 2021, 06:53 WIB
undefined
Mobile

Tanggal Rilis Global Game Aksi Warframe Mobile Terungkap

Senin 19 Februari 2024, 15:30 WIB
undefined
News Update
Mobile30 April 2025, 15:00 WIB

Meng Ya di Honor of Kings: 4 Tips Jitu Buat Ngalahin Marksman Gatling Ini!

Kali ini kita akan bahas si Meng Ya, sosok marksman dengan senjata gatling kembar, emang ngeselin banget di late game.
Meng Ya. (Sumber: Honor of Kings)
Mobile30 April 2025, 13:05 WIB

Sangka? 4 Fakta Unik Meng Ya di Honor of Kings yang Bikin Kamu Makin Penasaran

Di dunia Honor of Kings, Meng Ya bukan sekadar marksman biasa guys.
Meng Ya. (Sumber: Honor of Kings)
Lifestyle30 April 2025, 13:01 WIB

3 Skandal Pro Player MLBB yang Bikin Resah, Tidur Bareng ART hingga Obat-obatan Terlarang

padahal posisi sebagai pro-player kerap menjadi inspirasi anak-anak dalam skena MLBB.
Ilustrasi game MLBB (FOTO: Googleplay)
Lifestyle30 April 2025, 12:36 WIB

3 Alasan Nonton Drama Korea Baru, Pump Up The Healthy Love: Gym, Chemistry, dan Cerita Relateable!

Cari drama rom-com fresh dengan latar gym? "Pump Up The Healthy Love" bakal tayang di KBS 2TV dengan cerita seru, chemistry Lee Jun Young & Eun Ji, plus kisah-kisah relateable buat anak muda. Simak 3 alasan wajib nonton!
3 Alasan Nonton Drama Korea Baru, Pump Up The Healthy Love: Gym, Chemistry, dan Cerita Relateable! (FOTO: Soompi.com)
Lifestyle30 April 2025, 12:07 WIB

Adria Arjona Buka Suara Soal Peluang Jadi Wonder Woman Setelah Andor Season 2

Adria Arjona, bintang Andor, ramai jadi kandidat Wonder Woman di DC Universe. Aktris ini ternyata dekat dengan James Gunn! Simak pendapatnya dan peluangnya memerani sang pahlawan super.
Adria Arjona Buka Suara Soal Peluang Jadi Wonder Woman Setelah Andor Season 2(FOTO: Heroic Hollywood)
Lifestyle30 April 2025, 11:45 WIB

J.K. Simmons Kembali Jadi Jonah Jameson di MCU? Rumor Spider-Man: Brand New Day Bikin Heboh!

Bocoran terbaru sebut J.K. Simmons bakal kembali memerankan J. Jonah Jameson di Spider-Man: Brand New Day! Apakah ini kabar bagus atau justru bikin MCU kurang fresh? Simak rumor lengkapnya di sini!
J.K. Simmons Kembali Jadi J. Jonah Jameson di MCU? Rumor Spider-Man: Brand New Day Bikin Heboh!(FOTO: Heroic Hollywood)
Lifestyle30 April 2025, 11:31 WIB

Avengers: Doomsday Bocor! Foto Set Ungkap Penampakan Pertama Doctor Doom di MCU

Foto set Avengers: Doomsday baru saja bocor dan memperlihatkan petunjuk pertama Doctor Doom di MCU! Apakah antagonis terbesar Marvel ini akan menghancurkan semesta? Simak detailnya di sini!
Avengers: Doomsday Bocor! Foto Set Ungkap Penampakan Pertama Doctor Doom di MCU (FOTO: Heroic Hollywood)
News30 April 2025, 11:02 WIB

Kolaborasi Soul Strike x Fullmetal Alchemist Brotherhood, Seberapa Serunya?

Kolaborasi dengan IP global ternama ini diharapkan dapat menarik minat yang besar dari pemain di seluruh dunia.
Soul Strike x Fullmetal Alchemist Brotherhood (FOTO: Com2uS)
News30 April 2025, 10:01 WIB

Merayakan 5 Tahun Valorant: Season 2025//Act III Dimulai 30 April 2025

Pemain akan bernostalgia kembali ke tahun 2020 lewat rangkaian kartu pemain spesial.
Game Valorant merayakan ulang tahun kelimanya. (FOTO: Valorant)
E-Sport30 April 2025, 09:59 WIB

CEO Homebois Daddy Hood Buka Suara Tanggapi Skandal Udil Surbakti

CEO HomeBois, Daddy Hood, saat dimintai komentar soal skandal panas yang menjerat salah satu pemain MLBB mereka, Udil Surbakti.
Udil Surbakti. (Instagram.com/@udilsurbakti)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.