logo

15 Game Android Offline yang Seru untuk Dimainkan

RA_Majid
Kamis 25 Juli 2024, 10:59 WIB
Plague Inc. (Sumber: Google Play)

Plague Inc. (Sumber: Google Play)

Indogamers.com - Main game Android bisa menjadi cara menyenangkan untuk hiburan atau menghabiskan waktu.

Hanya saja, sebagian game saat ini mesti dimainkan pakai koneksi internet.

Adakah game Android yang seru tetapi bisa dimainkan secara offline?

Tentu saja, berikut 15 game Android offline terbaik yang seru untuk dimainkan.

1. Alto's Odyssey

Alto's Odyssey. (Sumber: Google Play)

Alto's Odyssey adalah game endless runner yang menampilkan gameplay menenangkan dibalur grafis indah.

Kamu akan mengendalikan Alto dan teman-temannya untuk menjelajahi gurun luas, melompat dari bukit pasir, dan mencari koin.

Baca Juga: 7 Game Android Buatan Indonesia Terbaik, Jangan Sampai Nggak Mainin Lho!

2. Stardew Valley

Stardew Valley. (Sumber: Google Play)

Stardew Valley termasuk game simulasi pertanian di mana kamu bisa menanam tanaman, memelihara hewan, dan interaksi dengan penduduk desa.

Game ini menawarkan pengalaman farming mendalam dan menenangkan.

3. Monument Valley 2

Monument Valley 2. (Sumber: Google Play)

Berikutnya, ada Monument Valley 2, game puzzle yang menampilkan arsitektur indah ddipadu teka-teki menantang.

Pemain akan memandu seorang ibu dan anaknya melalui dunia penuh ilusi optik dan jalur tersembunyi.

Baca Juga: 15 Game Android Ringan Terbaik di Bawah 50 MB, HP Kentang Sekalipun Bisa Main

4. Dead Cells

Dead Cells. (Sumber: Google Play)

Dead Cells adalah game roguelike action-platformer dengan gameplay cepat dan menantang.

Saat main game ini, kamu akan menjelajahi kastil yang terus berubah, melawan musuh, dan mengumpulkan senjata serta skill baru.

5. Plague Inc.

Plague Inc. (Sumber: Google Play)

Plague Inc. merupakan game strategi di mana tugasmu yakni menyebarkan penyakit di seluruh dunia dan menginfeksi populasi global.

Game ini menawarkan tantangan strategis unik dan realistis.

Baca Juga: 15 Game Gacha Terlaris Sepanjang Masa

Selain deretan game di atas, game Android offline di bawah ini juga seru layak buat dimainkan.

6. Minecraft

7. Limbo

8. Terraria

9. Reigns: Her Majesty

10. The Room

11. Soul Knight

12. Eternium

13. Shadow Fight 2

14. Badland

15. Crossy Road

Itulah 15 game Android offline yang bisa kamu coba disaat kehabisan kuota.

Namun, jangan lupa bahwa proses mendownload game ini tetap butuh kuota internet.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Jalur Menuju Kejayaan di Albion Online: Update Baru Membawa Petualangan Epik

Rabu 24 Juli 2024, 17:22 WIB
undefined
Mobile

Call of Duty Warzone Siap Luncurkan Season 5 dengan Segudang Konten Baru

Rabu 24 Juli 2024, 17:33 WIB
undefined
Guides

Cara Mengatasi layar iPhone yang Tidak Responsif

Rabu 24 Juli 2024, 19:19 WIB
undefined
News

Panggung MLBB Bergetar! Pro Player Indonesia vs Filipina Beradu di Libas SEA Arena

Kamis 25 Juli 2024, 08:34 WIB
undefined
Mobile

Jadwal, Roster, dan Link Streaming Libas SEA Arena, Pembuktian Pro Player Indonesia vs Filipina

Kamis 25 Juli 2024, 09:12 WIB
undefined
News Update
Lifestyle11 Mei 2025, 13:00 WIB

7 Mod Keren Final Fantasy X yang Bakal Ubah Total Pengalaman Main Kamu!

Udah bosan main Final Fantasy X versi biasa? Coba 7 mod ini yang bakal bikin game favoritmu terasa seperti baru lagi! Dari perubahan visual sampai tantangan ekstra hardcore, mod-mod ini bikin Spira lebih seru dan menantang. Simak daftarnya sekarang!
7 Mod Keren Final Fantasy X yang Bakal Ubah Total Pengalaman Main Kamu!(FOTO: Final Fantasy Union)
Guides11 Mei 2025, 12:30 WIB

Cara Efektif Farm Silver, Refine, dan Craft di Albion Online Tanpa Premium

Ingin beli premium di Albion Online tapi tanpa modal premium? Simak panduan lengkap farm silver, refine resource, dan mulai crafting dengan tips aman dan profitabel. Cocok untuk pemula!
Cara Efektif Farm Silver, Refine, dan Craft di Albion Online Tanpa Premium (FOTO: Meow Gaming)
Lifestyle11 Mei 2025, 11:35 WIB

X-Men dan Fantastic Four Akhirnya Bertemu di Avengers: Doomsday!

Alan Cumming mengonfirmasi crossover epik antara X-Men dan Fantastic Four di Avengers: Doomsday! Simak bagaimana kedua tim bertemu dalam film MCU terbesar ini. Baca selengkapnya!
X-Men dan Fantastic Four Akhirnya Bertemu di Avengers: Doomsday!(FOTO: Heroic Hollywood)
News11 Mei 2025, 11:13 WIB

Game Developer Ungkap 90% Game Kini Dibuat dengan Bantuan AI

CEO Level-5 Akihiro Hino mengungkapkan bahwa 80-90% game saat ini dikembangkan dengan bantuan AI. Simak dampaknya bagi industri game dan peran manusia di baliknya!
Game Developer Ungkap 90% Game Kini Dibuat dengan Bantuan AI(FOTO: Level-5)
Guides11 Mei 2025, 10:57 WIB

Cara Mudah Cek Suhu CPU untuk Jaga Performa Tetap Optimal

Untuk menjaga dan mencegah suhu CPU di PC overheating, pengguna perlu rutin cek suhu CPU dengan cara berikut.
Ilustrasi cek suhu CPU di PC. (FOTO: pemmzchannel.com)
Gadget11 Mei 2025, 10:57 WIB

Rekomendasi Tablet 5G Terbaik di 2025 dengan Spesifikasi Mumpuni Harga Dibawah Rp10 juta

Tablet dengan jaringan 5G memungkinkan pengguna untuk menikmati akses internet yang super cepat.
Tablet 5G terbaik 2025 dengan harga dibawah Rp10 juta. (FOTO: samsung.com)
Mobile11 Mei 2025, 10:56 WIB

Chronomon: RPG Monster Taming dengan Sentuhan Farming, Kini Hadir di Mobile dan PC!

Chronomon gabungkan RPG monster taming & farming ala Stardew Valley! Tangkap Chronomon, kelola ladang, & jelajahi dunia pixel retro. Kini tersedia di Android, iOS, & PC. Harga Rp139.000. Mainkan sekarang!
Chronomon: RPG Monster Taming dengan Sentuhan Farming, Kini Hadir di Mobile dan PC!(FOTO: Stone Golem Studios)
Guides10 Mei 2025, 18:39 WIB

Kulit Berminyak & Jerawat Ringan? Gamer Juga Perlu Jaga Kebersihan Kulit!

Banyak gamer mengalami kulit berminyak atau bahkan jerawat ringan akibat pola hidup tidak seimbang dan kebersihan kulit yang kurang terjaga.
Gamer Bermain Game Console (FOTO: Pexels/Yankrukov)
E-Sport10 Mei 2025, 16:30 WIB

PUBG Mobile x Attack on Titan: 3 Tips Biar Kamu Jadi Titan Terkuat di Medan Tempur

Kolaborasi epik antara PUBG Mobile dan Attack on Titan di update versi 3.8 bawa nuansa baru yang bikin adrenaline kamu naik turun kayak roller coaster.
PUBG X Attack on Titan. (Sumber: PUBG)
Lifestyle10 Mei 2025, 16:09 WIB

6 Anime sudah Tamat yang Wajib Ditonton, No Cliffhanger!

Capek nunggu season baru yang gak jelas kelarnya? Cari anime tamat yang bikin puas? Ini dia 6 rekomendasi anime masterpiece yang udah selesai, tanpa ending menggantung! Dari misteri waktu hingga pertarungan epik, siap bikin kamu binge-watching seharian!
6 Anime sudah Tamat yang Wajib Ditonton, No Cliffhanger!(FOTO: Desiotaku)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.