logo

7 Game Gratis di Steam yang Bisa Kamu Klaim Bulan Ini, Buruan Sebelum Habis!

Molsky
Rabu 14 Agustus 2024, 13:31 WIB
CRSED: F.O.A.D. (Sumber: Steam)

CRSED: F.O.A.D. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Steam seakan enggak habis-habis buat bagikan game gratis buat pecandu game seperti kamu guys. Hehehe.

Kali ini, Indogamers.com telah merangkum 7 game gratis yang bisa kamu mainkan di PC melalui Steam, paling tidak selama Agustus 2024.

Penasaran dong game apa saja yang bisa kamu mainkan saat ini secara free di platform tersebut? Enggak perlu berlama-lama langsung saja kalau gitu simak artikel ini sampai habis ya guys ya! Keep scrolling!

Baca Juga: Infinity Kingdom Jadi Game Gratis di Steam Hari Ini, Langsung Gas Klaim Guys!

Supremacy 1914

Pertama, kita mulai dengan Supremacy 1914 yang merupakan game tembak menembak bertema peperangan. Kamu bisa memainkan game ini yang memungkinkan player bermain sebagai negara mana pun yang terlibat dalam Perang Dunia Pertama.

Conflict of Nations: World War III

Kedua, ada Conflict of Nations: World War III yang juga mengusung tema peperangan dunia ketiga di mana situasi global telah memburuk sedemikian rupa.

Baca Juga: Trailer Black Ops 6 Akhirnya Spill Peta Peluncuran Zombies Terminus

CRSED: F.O.A.D

Game gratis di Steam yang selanjutnya adalah CRSED: F.O.A.D yang awalnya merupakan spin-off lelucon untuk penembak MMO berbasis regu, Enlisted. Pastikan kamu punya skill menembak yang mumpuni untuk memainkan game ini ya, biar bisa bertahan hidup.

Call of War: World War II

Masih mengusung tema peperangan Call of War: World War II memungkinkan pemain untuk menentukan hasil dari konflik global terbesar dalam sejarah. Pemain bisa berperang dalam game dengan memilih 10 negara yang bisa dimainkan termasuk AS, Rusia, dan Jerman.

Baca Juga: Gak Main-Main! 17 Game Japanese Role-Playing dengan Visual yang Manjakan Mata

Neverwinter

Berikutnya ada Neverwinter yang merupakan salah satu game gratis di Steam dan bisa diklaim bulan Agustus 2024 ini. Game ini merupakan versi MMO dari RPG meja Dungeons & Dragons yang menentukan genre Wizards of the Coast.

Star Trek Online

Star Trek Online juga enggak boleh dilewatkan karena game MMO ini cukup menarik dengan mengangkat latar belakang dunia fiksi ilmiah Starship Enterprise. Pemain akan diberikan sebuah kapal dan kru dan dikirim ke petualangan fiksi ilmiah yang terasa autentik Star Trek.

Baca Juga: Profil Watt, Salah Satu Pro Player Mobile Legends Paling Dihormati di MPL ID

Wizard101

Terakhir, ada game gratis di Steam berjudul Wizard101 yang merupakan permainan MMORPG fantasi yang telah memikat para pemain selama lebih dari satu dekade.

Itu dia beberapa rekomendasi game gratis di Steam yang bisa kamu mainkan setidaknya selama bulan Agustus 2024 ini karena kemungkinan besar akan kembali ke harga normal, cepat atau lambat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Rayakan Pencapaian 50 Juta Unduhan, Game Gratis Blood Strike Hadirkan Konten Baru

Kamis 08 Agustus 2024, 11:59 WIB
undefined
News

Panen Ulasan Positif, World of Tanks Jadi Game Gratis di Steam Bulan Ini

Selasa 13 Agustus 2024, 16:46 WIB
undefined
News

Infinity Kingdom Jadi Game Gratis di Steam Hari Ini, Langsung Gas Klaim Guys!

Rabu 14 Agustus 2024, 13:06 WIB
undefined
News Update
News26 Januari 2026, 10:03 WIB

MYSTIC Esports Juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026

MYSTIC Esports berhasil keluar sebagai juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026 setelah melalui persaingan ketat sejak turnamen digelar pada 23 Januari 2026 dan resmi berakhir pada 25 Januari 2026.
Juara IMC 2026 Mystic Esports
E-Sport25 Januari 2026, 20:42 WIB

Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!

Kabar gembira! MLBB resmi jadi cabang pertama di Esports Nations Cup 2026 Riyadh. 32 tim nasional akan berebut medali emas pada November mendatang. Cek detailnya!
Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 20:39 WIB

M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa

Kejutan besar di Grand Final M7! CEO MOONTON Games resmi mengumumkan Turki sebagai tuan rumah M8 World Championship. Simak pernyataan lengkap Cloud Zhang di sini!
M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa(FOTO: Indogamers/Ica)
E-Sport25 Januari 2026, 19:00 WIB

Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton

Sejarah baru tercipta! Laga Alter Ego vs SRG di M7 resmi pecahkan rekor views terbanyak mobile esports dengan 5,5 juta penonton. Simak ulasannya!
Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 13:35 WIB

Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship

Keajaiban M7! Simak kisah Cinderella Story Alter Ego: Menumbangkan raksasa Liquid PH & SRG dalam sehari hingga pecahkan kutukan 7 tahun menuju Grand Final.
Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 12:11 WIB

Alter Ego Kembali Bersinar di Panggung M7 Usai Taklukan Team Spirit: Yasuke Ungkap Rahasia Nya!

Alter Ego (AE) kembali menunjukkan kelasnya di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends, dengan kemanjuan yang signifikas Coach Xepher mejadi kunci kemenagan Alter Ego dipanggung Internasional tersebut.
Alter Ego (AE) di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends (FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 11:44 WIB

Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH

Alter Ego menjadi satu-satunya harapan Indonesia di M7 setelah melibas Team Spirit 3-1. Simak rekap pertandingan dan pandangan jujur Kidbomba soal peluang juara El Familia!
Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH(FOTO: Indogamers/Rozi)
News24 Januari 2026, 11:44 WIB

Indogamers Mobile Legends Championship 2026 Resmi Dimulai, 256 Tim Bertarung hingga 25 Januari

Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) 2026 resmi dibuka hari ini, menandai dimulainya rangkaian pertandingan yang mempertemukan 256 tim Mobile Legends dari berbagai daerah di Indonesia.
Indogamers Mobile Legends Championship 2026
Mobile24 Januari 2026, 08:28 WIB

Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!

Lagi irit kuota atau terjebak tanpa sinyal? Cek daftar 6 game offline Android terbaru 2026 yang baru saja rilis. Dari aksi Maneater hingga horor mencekam The Exit!
Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile24 Januari 2026, 08:22 WIB

Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!

Sedang cari tantangan bertahan hidup di ponsel? Intip daftar game survival Android & iOS terbaik 2026 mulai dari kedalaman laut Subnautica hingga keganasan Rust Mobile!
Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!(FOTO: Tekkan)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.