logo

The Callisto Protocol Jadi Game Gratis di Epic Games Store Bulan Ini, Buruan Klaim Waktu Terbatas!

Molsky
Rabu 21 Agustus 2024, 16:17 WIB
The Callisto Protocol. (Sumber: Epic Games Store)

The Callisto Protocol. (Sumber: Epic Games Store)

Indogamers.com - Dirilis pada tahun 2022, The Callisto Protocol menjadi game gratis saat ini di Epic Games Store. Berdasarkan pengumuman dari EGS, judul yang dikembangkan oleh Striking Distance Studios tersebut bisa diklaim secara free mulai 22-29 Agustus 2024.

Maka dari itu, jangan sampai ketinggalan ya guys ya karena waktu yang diberikan Epic Games Store sangat terbatas.

Pertanyaannya adalah, tentang apa sih game The Callisto Protocol tersebut? Enggak perlu panjang kali lebar kali tinggi lagi, langsung saja simak sampai habis artikel ini ya. Keep scrolling!

Baca Juga: Harga Samsung Galaxy Ring yang Bisa Mendeteksi Tanda Awal Sleep Apnea

Tentang The Callisto Protocol

Dikutip dari deskripsi game, The Callisto Protocol merupakan permainan video bergenre horor bertahan hidup orang ketiga. Pemain nantinya akan berperan sebagai Jacob Lee yang tak lain merupakan korban takdir yang dijebloskan ke Black Iron Prison (Penjara Besi Hitam), sebuah penjara dengan keamanan maksimum yang terletak di bulan Jupiter, Callisto.

"Ketika narapidana mulai berubah menjadi makhluk mengerikan, penjara menjadi kacau balau. Untuk bertahan hidup, Jacob harus berjuang menuju tempat aman untuk melarikan diri dari Black Iron Prison (Penjara Besi Hitam), sambil mengungkap rahasia gelap dan mengganggu yang terkubur di bawah permukaan Callisto," begitu bunyi keterangan dikutip Indogamers.com pada Rabu, 21 Agustus 2024.

Game ini akan memadukan atmosfer, ketegangan, dan kebrutalan dengan momen-momen mengerikan dari ketidakberdayaan dan kemanusiaan.

Baca Juga: Infinity Nikki: Pengumuman Global Closed Beta Test di gamescom 2024, Game Petualangan Open-World Terbaru dari PaperGames

"The Callisto Protocol membenamkan pemain dalam kisah yang mendebarkan di mana kengerian yang tak terkatakan mengintai di setiap sudut," tambah penjelasan game.

So, jangan sampai ketinggalan untuk memainkan The Callisto Protocol di PC melalui Epic Games Store ya guys ya. Sebab kalau enggak gratis, game ini harganya lumayan mahal yakni mencapai Rp600 ribu.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Baru Dirilis, Real Car Drift Racing Jadi Game Gratis di Steam saat Ini

Minggu 18 Agustus 2024, 10:40 WIB
undefined
News

6 Game Gratis di Steam Hari Ini, Minggu, 18 Agustus 2024, Buruan Mainkan Guys!

Minggu 18 Agustus 2024, 14:05 WIB
undefined
Reviews

Pengumuman! Game Gratis Dunk City Dinasty, Permainan Basket Jalanan 3v3 Bakal Hadir di Android dan iOS

Jumat 16 Agustus 2024, 10:04 WIB
undefined
News Update
Mobile01 April 2025, 18:01 WIB

10 Game Strategi Mobile Offline Terbaik

Dari perang luar angkasa sampai taktik menaklukkan kerajaan, semuanya bisa kamu mainkan kapan saja tanpa koneksi internet.
Ilustrasi main game mobile. (Sumber: Cozzy Alpaca)
PC01 April 2025, 16:01 WIB

5 Game PC Open-World yang Wajib Dimainkan karena Ceritanya Bagus Banget!

Beberapa game PC open world punya cerita begitu kuat hingga jadi alasan utama untuk memainkannya.
The Vanishing of Ethan Carter. (Sumber: Steam)
News01 April 2025, 14:30 WIB

5 Game PC Klasik yang Masih Aktif dan Banyak Peminatnya sampai Sekarang

Beberapa game klasik nyatanya tetap bertahan dan terus memiliki basis pemain aktif sampai sekarang.
Payday 2. (Sumber: Steam)
News01 April 2025, 12:01 WIB

5 Game Open World dengan Lanskap Terindah, Pemandangannya Bikin Jatuh Cinta

Mulai dari alam liar penuh pepohonan sampai kota-kota futuristik, pemandangan dalam lima game berikut siap bikin kamu jatuh cinta.
No Mans Sky. (Sumber: Steam)
News31 Maret 2025, 20:06 WIB

5 Game Detektif Terbaik yang Mengajakmu Memecahkan Kasus

Game dengan tema detektif menawarkan keseruan memecah misteri melalui pencarian petunjuk dan interogasi tersangka.
Disco Elysium, salah satu game detektif terbaik. (Sumber: Steam)
News31 Maret 2025, 18:05 WIB

Rekomendasi 7 Franchise Game Action-Adventure Terbaik

Action-adventure genre yang luas di mana semua game dengan aksi seru plus petualangan masuk ke dalam kategori ini.
Uncharted 4: A Thief’s End (FOTO: Uncharted 4: A Thief’s End)
Mobile31 Maret 2025, 16:00 WIB

Rekomendasi 6 Game Bertema Puzzle yang Bisa Mengasah Otak

Nah, buat kamu yang ingin tetap cerdas sambil bersenang-senang, berikut enam game puzzle mobile yang enggak cuma menantang, tapi juga bikin ketagihan.
Monument Valley (FOTO: www.monumentvalleygame.com)
Mobile31 Maret 2025, 14:01 WIB

Rekomendasi 5 Game Moba yang Cocok Buat Ngisi Libur Lebaran

Nah, buat kamu yang doyan adu strategi dan kerja sama tim, berikut lima game MOBA mobile terbaik yang wajib kamu coba.
League of Legends, salah satu game yang pernah meramaikan esports Indonesia sebelum Mobile Legends (Sumber: epicgames.com) (FOTO: epicgames.com)
Mobile31 Maret 2025, 11:05 WIB

Rekomendasi 5 Game Bertema Buah-buahan yang Seru Buat Dimainkan Waktu Idulfitri

Nah, dirangkum dari berbagai sumber, buat kamu yang pengen nyari hiburan ringan tapi tetap asyik, berikut beberapa rekomendasi game bertema buah yang bisa kamu coba.
Fruit ninja. (Sumber: Playstore)
Mobile31 Maret 2025, 08:35 WIB

Bisa Dicoba, Ini 5 Game Mobile yang Cocok Dipakai Mabar saat Lebaran

Nah, biar suasana makin asyik, berikut lima game mobile yang bisa kamu mainkan bersama keluarga saat Lebaran.
Rotasi farming (FOTO: Mobile Legends)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

redaksi@indogamers.com

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.