10 Game Sci-Fi Terbaik untuk PC yang Tawarkan Tantangan Epik

Cyberpunk 2077, salah satu game sci-fi terbaik untuk PC. (FOTO: CD Projekt)

Indogamers.com - Apakah kamu pecinta game bertema fiksi ilmiah alias sci-fi? Jika iya, kami telah menyusun rekomendasi game-game sci-fi terbaik untuk PC yang bisa dicicipi.

Dari petualangan di galaksi sampai misteri stasiun luar angkasa, judul-judul berikut menawarkan tantangan epik.

Langsung saja, inilah daftar game sci-fi terbaik untuk kamu mainkan via PC.

1. Cyberpunk 2077

Cyberpunk 2077. (Sumber: Cyberpunk 2077)
  • Pengembang: CD Projekt Red

  • Tahun Rilis: 2020

  • Platform: PC, PS4, PS5, Xbox One, Xbox Series X/S

  • Rating: 9/10

Sebagai pemain, kamu akan mengendalikan mengendalikan V, tentara bayaran yang mencari keabadian melalui implan teknologi.

Cyberpunk 2077 menghadirkan dunia penuh kejahatan, teknologi canggih, dan intrik politik.

Baca Juga: 10 Game Marvel Terbaik di Android 2024, Sajikan Petualangan Epik

2. Mass Effect: Legendary Edition

Mass Effect: Legendary Edition (Foto: Steam)
  • Pengembang: BioWare

  • Tahun Rilis: 2021

  • Platform: PC, PS4, Xbox One

  • Rating: 9/10

Trilogi ini mengikuti petualangan Komandan Shepard dalam upaya menyelamatkan galaksi dari ancaman Reaper.

Game dari BioWare tersebut menawarkan narasi mendalam di mana tiap opsi bakal mempengaruhi jalannya cerita.

3. Outer Wilds

Outer Wilds. (Sumber: Steam)
  • Pengembang: Mobius Digital

  • Tahun Rilis: 2019

  • Platform: PC, PS4, Xbox One, Nintendo Switch

  • Rating: 8.5/10

Pemain menjelajahi sistem tata surya yang terjebak dalam loop waktu 22 menit. Unik bukan?

Tujuan kamu dalam game tersebut yakni mengungkap misteri peradaban kuno dan penyebab kehancuran tata surya.

Baca Juga: 10 Game Superhero Terbaik di PC

4. Prey

Prey. (Sumber: Steam)
  • Pengembang: Arkane Studios

  • Tahun Rilis: 2017

  • Platform: PC, PS4, Xbox One

  • Rating: 8.5/10

Selanjutnya ada Prey dari Arkane Studios. Berlatar di stasiun luar angkasa Talos I, kamu bakal mengendalikan Morgan Yu yang harus bertahan hidup melawan alien Typhon. Pun, kamu juga punya misi mengungkap rahasia gelap perusahaan TranStar.

5. No Man's Sky

Game No Man's Sky
  • Pengembang: Hello Games

  • Tahun Rilis: 2016

  • Platform: PC, PS4, PS5, Xbox One, Xbox Series X/S

  • Rating: 8/10

Game eksplorasi luar angkasa ini mengajak pemain menjelajahi planet-planet yang dihasilkan secara prosedural.

Sebagai pemain, kamu bisa membangun basis, bertahan hidup, dan berdagang di galaksi luas.

Baca Juga: 10 Game Superhero Terbaik Sepanjang Masa

Daftar Game Sci-Fi Terbaik untuk PC Lainnya

Psychroma. (Sumber: Steam)

6. Psychroma

  • Pengembang: Rocket Adrift

  • Tahun Rilis: 2024

  • Platform: PC

  • Rating: 8/10

7. System Shock

  • Pengembang: Nightdive Studios

  • Tahun Rilis: 2023

  • Platform: PC, PS4, PS5, Xbox One, Xbox Series X/S

  • Rating: 8/10

8. Warhammer 40K: Space Marine 2

  • Pengembang: Saber Interactive

  • Tahun Rilis: 2024

  • Platform: PC, PS5, Xbox Series X/S

  • Rating: 7.5/10

9. Stellar Blade

  • Pengembang: Shift Up

  • Tahun Rilis: 2024

  • Platform: PC, PS5

  • Rating: 7.5/10

10. Pacific Drive

  • Pengembang: Ironwood Studios

  • Tahun Rilis: 2024

  • Platform: PC, PS5

  • Rating: 7/10

Baca Juga: 10 Game RPG Offline Terbaik di PC, dari Petualangan Epik hingga Dunia Fantasi Memukau

Semoga rekomendasi di atas membantu kamu menemukan game sci-fi terbaik untuk dimainkan di PC.***

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI