logo

Ternyata Penuh Rahasia, Ini 5 Fakta Epic Games yang Jarang Diketahui Orang

Molsky
Kamis 05 September 2024, 09:38 WIB
Logo Epic Games Store. (Sumber: Epic Games)

Logo Epic Games Store. (Sumber: Epic Games)

Indogamers.com - Situs Epic Games Store telah menjadi labuhan banyak penggemar game kalau lagi mencari judul-judul favorit. Dalam platform tersebut, pemain bisa memilih berbagai jenis permainan mulai dari yang gratis hingga yang berbayar dari genre apa saja.

Tapi tahukah kamu bahwa Epic Games ternyata mempunyai banyak rahasia? Nah, di bawah ini Indogamers.com telah merangkum beberapa fakta tentang Epic Games diolah dari berbagai sumber.

So, tanpa perlu berlama-lama lagi langsung saja simak sampai habis artikel ini ya guys ya. Keep scrolling!

Baca Juga: Kejutan! Tanggal Rilis Mortal Kombat 1: Khaos Reigns dan 6 Karakter Baru Terungkap

  1. Didirikan oleh Tim Sweeney

Pendiri Epic Games bernama Tim Sweeney yang sekarang sudah berusia 51 tahun dan lahir di Maryland. Ia berasal dari keluarga yang cukup karena ayahnya bekerja di Badan Pemetaan Pertahanan yang membuat peta dari citra satelit.

  1. Sempat DO

Dikutip dari The Sentinel pada Kamis, 5 September 2024, Sweeney ternyata pernah DO dari kampusnya dan pindah kembali ke tempat orang tuanya.

Namun ini jangan ditiru ya guys ya, karena ia punya tabungan $4000 pada usia 20 tahun sehingga Sweeney bisa mendirikan Epic Games.

Baca Juga: Manar Hidayat Punya Rencana Unik Setelah Juara Dunia Football Manager 2024

  1. Awalnya bukan bernama Epic Games

Semula, project yang dibuat di ruang bawah tanah rumahnya dikenal dengan sebutan Potomac Computer Systems pada tahun 1991. Setelah itu, ia merilis game komersial pertamanya, ZZT (1991) sehingga perusahaan berubah nama menjadi Epic MegaGames, Inc.

  1. Sempat ganti nama

Setahun berselang, tepatnya pada awal tahun 1992 ia mulai mempekerjakan karyawan bernama Mark Rein yang saat ini menjabat sebagai wakil presiden perusahaan.

Kemudian setelah pindah ke Cary pada tahun 1999, nama studio tersebut dikurangi menjadi Epic Games saja. Sejak saat itu, kantor pusat perusahaan berada di Cary, North Carolina, dan memiliki lebih dari 40 kantor di seluruh dunia.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Game MMORPG Untuk Android, Siap Ajak Kamu Berpetualang!

  1. Bersaing dengan Apple

Siapa sangka, Apple adalah saingan nyata bagi Epic Games Store dalam bisnis game. CEO Epic Tim Sweeney pernah mengungkapkan bahwa Apple App Store mengambil 30% bagian pendapatan dari game dan pembelian yang dilakukan di etalase pada pertengahan tahun 2020.

Akibatnya, Epic memilih untuk memberi mereka pilihan kompensasi langsung, yang mendorong Apple untuk menghapus Fortnite dari iOS. Sebab, Epic Games adalah pencipta Fortnite dan telah menjadi salah satu video game terpopuler di dunia, dengan lebih dari 350 juta akun dan 2,5 miliar koneksi teman.

Itu dia beberapa fakta tentang Epic Games yang jarang diketahui orang. Sampai jumpa di fakta-fakta selanjutnya ya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

5 Fakta Tersembunyi Football Manager 2024 yang Bakal Gratis di Epic Games

Kamis 05 September 2024, 09:14 WIB
undefined
News

Daftar 15 Game Teratas Epic Games yang Dapat Diskon hingga 75 Persen, Buruan Beli Pumpung Murah

Kamis 05 September 2024, 08:17 WIB
undefined
Guides

Daftar 10 Game Murah Epic Games Berharga Hanya Rp10 Ribuan, Ada Game Favorit Juga Lho

Kamis 05 September 2024, 08:45 WIB
undefined
News Update
Gadget12 September 2024, 13:04 WIB

4 Rekomendasi HP Gaming Terbaik di Bawah Rp 6 Juta

Berikut adalah 4 rekomendasi HP gaming terbaik di bawah Rp 6 juta
Paket gaming Samsung Galaxy A55 5G. (FOTO: Dok.Samsung Indonesia)
Gadget12 September 2024, 12:29 WIB

Di balik Penampilan Sempurna, Ini 4 Kekurangan iPhone 16 yang Nggak Disangka-sangka

Meskipun secara keseluruhan iPhone 16 masih lebih baik dibandingkan iPhone generasi sebelumnya.
iPhone 16 (FOTO: instagram.com/tech.with.engineerlite)
News12 September 2024, 12:28 WIB

FBI: Warga AS Rugi Rp86 Triliun Gegara Crypto Kena Hack

FBI mencatat hampir 70.000 pengaduan dari korban penipuan yang melibatkan Bitcoin, Ether, dan cryptocurency lainnya.
Laporan Tahunan Crypto Fraud 2023 di Amerika Serikat. (Sumber: FBI)
News12 September 2024, 11:56 WIB

Kerennya Gameplay Warhammer 40.000: Space Marine 2, Jangan Lupa Kuasai Panduan Mudah Memainkannya

Warhammer 40K: Space Marine 2 melanjutkan kisah Kapten Titus, yang kini telah menjadi Letnan setelah dituduh melakukan bid'ah.
Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: Steam)
PC12 September 2024, 11:54 WIB

10 Game Strategi Klasik yang Wajib Banget Kamu Mainkan Ulang, Masih Seru dan Bikin Ketagihan!

Kalau kamu suka game strategi, pasti udah nggak asing lagi sama beberapa game klasik yang dulu sempat booming. beberapa dari mereka masih seru banget buat dimainin ulang
10 Game Strategi Klasik yang Wajib Banget Kamu Mainkan Ulang, Masih Seru dan Bikin Ketagihan! (FOTO: Ensemble Studios)
News12 September 2024, 11:50 WIB

Ramai Indodax Kena Hack, Ini 3 Kasus Penipuan Crypto Terbesar dalam Sejarah

Kasus Mt. Gox jadi yang terbesar dalam sejarah kripto.
Ilustrasi hack crypto. (Sumber: Coinbase)
News12 September 2024, 11:36 WIB

Mengetahui Lebih Dalam Bahaya Quishing, Penipuan Melalui Kode QR

Kejahatan online kini telah berkembang menjadi semakin canggih.
Ilustrasi Quishing, penipuan dengan QR code. (Sumber: pexels.com/pixabay)
Gadget12 September 2024, 11:30 WIB

4 Rekomendasi HP Samsung Z Series Lipat Terbaru dan Terbaik

Berikut adalah 4 rekomendasi HP Samsung Z Series lipat terbaru dan terbaik
Vivo X Fold 3 Pro (Foto: Blibli)
News12 September 2024, 11:26 WIB

5 Fakta Menarik Warhammer 40.000: Space Marine 2 yang Baru Rilis Sudah Terjual 2 Juta Copy

Sehari setelah rilis, tepatnya pada 10 September 2024, Focus Entertainment selaku penerbit mengumumkan via Twitter kalau Warhammer 40k sudah terjual 2 juta copy.
Warhammer 40k: Space Marine 2. (Sumber: Steam)
E-Sport12 September 2024, 11:07 WIB

4 Game Dipertandingkan, Yogyakomtek Esports Arena Sediakan Prize Pool Rp15 Juta, Catat Tanggalnya!

Agenda yang diadakan bersamaan dengan Pameran Komputer dan IT terbesar.
Yogyakomtek Esports Arena sediakan prize pool Rp15 juta. (FOTO: Instagram/nongski.i)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.