logo

Penjualan Game Capcom Alami Penurunan, Game PC Kalahkan Konsol

Maverikf14
Jumat 01 November 2024, 11:01 WIB
Kantor pusat Capcom di Osaka, Jepang. (FOTO: Osaka.com)

Kantor pusat Capcom di Osaka, Jepang. (FOTO: Osaka.com)

Indogamers.com-Dalam laporan pendapatannya, Capcom mengungkap adanya penurunan penjualan dan pasar game PC ternyata lebih menjanjikan.

Capcom merilis laporan pendapatannya dalam enam bulan terakhir pada 30 September atau paruh pertama tahun fiskal 2025. Dalam laporan tersebut, ada fenomena menarik di mana game PC ternyata lebih banyak terjual dibandingkan konsol.

Disebutkan, perusahaan telah menjual total 20,02 juta game sejauh ini untuk tahun fiskal tersebut, di mana angka tersebut turun 11,4 persen dari tahun ke tahun.

Sebanyak 10,74 juta atau 54 persen dari penjualan tersebut merupakan penjualan PC digital, sementara penjualan konsol digital menyumbang 8,02 juta unit atau 40 persen dari total penjualan.

Baca Juga: Bagi yang Suka Bingung, Ini Perbedaan Smart TV, Android, dan Google TV

Penjualan game fisik hanya menyumbang 1,26 juta unit atau enam persen dari total keseluruhan.

Jika dirinci dari total game yang terjual, terdapat 3,09 juta game yang terjual di Jepang dan 16,93 juta game yang terjual di luar negeri. Ada juga 18,95 juta game katalog yang terjual dan 1,07 juta game baru yang terjual.

Capcom melaporkan penjualan bersih untuk periode enam bulan turun 35 persen menjadi 39,7 miliar yen, sementara pendapatan operasional turun 40 persen menjadi 20,6 miliar yen.

Meski mengalami penurunan, Capcom masih optimistis dengan masa depan games, di mana sejumlah game baru juga dikembangkan.

Baca Juga: Apple Resmi Merilis iOS 18.1, Ini 13 Fitur AI Canggih yang Mempermudah Hidupmu

Rilis baru dari Capcom termasuk Dead Rising Deluxe Remaster, Marvel vs: Arcade Classics, dan Ace Attorney Investigations Collection.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Capcom Umumkan Lineup di Event Gamescom 2024, Perkenalkan Monster Hunter Wilds dan Street Fighter 6

Kamis 08 Agustus 2024, 15:14 WIB
undefined
News

Pernah Ditolak Capcom, ini Sosok Shinji Mikami Pembuat Game Resident Evil Bersama Tokuro Fujiwara

Rabu 14 Agustus 2024, 12:12 WIB
undefined
News

Wow! Game Terbaru Capcom Kunitsu-Gami: Path of the Goddess Tembus 500 Ribu Pemain

Kamis 15 Agustus 2024, 12:08 WIB
undefined
News

Gamers iOS Minta Uang ke Capcom karena Bikin Resident Evil Mobile Harus Pakai Internet

Jumat 06 September 2024, 18:34 WIB
undefined
News

Capcom Bikin Survei Mengejutkan tentang Dead Rising Deluxe Remaster

Rabu 25 September 2024, 14:24 WIB
undefined
News Update
Guides11 Mei 2025, 12:30 WIB

Cara Efektif Farm Silver, Refine, dan Craft di Albion Online Tanpa Premium

Ingin beli premium di Albion Online tapi tanpa modal premium? Simak panduan lengkap farm silver, refine resource, dan mulai crafting dengan tips aman dan profitabel. Cocok untuk pemula!
Cara Efektif Farm Silver, Refine, dan Craft di Albion Online Tanpa Premium (FOTO: Meow Gaming)
Lifestyle11 Mei 2025, 11:35 WIB

X-Men dan Fantastic Four Akhirnya Bertemu di Avengers: Doomsday!

Alan Cumming mengonfirmasi crossover epik antara X-Men dan Fantastic Four di Avengers: Doomsday! Simak bagaimana kedua tim bertemu dalam film MCU terbesar ini. Baca selengkapnya!
X-Men dan Fantastic Four Akhirnya Bertemu di Avengers: Doomsday!(FOTO: Heroic Hollywood)
News11 Mei 2025, 11:13 WIB

Game Developer Ungkap 90% Game Kini Dibuat dengan Bantuan AI

CEO Level-5 Akihiro Hino mengungkapkan bahwa 80-90% game saat ini dikembangkan dengan bantuan AI. Simak dampaknya bagi industri game dan peran manusia di baliknya!
Game Developer Ungkap 90% Game Kini Dibuat dengan Bantuan AI(FOTO: Level-5)
Guides11 Mei 2025, 10:57 WIB

Cara Mudah Cek Suhu CPU untuk Jaga Performa Tetap Optimal

Untuk menjaga dan mencegah suhu CPU di PC overheating, pengguna perlu rutin cek suhu CPU dengan cara berikut.
Ilustrasi cek suhu CPU di PC. (FOTO: pemmzchannel.com)
Gadget11 Mei 2025, 10:57 WIB

Rekomendasi Tablet 5G Terbaik di 2025 dengan Spesifikasi Mumpuni Harga Dibawah Rp10 juta

Tablet dengan jaringan 5G memungkinkan pengguna untuk menikmati akses internet yang super cepat.
Tablet 5G terbaik 2025 dengan harga dibawah Rp10 juta. (FOTO: samsung.com)
Mobile11 Mei 2025, 10:56 WIB

Chronomon: RPG Monster Taming dengan Sentuhan Farming, Kini Hadir di Mobile dan PC!

Chronomon gabungkan RPG monster taming & farming ala Stardew Valley! Tangkap Chronomon, kelola ladang, & jelajahi dunia pixel retro. Kini tersedia di Android, iOS, & PC. Harga Rp139.000. Mainkan sekarang!
Chronomon: RPG Monster Taming dengan Sentuhan Farming, Kini Hadir di Mobile dan PC!(FOTO: Stone Golem Studios)
Guides10 Mei 2025, 18:39 WIB

Kulit Berminyak & Jerawat Ringan? Gamer Juga Perlu Jaga Kebersihan Kulit!

Banyak gamer mengalami kulit berminyak atau bahkan jerawat ringan akibat pola hidup tidak seimbang dan kebersihan kulit yang kurang terjaga.
Gamer Bermain Game Console (FOTO: Pexels/Yankrukov)
E-Sport10 Mei 2025, 16:30 WIB

PUBG Mobile x Attack on Titan: 3 Tips Biar Kamu Jadi Titan Terkuat di Medan Tempur

Kolaborasi epik antara PUBG Mobile dan Attack on Titan di update versi 3.8 bawa nuansa baru yang bikin adrenaline kamu naik turun kayak roller coaster.
PUBG X Attack on Titan. (Sumber: PUBG)
Lifestyle10 Mei 2025, 16:09 WIB

6 Anime sudah Tamat yang Wajib Ditonton, No Cliffhanger!

Capek nunggu season baru yang gak jelas kelarnya? Cari anime tamat yang bikin puas? Ini dia 6 rekomendasi anime masterpiece yang udah selesai, tanpa ending menggantung! Dari misteri waktu hingga pertarungan epik, siap bikin kamu binge-watching seharian!
6 Anime sudah Tamat yang Wajib Ditonton, No Cliffhanger!(FOTO: Desiotaku)
Lifestyle10 Mei 2025, 16:02 WIB

10 Adaptasi Anime Terburuk Sepanjang Masa, Gagal Total!

Suka anime? Tapi pernah kecewa berat sama adaptasinya? Nah, ini dia daftar 10 anime yang bikin fans ngamuk karena adaptasinya berantakan! Baca sampai habis biar nggak salah pilih!
10 Adaptasi Anime Terburuk Sepanjang Masa, Gagal Total!(FOTO: Desiotaku)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.