logo

Jadwal Turnamen FIFAe World Cup 2024, Event Kerjasama FIFA dan eFootball Majukan Sepakbola Dunia

Joko Susanto
Sabtu 02 November 2024, 19:30 WIB
FIFAe World Cup 2024 (Foto: Konami)

FIFAe World Cup 2024 (Foto: Konami)

Indogamers.com - Permainan sepakbola eFootball semakin menarik dengan hadirnya event FIFAe World Cup qualified, diketahui FIFAe World Cup 2024 adalah turnamen e-sports resmi dari FIFA dengan eFootball sebagai judul kompetisi yang diselenggarakan di dua kategori yakni konsol (PS4 dan PS5) dan Mobile.

Disini para pemain yang telah memenangkan kualifikasi dalam game dan Fase Nominasi Nasional akan bertemu di FIFAe World Cup 2024 Finals yang akan diselenggarakan secara offline pada tahun ini, dan bersaing untuk memperebutkan gelar Juara Dunia.

Tahun ini, total 18 negara dari seluruh dunia dapat berpartisipasi dalam turnamen final FIFAe World Cup 2024. Untuk pemain berkewarganegaraan selain dari 18 negara yang terdaftar dapat berpartisipasi hingga babak 3 kualifikasi in-game untuk tetap menerima hadiah berupa item in-game.

Baca Juga: 5 Fakta Unik Mortal Kombat 1 yang Wajib Diketahui Penggemar

Jadwal Turnamen FIFAe World Cup 2024

Keseluruhan turnamen akan dibagi menjadi tiga rangkaian acara utama.

  • 10-20 Oktober 2024: Kualifikasi in-game dalam 3 babak.

  • 28 Oktober-3 November 2024: Fase Nominasi Nasional di 18 negara

  • Akhir 2024: Final FIFAe World Cup 2024

Baca Juga: Rekomendasi 10 Game PC di Steam yang Layak Kamu Mainkan di Bulan November 2024

18 Negara Siap Berkompetisi

FIFAe World Cup 2024 akan mempertemukan 18 negara dari lima benua yang berbeda. Dari Asia akan diwakili oleh Jepang, Thailand, Indonesia, Korea Selatan, India, Malaysia, dan Arab Saudi.

Kontingen Eropa berjumlah tujuh negara yakni Perancis, Spanyol, Portugal, Turki, Belanda, Polandia, dan Inggris.

Maroko mewakili kontingen Afrika, Kosta Rika mewakili Amerika Utara, dan Brazil serta Argentina untuk mewakili Amerika Selatan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

5 Fakta Menarik eFootball Mobile Versi 4.0.0, Hadirkan Fitur Cuaca Salju, Hujan, dan Bisa Melihat Wasit

Jumat 13 September 2024, 05:54 WIB
undefined
Mobile

5 Fitur yang Harus Ada di eFootball v4.0.0 untuk Menjadikannya Update yang Revolusioner

Rabu 21 Agustus 2024, 11:17 WIB
undefined
Mobile

Manchester United FC Perpanjang Kemitraan dengan Konami, eFootball Gelar Event Spesial

Rabu 21 Agustus 2024, 15:14 WIB
undefined
News

Konami Tambahkan Cuaca Salju dan Hujan di eFootball Mobile, HP Kentang Apa Kabar?

Selasa 10 September 2024, 17:07 WIB
undefined
Mobile

Persib Bandung Jadi Klub Pertama Indonesia yang Hadir di Game eFootball

Sabtu 19 Oktober 2024, 17:35 WIB
undefined
News Update
Guides28 April 2025, 13:53 WIB

Cara Dapatkan Diamonds Gratis di SD Gundam G Generation Eternal

Cari cara dapatkan diamonds gratis di SD Gundam G Generation Eternal? Simak tips F2P terbaik di sini! Mulai dari misi harian, event, sampai trik hemat diamonds. Dijamin bantu kamu main lebih lancar tanpa perlu beli premium currency!
Cara Dapatkan Diamonds Gratis di SD Gundam G Generation Eternal (Tips F2P!)(FOTO: gget.ggame.jp)
E-Sport28 April 2025, 13:44 WIB

Skandal Terbaru Dunia Esports Indonesia, Netizen Nitip Sandal ke Pro Player Ini

Dunia esports Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) lagi-lagi dibuat gempar dengan adanya skandal yang diduga melibatkan pro player.
Ilustrasi skandal. (Sumber: deposit photos)
News28 April 2025, 13:33 WIB

Bocoran Resident Evil 9? Capcom Bikin Heboh dengan Teaser Romawi 'IX' di Video RE4!

Capcom baru saja bikin geger komunitas Resident Evil! Di video perayaan penjualan 10 juta kopi RE4, ada easter egg tersembunyi: angka Romawi "IX" (9). Apa ini pertanda RE9 akan segera diumumkan?
Bocoran Resident Evil 9? Capcom Bikin Heboh dengan Teaser Romawi IX di Video RE4!(FOTO: Youtube LTRE)
Lifestyle28 April 2025, 13:09 WIB

Film MCU yang Wajib Ditonton Sebelum Nonton Thunderbolts, Biar Nggak Bingung!

Mau nonton Thunderbolts? Jangan sampai ketinggalan! Film ini bakal ngumpulin banyak karakter MCU dengan cerita rumit. Biar nggak bingung, simak dulu rekomendasi film dan series yang harus kamu tonton.
Film MCU yang Wajib Ditonton Sebelum Nonton Thunderbolts, Biar Nggak Bingung!(FOTO: Screen Rant)
Lifestyle28 April 2025, 13:04 WIB

Bahaya Mengintai dari Bermain Game Online bagi Anak: Dari Kecanduan hingga Prestasi Akademik Merosot

Meski membawa sejumlah manfaat seperti melatih refleks, logika, hingga kreativitas, risiko bahaya yang mengintai tidak bisa diabaikan.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
PC28 April 2025, 12:52 WIB

5 Keunggulan MSI Z890, Motherboard MSI yang Bikin Gamers Ketagihan

MSI Z890 hadir sebagai motherboard masa depan yang siap mengangkat performa PC kamu ke level dewa.
MEG Z890 ACE. (Sumber: MSI)
Console28 April 2025, 12:02 WIB

Pengumuman! Ghost of Yotei akan Hadir di PS5 2 Oktober 2025, Pre-order Mulai 2 Mei

Lima tahun sejak merilis Ghost of Tsushima, Sucker Punch Productions kembali mengerjakan game Ghost of Yotei.
Ghost of Yotei, salah satu game terbaik PS5 2025. (FOTO: blog.playstation.com)
Guides28 April 2025, 11:49 WIB

Build Belerick Anti MM 2025, Jadi Tank Paling Ganas Lawan Marksman!

Cari build Belerick anti MM yang bikin musuh auto frustrasi? Di sini ada tutorial lengkap mulai dari emblem, item, sampai tips main biar jadi tank paling mematikan.
Build Belerick Anti MM 2025, Jadi Tank Paling Ganas Lawan Marksman!(FOTO: Moonton)
E-Sport28 April 2025, 11:01 WIB

5 Meme Kocak NAVI di MPL ID Season 15: Panen Apa? Panen Kekalahan....

NAVI mengalami nasib buruk di MPL ID Season 15. Tim jelmaan Rebellion ini sudah mengantongi sembilan kekalahan beruntun hingga week 5.
Meme kocak NAVI di MPL ID Season 15. (Instagram/mpl.sarkas) (FOTO: Instagram/mpl.sarkas)
Mobile28 April 2025, 10:50 WIB

KAIJU NO. 8 THE GAME Buka Pre-Registrasi! Siap-siap Hadapi Kaiju di RPG Turn Based Keren Ini!

Akatsuki Games resmi buka pre-registrasi untuk KAIJU NO. 8 THE GAME, RPG turn-based berbasis anime hits! Mainkan di Android, iOS, atau PC, dan rasakan petualangan seru melawan Kaiju dengan grafis memukau. Daftar sekarang sebelum rilis!
KAIJU NO. 8 THE GAME Buka Pre-Registrasi! Siap-siap Hadapi Kaiju di RPG Turn Based Keren Ini!(FOTO: Akatsuki Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.