logo

Patut Ditiru, Acara Game Ini Sukses Galang Dana Rp39,3 Miliar untuk Yayasan Kanker

RA_Majid
Senin 13 Januari 2025, 17:25 WIB
AGDQ 2025. (Sumber: Dot Esports)

AGDQ 2025. (Sumber: Dot Esports)

Indogamers.com - Ajang tahunan Awesome Games Done Quick (AGDQ) 2025 sukses mendulang dana sebesar 2.556.305 dolar AS atau sekitar Rp39,3 miliar untuk Prevent Cancer Foundation.

Acara speedrunning maraton berlangsung selama sepekan, mulai 5 sampai 12 Januari 2025, di Pittsburgh, Amerika Serikat.

AGDQ kembali menghadirkan momen-momen unik yang jadi daya tarik utama.

Salah satu momen paling mencuri perhatian yakni saat speedrun game Crazy Taxi yang dimainkan dengan iringan live band.

Baca Juga: 5 Game Fantasi Militer Terbaik, Bawa Tema Nazi sampai Perang Dunia

Selain itu, pemain bernama Funkopotamus Wes menampilkan aksi tak biasa saat maink New Super Mario Bros Wii pakai kontrol gerak yang dioperasikan oleh kepala dan kaki.

Tak kalah menarik, seorang speedrunner bernama Dr. Doot menyelesaikan sesi tarung melawan bos dalam game Elden Ring menggunakan saksofon elektrik.

Seluruh rekaman maraton AGDQ 2025 bisa disaksikan kembali di kanal YouTube Games Done Quick.

Acara tersebut merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan amal yang diadakan sepanjang tahun oleh penyelenggara.

Setelah AGDQ, agenda berikutnya bertajuk Back to Black segera digelar pada 6 sampai 9 Februari 2025.

Baca Juga: China Batasi Anak Main Game 15 Jam Selama Liburan Sekolah, Ternyata Ini Alasannya

Sejak pertama kali digelar, Games Done Quick telah mengumpulkan lebih dari 54 juta dolar AS atau sekitar Rp831 miliar.

Mereka berbagai hasil ke organisasi amal, termasuk Prevent Cancer Foundation dan Doctors Without Borders.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

15 Kesalahan Pemain Baru di Stardew Valley 1.6 yang Harus Kamu Hindari

Senin 13 Januari 2025, 14:42 WIB
undefined
PC

ASTRA: Knights of Veda, Petualangan dalam Dunia Fantasi yang Penuh Misteri

Senin 13 Januari 2025, 15:26 WIB
undefined
PC

Gratis dan Seru, Omega Strikers Game Olahraga yang Gak Kalah Keren

Senin 13 Januari 2025, 15:26 WIB
undefined
E-Sport

Reuni dengan RRQ Hoshi dan Onic Esports di Challenge Final ESL Snapdragon S6, Simak Kilas Balik Perjalanan Evos Alberttt

Senin 13 Januari 2025, 15:32 WIB
undefined
Console

CD Projekt Red Masih Andalkan Tim Veteran untuk Proyek Witcher Baru

Senin 13 Januari 2025, 14:35 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 20:00 WIB

3 Skill Andalan Luban No. 7 di Honor of Kings yang Mengerikan

Luban No.7 adalah salah satu hero paling ikonik dan nyentrik di game Honor of Kings guys.
Hero Luban No 7 Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Mobile23 April 2025, 19:00 WIB

Awas Guys! Simak Yuk 4 Hero Midlane Paling Gahar di Honor of Kings 2025

i tengah panasnya pertarungan di midlane Honor of Kings, empat hero ini jadi langganan pick karena kemampuan mereka yang luar biasa.
Heino (FOTO: Honor of Kings)
PC23 April 2025, 18:00 WIB

5 Monitor Gaming MSI Terbaik 2025: Visual Tajam, Respons Kilat, dan Siap Tempur

Buat kamu yang pengen upgrade pengalaman gaming ke level dewa, MSI punya deretan monitor yang enggak cuma keren di tampilan, tapi juga gahar di performa.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 16:05 WIB

Kode Crosshair Valorant Terbaik dari Pro-Player Dunia, Terbukti Efektif

Bagi kamu yang ingin memiliki kode Crosshair terbaik dari para pemain pro Valorant di dunia, kamu bisa pilih kode Crosshair berikut.
Ilustrasi penggunaan kode Crosshair Valorant dari pro-player dunia. (FOTO: pcgamesn.com)
PC23 April 2025, 16:00 WIB

Enggak Cuma Jago Teknologi, MSI Juga Serius Peduli Lingkungan

Di tengah dunia teknologi yang makin cepat berlari, MSI enggak cuma fokus bikin perangkat canggih, tapi juga mulai ngebut ke arah yang lebih hijau.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Mobile23 April 2025, 15:05 WIB

Tips Cepat Naik Rank di Valorant, Mudah Diikuti Langkah-langkahnya

Untuk mencapai rank terbaik di urutan rank Valorant.
Ilustrasi rank di Valorant. (FOTO: Riot Games)
Mobile23 April 2025, 14:30 WIB

5 Senjata yang Paling Ampuh Digunakan untuk Lawan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Enggak semua pertempuran di PUBG Mobile harus berakhir dengan baku tembak jarak dekat.
S12K.  (Sumber: PUBG)
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.