logo

5 Game Horor Paling Ditunggu Tahun 2025

RA_Majid
Kamis 23 Januari 2025, 10:03 WIB
Resident Evil 9 (Sumber: Screenrant)

Resident Evil 9 (Sumber: Screenrant)

Indogamers.com - Tahun 2025 menjanjikan banyak game horor yang siap bikin bulu kuduk berdiri.

Setelah kesuksesan berbagai judul di 2024 seperti Silent Hill 2 Remake dan Still Wakes the Deep, kini para penggemar genre horor menanti sederet game menarik lainnya.

Inilah lima game horor paling ditunggu pada 2025.

Little Nightmares 3. (Sumber: Steam)

1. Little Nightmares 3

Game Little Nightmares 3 akan membawa elemen klasik dari seri sebelumnya, seperti memecah teka-teki rumit dan menghadapi monster mengerikan.

Dengan tambahan fitur co-op online, Little Nightmares 3 menghadirkan kesempatan untuk bekerja sama dengan teman, lebih seru dan menegangkan.

2. Bye Sweet Carole

Mengusung gaya seni 2D yang terinspirasi dari era Disney klasik, Bye Sweet Carole adalah game Metroidvania dengan latar di panti asuhan berhantu.

Pemain akan menghadapi iblis bermata merah dalam petualangan dongeng gelap dibungkus gameplay penuh intrik.

Baca Juga: Game Horor Mysterious School, Petualangan Horor di Sekolah yang Terbengkalai

Reanimal. (Sumber: Steam)

3. Reanimal

Dari studio yang menggarap game Little Nightmares, Reanimal menawarkan horor co-op di dunia penuh makhluk raksasa.

Pemain akan berperan sebagai anak kecil yang harus bertahan hidup dari ancaman tiada henti.

4. Alien: Isolation 2

Sekuel dari Alien: Isolation ini menjadi salah satu yang paling ditunggu. Game pertama dikenal dengan AI cerdas, menciptakan pengalaman penuh ketegangan.

Berbekal teknologi lebih canggih, Alien: Isolation 2 diprediksi menghadirkan pengalaman horor lebih intens.

Baca Juga: 7 Game Horor Paling Menakutkan dan Mencekam, Bikin Susah Tidur

Resident Evil 9 (Sumber: Gamerant)

5. Resident Evil 9

Meski belum ada konfirmasi resmi, banyak rumor menyebut bahwa Resident Evil 9 akan hadir pada 2025.

Game ini diperkirakan membawa elemen eksplorasi open world dengan twist cerita yang mengejutkan, mengingat reputasi seri ini sebagai salah satu raksasa genre horor.

Game mana yang ingin kamu coba? Siapkan nyali dulu.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

5 Game RPG Aksi Terbaik di Steam yang Seru Banget Kamu Mainkan di PC

Kamis 23 Januari 2025, 01:23 WIB
undefined
PC

Dari Ninja Turtles Hingga Demon Slayer, 5 Game 2D Terbaik di Steam yang Nggak Boleh Kamu Lewatkan

Kamis 23 Januari 2025, 04:32 WIB
undefined
PC

Bingung Cari Game Santai? Ini 5 Game Idle dan Clicker Terbaik di Steam

Kamis 23 Januari 2025, 00:35 WIB
undefined
PC

5 Game Ninja Terbaik di Steam yang Bikin Serasa Jadi Shinobi Beneran

Kamis 23 Januari 2025, 02:30 WIB
undefined
PC

5 Game Crafting Terbaik di Steam yang Seru dan Bikin Ketagihan

Kamis 23 Januari 2025, 03:34 WIB
undefined
News Update
Mobile18 April 2025, 17:00 WIB

Cara Mendapatkan Kode Redeem FF 2025 yang Bisa Diklaim Gamer

Kode redeem di Free Fire memiliki limit waktu dan kuota penggunaan, sehingga penukaran tak bisa dilakukan jika kode redeem telah melewati waktu yang ditentukan.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 16:30 WIB

Main Game Aman Buat Anak? Ini 5 Rekomendasi yang Enggak Bikin Waswas

Zaman sekarang, nyari game yang aman buat anak itu kayak nyari jarum di tumpukan notifikasi. Agak-agak susah gimana gitu guys.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
E-Sport18 April 2025, 15:36 WIB

Dukung Performa Timnas, EA SPORTS FC Mobile Gelar Turnamen Grassroots FC Mobile Training Ground

EA SPORTS FC Mobile mengumumkan peluncuran FC Mobile Training Ground, sebuah turnamen tingkat pemula (grassroots) yang menjadi salah satu yang terbesar di Indonesia untuk gim EA SPORTS FC Mobile.
EA SPORTS FC Mobile Hadirkan Turnamen Pemula Terbesar di Indonesia: FC Mobile Training Ground (FOTO: Dok. fcmobile)
Mobile18 April 2025, 14:16 WIB

Kenalan Sama Shouyue Honor of Kings, Hero Marksman Penembak Jitu

Ini dalah tentang Shouyue di Honor of Kings (HoK). Shouyue, atau lebih lengkapnya Baili Shouyue, adalah salah satu hero Marksman dalam game tersebut
Hero Shouyue Honor of Kings (FOTO: Fandom.com)
Mobile18 April 2025, 14:00 WIB

Cara Membuat Akun FF Server Luar, Ikuti Langkah-langkah Mudahnya

Selain bermain dengan akun server Indonesia, ternyata kamu juga bisa bermain game FF dengan akun server luar dengan cara seperti berikut.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Mobile18 April 2025, 09:26 WIB

Wajib Simak Guys! Ini Build Item Tersakit Nakoruru yang Bikin Lawan Ketar-ketir

Pengen bikin Nakoruru di Honor of Kings jadi mesin pembunuh yang bisa nge-burst lawan dalam sekejap?
Nakoruru, Honor of Kings (FOTO: Youtube malika Gaming 2.0) (FOTO: Youtube malika Gaming 2.0)
PC18 April 2025, 08:47 WIB

GeForce RTX 5060 Series versi GAMING TRIO: Kartu Grafis MSI yang Unggul di Segala Bidang

Buat kamu semua yang lagi cari kartu grafis yang enggak cuma ngebut tapi juga tampil keren, MSI GeForce RTX 5060 Series versi GAMING TRIO bisa jadi pilihan yang pas guys.
GeForce RTX 5060 Series versi GAMING TRIO. (Sumber: MSI)
PC18 April 2025, 08:16 WIB

Detail VANGUARD GeForce RTX 5060 Series: Kartu Grafis MSI Terbaru

MSI telah memperkenalkan seri kartu grafis GeForce RTX 50 terbaru mereka, termasuk lini VANGUARD.
VANGUARD GeForce RTX 5060 Series. (Sumber: MSI)
Lifestyle17 April 2025, 21:02 WIB

Ayah dan Bunda, Ini Penyebab Anak Kecanduan Game: Dampak Negatif dan Cara Mengatasinya

Kecanduan game pada anak adalah kondisi di mana anak-anak tidak bisa mengontrol keinginan untuk bermain game.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
News17 April 2025, 20:01 WIB

Bikin Pengalaman Bermain Jadi Makin Seru, Begini Cara Main Game Minecraft untuk Pemula

Bagi kamu para pemula yang ingin pengalaman bermain Minecraft jadi makin seru, kamu bisa ikuti beberapa cara seperti berikut.
Minecraft. (Sumber: Minecraft)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.