logo

Rekomendasi 5 Game Survival Terbaik yang Menantang Strategimu

RA_Majid
Kamis 23 Januari 2025, 12:02 WIB
Rust. (Sumber: Steam)

Rust. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Game survival selalu memberi pengalaman menantang sekaligus memacu adrenalin.

Genre ini terkenal dengan elemen bertahan hidup di tengah berbagai situasi ekstrem, mulai dari alam liar sampai lawan makhluk fantasi.

Seiring waktu, banyak game survival yang telah dirilis, beberapa di antaranya masih layak dimainkan sampai kini.

Berikut beberapa pilihan game survival terbaik yang seru dan menantang untuk kalian mainkan.

1. Palworld

Palworld. (Sumber: Gamerant)

Palworld merupakan game survival dengan konsep segar dan berbeda. Game ini menggabungkan elemen makhluk lucu seperti Pokémon dengan crafting dan eksplorasi.

Kamu bisa menangkap makhluk lucu yang disebut “Pal,” memanfaatkan mereka untuk bertahan hidup, bahkan menggunakannya dalam pertempuran.

Visualnya yang cerah memberi pengalaman menyenangkan.

2. Rust

Rust. (Sumber: Steam)

Jika kamu penggemar game survival multiplayer, Rust opsi yang tepat.

Dalam game ini, pemain ditantang untuk mengumpulkan sumber daya, membangun tempat berlindung, dan bertahan hidup dari serangan pemain lain.

Dengan adanya pembaruan grafis dan konten baru, Rust semakin seru untuk dimainkan, terutama jika kamu bermain bersama tim yang solid.

Baca Juga: 5 Game Crafting Terbaik di Steam yang Seru dan Bikin Ketagihan

3. Don’t Starve

Don’t Starve Pocket Edition. (Sumber: Google Play)

Don’t Starve terkenal dengan gaya visual unik yang gelap dan menakutkan.

Di sini, pemain harus bertahan hidup di dunia penuh makhluk aneh. Tidak hanya kebutuhan fisik yang harus dipenuhi, tetapi juga kesehatan mental karakter yang kamu mainkan.

Jika aspek ini diabaikan, karakter bisa jatuh dalam keadaan yang mengancam nyawa.

4. Subnautica

Subnautica (FOTO: Playstation)

Pernahkah kamu membayangkan bertahan hidup di bawah laut? Subnautica membawa pemain untuk menjelajahi dunia bawah laut yang indah tapi penuh dengan ancaman.

Semakin dalam kamu menyelam, semakin banyak keanehan dan misteri bioma laut yang menanti untuk dipecahkan.

Baca Juga: 5 Game RPG Aksi Terbaik di Steam yang Seru Banget Kamu Mainkan di PC

5. Grounded

Grounded

Kembali ke daratan, tetapi kali ini dengan tubuh yang sangat kecil dan harus bertahan hidup melawan serangga raksasa.

Dalam Grounded, pemain harus mencari sumber daya, membuat alat, dan bertahan hidup dalam dunia besar bagi tubuh kecil.

Itulah lima rekomendasi game survival terbaik di tahun 2025 yang wajib kamu coba.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

5 Game RPG Aksi Terbaik di Steam yang Seru Banget Kamu Mainkan di PC

Kamis 23 Januari 2025, 01:23 WIB
undefined
PC

Dari Ninja Turtles Hingga Demon Slayer, 5 Game 2D Terbaik di Steam yang Nggak Boleh Kamu Lewatkan

Kamis 23 Januari 2025, 04:32 WIB
undefined
PC

Nggak Cuma Seru, 5 Game Shmup Terbaik di Steam ini Bakal Bikin Kamu Ketagihan

Kamis 23 Januari 2025, 05:33 WIB
undefined
PC

5 Game Ninja Terbaik di Steam yang Bikin Serasa Jadi Shinobi Beneran

Kamis 23 Januari 2025, 02:30 WIB
undefined
PC

5 Game Crafting Terbaik di Steam yang Seru dan Bikin Ketagihan

Kamis 23 Januari 2025, 03:34 WIB
undefined
News Update
Mobile16 April 2025, 09:42 WIB

4 Tips Pakai Senjata Jarak Dekat di PUBG Mobile, Lawan Musuh dengan Sigap

Kamu pernah ngerasa jadi ninja dadakan di PUBG Mobile? Saat peluru habis dan musuh tinggal sejengkal, senjata jarak dekat alias melee bisa jadi penyelamat.
Senjata jarak dekat PUBG. (Sumber: PUBG)
News16 April 2025, 09:31 WIB

Simak! Daftar Event Menarik dan Skin Terbaru dari Game-Game Populer April 2025: MLBB, Free Fire, hingga Call of Duty Mobile

Sejumlah game favorit seperti Mobile Legends: Bang Bang (MLBB), Free Fire, hingga Call of Duty memiliki sejumlah agenda yang sayang dilewatkan.
Update game populer dengan event dan keseruan menarik di April 2025. (FOTO: UniPin)
PC16 April 2025, 08:31 WIB

Penting Kamu Tahu! Ini 5 Tips Merawat Motherboard MSI Biar Awet dan Tahan Lama

Motherboard MSI kamu itu ibarat jantungnya PC, kalau dia sehat, performa gaming atau kerjaanmu juga lancar.
MSI. (Sumber: MSI)
Mobile15 April 2025, 22:05 WIB

MediaTek Dimensity 8350 Menjadi Kekuatan Bermain Game pada OPPO Reno13 5G

OPPO Reno13 5G hadir dengan MediaTek Dimensity 8350 chipset canggih yang dirancang untuk memberikan pengalaman bermain game yang lebih responsif, stabil, dan hemat daya.
Oppo Reno13 5G x MediaTek Dimensity 8350 (FOTO: Dok. Indogamers.com)
PC15 April 2025, 21:05 WIB

Cara Mengunci Folder dan Aplikasi di MacOS, Bikin Aman Data Pribadi

Untuk mengunci folder dan aplikasi di MacOS kamu bisa ikuti langkah-langkah seperti berikut, baik tanpa aplikasi dan dengan aplikasi.
Ilustrasi mengunci folder dan aplikasi di MacOS. (FOTO: Future)
News15 April 2025, 20:04 WIB

Cara Memperbesar Joystick Roblox dengan Mudah di Smartphone dan PC

Roblox memberikan kemudahan bagi para pemainnya agar mereka bisa menyesuaikan ukuran joystick, seperti memperbesar ukurannya.
Ilustrasi memainkan game Roblox. (Sumber: World News Intel)
Gadget15 April 2025, 19:06 WIB

Resmi Debut di Indonesia, POCO F7 Series Hadirkan Dua Model dengan Slogan Fearless: Ultrapower Unleashed

POCO F7 Series resmi dirilis di Indonesia dengan model Ultra yang menjadi model pertama kalinya dari POCO F Series .
POCO F7 Series (FOTO: Xiaomi)
Mobile15 April 2025, 19:00 WIB

Enggak Cuma Adu Skill, Ini Format Turnamen IKL Spring 2025 yang Bikin Deg-degan Sejak Awal

Turnamen esports apa pun itu, enggak cuma soal menang kalah guys, sebagaimana format IKL Spring 2025.
IKL Spring Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Mobile15 April 2025, 18:30 WIB

Push Rank di PUBG Mobile: Ini 5 Cara Cerdas Biar Cepat Naik Tier

Kamu para gamers lagi ngerasa stuck di rank yang itu-itu aja di PUBG Mobile? Mungkin kini saatnya buat ubah strategi.
Royale Pass A12 PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Mobile15 April 2025, 17:16 WIB

Siap-siap Naik Level! Ini 3 Peta Paling Cocok Buat Push Rank di PUBG Mobile

Lagi serius ngejar rank di PUBG Mobile? Pilihan peta yang tepat dan cocok bisa jadi penentu utama lho guys.
Peta Erangel PUBG (FOTO: PUBG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.