logo

Art Book Assassin’s Creed Shadows Bocor di Situs Anime Dewasa, Ini 5 Fakta Mengejutkannya

RA_Majid
Selasa 04 Februari 2025, 13:21 WIB
Assassin's Creed Shadows. (Sumber: Breakflip)

Assassin's Creed Shadows. (Sumber: Breakflip)

Indogamers.com - Official Art book game Assassin’s Creed Shadows bocor di tempat tak terduga yakni di situs dewasa anime.

Kabar ini langsung menyedot atensi gamer, terutama karena isinya mengungkap detail penting dari game terbaru Ubisoft tersebut.

Berikut lima fakta mengejutkan dari insiden ini, dirangkum dari laporan The Gamer pada Senin (3/2/2025).

1. Bocor di Situs Hentai Sebelum Dihapus

Art book Assassin’s Creed Shadows tiba-tiba muncul di arsip situs hentai.

Netizen Reddit yang pertama menemukan kebocoran ini, sebelum akhirnya art book dihapus dari situs terkait.

2. Ungkap Ratusan Gambar Lokasi dan Karakter

Art book ini menampilkan berbagai konsep desain karakter serta lingkungan yang akan muncul di game Assassin’s Creed Shadows.

Beberapa gambar memperlihatkan lanskap Jepang era feodal dan karakter yang akan dimainkan oleh para gamer.

Baca Juga: Acer Kenalkan Konsol Genggam Terbaru Nitro Blaze 8 dan Nitro Blaze 11

3. Ada Karakter Anak Kecil dengan Monyet

Salah satu temuan menarik dari art book ini yaitu karakter anak berusia 8 tahun yang digambarkan penuh semangat dan memiliki monyet peliharaan.

Karakter tersebut sempat jadi perbincangan karena muncul di ilustrasi utama game.

4. Asal Kebocoran Masih Misteri

Hingga kini, belum diketahui siapa yang pertama kali membocorkan art book Assassin’s Creed Shadows atau alasan mengapa dipublikasikan di situs dewasa anime.

Ubisoft juga belum memberi pernyataan resmi terkait kebocoran ini.

Baca Juga: 10 Game PC yang Kini Bisa Dimainkan di Android

5. Salinan Masih Beredar di Internet

Kendati sudah dihapus dari situs awal, art book game Assassin’s Creed Shadows sudah tersebar di berbagai platform lain.

Beberapa pengguna melaporkan masih bisa menemukan salinan dengan kata kunci yang tepat.

Sementara game Assassin’s Creed Shadows dijadwalkan rilis 20 Maret 2025, apakah kebocoran ini akan mempengaruhi strategi pemasaran Ubisoft?

Kita tunggu kabar selanjutnya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Industri Game Was-was Kebijakan Tarif Donald Trump, Bisa Hancurkan Bisnis Mereka

Selasa 04 Februari 2025, 08:39 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi 4 Browser Android Pemblokir Iklan Terbaik 2025, Semua Gratis Tinggal Install di Play Store

Selasa 04 Februari 2025, 11:04 WIB
undefined
News

Mantan Bos Sony Sebut Nintendo Switch 2 Tak Punya Banyak Kejutan

Selasa 04 Februari 2025, 10:00 WIB
undefined
Lifestyle

Game Baseball MLB The Show Jalin Kemitraan dengan Homage, Rilis Koleksi Pakaian Edisi Khusus

Selasa 04 Februari 2025, 08:17 WIB
undefined
Lifestyle

Wah, Ada Koleksi T-Shirt Khusus Si Buta Dari Gua Hantu yang Sedang Dibuat Game

Selasa 04 Februari 2025, 09:10 WIB
undefined
News Update
Mobile10 Maret 2025, 09:14 WIB

PDKT Sama Cai Yan, Hero Honor of Kings yang Punya Banyak Keunggulan

Cai Yan di dunia Honor of Kings, bisa dibilang menjadi karakter yang lucu dan imut tapi jago.
Cai Yan Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Mobile10 Maret 2025, 08:42 WIB

Kuat tapi Bisa Ditandingi, Ini 5 Counter Hero Xiang Yu Honor of Kings

Siapa bilang Xiang Yu enggak bisa dikalahkan? Meskipun dia dikenal sebagai tank tangguh di Honor of Kings, ada beberapa hero yang bisa menjadi mimpi buruk baginya.
Hero Xiang Yu  Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
PC10 Maret 2025, 08:30 WIB

MSI Radeon RX 6900 XT GAMING X TRIO 16G: Juaranya Kartu Grafis

Dan kali ini kita akan membahas tentang Radeon RX 6900 XT GAMING X TRIO 16G.
MSI Radeon RX 6900 XT GAMING X TRIO. (Sumber: MSI)
PC10 Maret 2025, 08:09 WIB

Rekomendasi 4 Kartu Grafis MSI yang Wajib Dimiliki Gamers

Kartu grafis MSI wajib banget deh dikoleksi para gamers biar performa memenangkan permainan semakin gacor.
Kartu grafis MSI. (Sumber: MSI)
News09 Maret 2025, 21:12 WIB

Rekomendasi 5 Game Fighting Terbaik yang Beri Dukungan Crossplay, Pertarungan Makin Seru

Sekarang banyak game fighting support crossplay, artinya kamu bisa bertarung melawan pemain lain di platform berbeda, entah itu PC, PlayStation, Xbox, atau Nintendo Switch.
Tekken 8. (Sumber: Bandai Namco)
News09 Maret 2025, 20:27 WIB

Awas Jadi Pusing! Ini 5 Game Assassin's Creed yang Tidak Cocok untuk Pemula

Meski banyak game seri Assassin's Creed ramah untuk pemula, ada juga beberapa yang malah bikin pusing.
Seri Game Assassins Creed. (Sumber: Ubisoft)
Gadget09 Maret 2025, 20:09 WIB

Cara Mudah Mengosongkan Recycle Bin Otomatis di Laptop dan PC Windows

Selain menggunakan cara manual, ternyata kamu juga bisa menghapus atau mengosongkan file di recycle bin secara otomatis dengan cara beriikut.
Ilustrasi cara mengosongkan recycle bin otomatis di Windows
Mobile09 Maret 2025, 19:35 WIB

Layak Dicoba! Ini Rekomendasi 5 Game iOS Terbaik yang Mirip Clash of Clans

Kalau kamu sudah bosan main game Clash of Clans, ada beberapa alternatif yang mirip dan layak dicoba di iOS.
Clash of Clans. (Sumber: App Store)
Mobile09 Maret 2025, 19:00 WIB

Jarang Diketahui, Ini 4 Cara Bermain PUBG Seperti Pro Player

Buat yang hobi main game, kamu pastinya mau dong jadi jagoan di medan pertempuran PUBG?
Beryl M762. (Sumber: PUBG Mobile)
News09 Maret 2025, 17:10 WIB

4 Kelebihan Kamera Leica yang Bikin Banyak Digandeng HP Flagship

Merk kamera ternama asal Jerman, Leica, banyak digandeng pabrikan HP untuk HP flagship mereka karena beberapa kelebihan Leica seperti berikut.
Xiaomi 15 Ultra yang berkolaborasi dengan Leica. (FOTO: Gsmarena)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.