logo

5 Fakta Menarik State of Play Februari 2025 yang Pecahkan Rekor Penonton Sepanjang Sejarah

RA_Majid
Selasa 18 Februari 2025, 14:01 WIB
PlayStation State of Play 2024. (Sumber: Sony)

PlayStation State of Play 2024. (Sumber: Sony)

Indogamers.com - Sony memulai 2025 dengan gebrakan besar melalui acara PlayStation State of Play.

Event ini menyedot atensi lebih dari 2 juta penonton secara bersamaan, paling sukses sepanjang sejarah State of Play.

Berikut tujuh fakta menarik dari acara tersebut, merujuk laporan Stream Charts pada 14 Februari 2025.

1. Rekor Baru 2 Juta Penonton

Statistik State of Play Februari 2025. (Sumber: Stream Charts)

PlayStation State of Play Februari 2025 menjadi acara dengan jumlah penonton tertinggi, melampaui edisi-edisi lawas.

Acara ini juga mencatat total 1,96 juta jam waktu tonton dengan rerata 1,8 juta view sepanjang durasi satu jam.

2. Borderlands 4 dan Metal Gear Solid 3 Remake Diumumkan

Borderlands 4. (Sumber: Gearbox)

Gearbox resmi mengumumkan game Borderlands 4 yang akan rilis September 2025.

Selain itu, remake Metal Gear Solid 3 dikonfirmasi akan meluncur pada 28 Agustus 2025, salah satu pengumuman paling ditunggu oleh gamer.

Baca Juga: Developer Game Love and Deepspace & Infinity Nikki Raup Rp15,6 Triliun dalam Setahun

3. Update Besar untuk Lies of P, Monster Hunter, dan Digimon

Lies of P. (Sumber: Steam)

Beberapa game populer juga mendapat sorotan dalam acara ini, termasuk DLC terbaru untuk Lies of P, serta update game Monster Hunter, Digimon, dan Splitgate.

4. YouTube Live Mendominasi

Statistik State of Play Februari 2025. (Sumber: Stream Charts)

Platform YouTube Live menjadi yang paling dominan dalam penyiaran acara ini dengan lebih dari 700.000 peak view dari siaran Bahasa Jepang dan Inggris di kanal resmi PlayStation.

Baca Juga: 7 Fakta Penting di Balik Rekor Penjualan PS5 yang Sudah Mencapai 75 Juta Unit

5. Twitch Berkontribusi Besar

State of Play. (Sumber: Playstation Blog)

Meski YouTube Live jadi platform utama, Twitch juga memainkan peran penting dengan hampir 800 co-streamer yang ikut menayangkan acara ini.

Beberapa streamer ternama seperti Zack "Zackrawrr" Hoyt alias Asmongold mencatat lebih dari 75.000 peak view.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

10 Game Mobile Baru dengan Grafis Keren yang Wajib Dicoba di 2025

Senin 17 Februari 2025, 17:25 WIB
undefined
Lifestyle

10 Anime tentang Cewek Populer Jatuh Cinta pada Cowok Biasa

Senin 17 Februari 2025, 17:38 WIB
undefined
Lifestyle

Top 10 Anime Dungeon dengan Karakter Utama Overpowered yang Bisa Level Up

Senin 17 Februari 2025, 17:43 WIB
undefined
Lifestyle

10 Anime Romantis dengan Happy Ending yang Bikin Hati Adem

Senin 17 Februari 2025, 17:55 WIB
undefined
Lifestyle

Melalui Komik, Poco Kabarkan Kehadiran Poco X7 Series yang Menjawab Semua Masalah Gamer Selama Ini

Selasa 18 Februari 2025, 08:46 WIB
undefined
News Update
Lifestyle11 Juli 2025, 12:08 WIB

Film Pamali Tumbal: 10 Fakta Menarik Horor Baru dengan Tuyul dan Kuntilanak Hitam!

Film Pamali Tumbal tayang 7 Agustus 2025, menghadirkan Tuyul dan Kuntilanak Hitam paling menyeramkan. Diadaptasi dari game horor lokal, Berikut 10 Fakta menariknya!
Film Pamali Tumbal: 10 Fakta Menarik Horor Baru dengan Tuyul dan Kuntilanak Hitam!(FOTO: LYTO Pictures)
Lifestyle11 Juli 2025, 11:47 WIB

Pamali: Tumbal Rilis Trailer Mencekam, Teror Tuyul & Kuntilanak Hitam Siap Menghantui Bioskop!

Trailer resmi Pamali: Tumbal telah dirilis! Film horor terbaru dari LYTO Pictures ini menampilkan teror Tuyul dan Kuntilanak Hitam yang mengerikan. Saksikan mulai 7 Agustus 2025 di bioskop seluruh Indonesia.
Pamali: Tumbal Rilis Trailer Mencekam, Teror Tuyul & Kuntilanak Hitam Siap Menghantui Bioskop!(FOTO: LYTO Pictures)
E-Sport11 Juli 2025, 09:26 WIB

Fakta-Fakta Menarik Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025, Dari Peserta Sampai Juara Bertahan

Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025 akan segera di selenggarakan berikut fakta menaru yang perlu kamu ketahui.
Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025 simak fakta menariknya (FOTO: Instagram.com/@ewcan)
E-Sport11 Juli 2025, 09:26 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di Free Fire World Cup (EWC) 2025

Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025 akan segera dimulai penting untuk kamu memahami semua babak yang ada di dalamnnya.
Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025 (Sumber: garena.com)
E-Sport11 Juli 2025, 09:26 WIB

Pahami Semua Babak yang ada di KWC 2025 yang Bikin Persaingan Makin Sengit

Honor of Kings World Cup (KWC) 2025 menjadi salah satu turnamen esports paling bergengsi yang akan digelar di Riyadh, Arab Saudi, pada 15 hingga 26 Juli 2025.
Honor of Kings World Cup (KWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@ewcan)
E-Sport11 Juli 2025, 09:26 WIB

Daftar Tim Esports Honor of Kings yang akan bersaing di KWC 2025

daftar lengkap tim yang sudah memastikan diri tampil Honor of Kings World Cup (KWC) 2025 siap digelar di Riyadh, Arab Saudi, pada 15–26 Juli 2025.
Honor of Kings World Cup (KWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@ewcan)
E-Sport11 Juli 2025, 09:25 WIB

Mengenal Tiga Tim Esports Honor of Kings Indonesia Siap Tampil di KWC 2025, Siapa Jagoan Kamu!

Mengenal tiga tim esports Honor of Kings Indonesia yang berhasil lolos dan siap menunjukkan taringnya di KWC 2025.
Honor of Kings Indonesia Siap Tampil di KWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@ewcan)
E-Sport11 Juli 2025, 09:25 WIB

Segera Dimulai! Berikut Fakta Menarik Honor of Kings World Cup (KWC) 2025

Apa yang membuat Honor of Kings KWC 2025 begitu spesial, yuk simak fakta-fakta menarik berikut ini!
fakta-fakta menarik berikut ini! KWC x EWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@ewcan)
E-Sport11 Juli 2025, 09:24 WIB

Segera Dimulai! Berikut Jadwal Lengkap PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PMWC 2025 berlangsung di Riyadh, Arab Saudi, dengan format dan jadwal sebagai berikut
Jadwal Lengkap PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: PMWC 2025)
News11 Juli 2025, 08:31 WIB

Gravity Game Link Resmi Rilis Dragonica Origin di Asia Tenggara pada 16 Juli 2025

Kabar gembira datang untuk para penggemar MMORPG klasik!
Dragonica Origin (FOTO: Istimewa)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.